Armia Fahmi Putra Terbaik Aceh Tamiang terima rekomendasi Partai Nanggroe Aceh

Redaksi Bara News

- Redaksi

Minggu, 4 Agustus 2024 - 16:14 WIB

502,151 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karang Baru |  Partai Nanggroe Aceh (PNA) memberi rekomendasi kepada Drs. Armia Fahmi, SH, MH, untuk maju sebagai bakal calon Bupati Aceh Tamiang pada Pemilihan Kepada Daerah (Pilkada) tahun 2024.

Pantauan wartawan NR di lapangan, Armia Fahmi beserta rombongannya tiba di kantor PNA. Jalan Ir. H. Juanda, Kecamatan Karang Baru, Kabupaten Aceh Tamiang sekitar pukul 16.49 WIB dengan mengenakan kemeja berwarna putih dan celana hitam. Sabtu 03-08-2024.

Dirinya juga langsung disambut oleh Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Aceh Tamiang Abdul Mukti alias Sitee bersama Sekretaris DPW PNA, Syamsul Bihar, Bendahara Muslim, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Irwan Effendi, SH, H. Samuri, SE, MHD. Nasir, serta para kader Partai.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun Rekomendasi tersebut diserahkan langsung oleh Ketua DPW Aceh Tamiang Abdul Mukti/lebih akrab dipanggil dengan sebutan Sitee kepada Armia Fahmi yang merupakan salah satu putra terbaik Aceh Tamiang.

“Kami Partai PNA menyerahkan rekomendasi hari ini hanya untuk Armia Fahmi sebagai Bacalon Bupati Aceh Tamiang,” kata Sekretaris DPW PNA Kabupaten Aceh Tamiang, Syamsul Bihar, saat ditemui usai penyerahan rekomendasi tersebut.

Mengungkap kan sampai saat ini, lanjut Bihar, Partai PNA hanya memberikan rekomendasi untuk satu orang bakal calon Bupati yaitu Armia Fahmi.

Dirinya menambahkan, PNA dan mesin-mesin partai akan bekerja keras untuk memenangkan Armia Fahmi.

“Kami memastikan PNA dan mesin-mesin partai akan bekerja maksimal memenangkan calon yang diusung oleh partai PNA,” tegas, Syamsul Bihar.

Menurutnya, adapun pemberian rekomendasi untuk Armia Fahmi,telah melalui serangkaian penilaian, serta serapan aspirasi masyarakat. Paparnya.

“PNA ada melirik beberapa calon lain, namun akhirnya memutuskan untuk memberikan rekomendasi kepada Armia Fahmi,” ujarnya.

Menurut Syamsul Bihar. besar harapan masyarakat Aceh Tamiang kepada Pak Armia Fahmi yang memiliki banyak pengalaman agar dapat membawa perubahan dalam membangun dan memajukan Aceh Tamiang/Bumi Muda Sedia nantinya. Harapnya.

Syamsul Bihar Sekretaris DPW PNA Aceh Tamiang dengan motto harapan dan semangat bersama dalam membangun untuk menuju perubahan, Partai PNA. Siap bekerja memenangkan Armia Fahmi sebagai Bupati Aceh Tamiang periode Tahun 2024-2029. Pungkasnya.

Berita Terkait

Zona Anak Hadir Pascabencana di Aceh Tamiang, Wujud Kepedulian terhadap Pemulihan Psikososial Anak
Presiden Apresiasi Pembangunan 600 Hunian Cepat untuk Korban Bencana di Aceh Tamiang
Mendagri Minta Kepala Daerah di Aceh Percepat Pendataan Pascabencana
Presiden Prabowo: Pemerintah Terbuka terhadap Bantuan, Asalkan Sesuai Mekanisme Resmi
Satu Bulan Pascabencana, Pemerintah Mulai Wujudkan Langkah Konkret di Aceh dan Sumatra
Presiden Prabowo Minta Maaf Belum Kunjungi Seluruh Daerah Terdampak Banjir di Sumatra
Presiden Prabowo Tinjau Hunian Sementara untuk Korban Banjir di Aceh Tamiang
Bea Cukai Peduli Salurkan Bantuan Kemanusiaan untuk Warga Terdampak Banjir di Kampung Air Tenang, Aceh Tamiang

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 13:16 WIB

Gotong Royong Polri, Brimob, dan Relawan, Jembatan Darurat Sungai Kala Ili Akhirnya Bisa Dilalui Warga

Minggu, 4 Januari 2026 - 00:59 WIB

PMI Aceh Tengah Salurkan Bantuan Sembako Untuk Korban Banjr Dan Longsor

Sabtu, 3 Januari 2026 - 22:29 WIB

Sat Reskrim Polres Nagan Raya Bangun Sumur Bor untuk TPA Babul Jannah dan Warga Sekitar

Sabtu, 3 Januari 2026 - 22:13 WIB

Polres Nagan Raya Gelar Trauma Healing Pasca Banjir Bandang di Tripa Makmur

Sabtu, 3 Januari 2026 - 11:11 WIB

Personel Brimob Polda Aceh Bersama Polres Bener Meriah Bersihkan Parit Jalan Pasca Bencana

Sabtu, 3 Januari 2026 - 03:15 WIB

Hukum yang Menakutkan, Negara yang Kehilangan Nurani

Jumat, 2 Januari 2026 - 10:30 WIB

Personel Brimob Polda Aceh Gelar Bhakti Sosial Jum’at Bersih di Masjid Al-Ikhwan Pasca Bencana

Kamis, 1 Januari 2026 - 23:02 WIB

Warga Beutong Ateuh Banggalang Terima Lampu Solar Panel dan Ganset Dari Warga Kota Sabang

Berita Terbaru