Melalui Komsos, Babinsa Ajak Pemuda Desa Binaannya Jaga Keamanan Desa

Redaksi Bara News

- Redaksi

Rabu, 13 November 2024 - 09:10 WIB

50432 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Bintara Pembina Desa ( Babinsa ) Pos Ramil Dabun Gelang Korami 03/Bkj Dim 0113/Galus Serka Raden Mahmud melaksanakan Komunikasi Sosial ( Komsos ) dengan Pemuda Desa Binaan untuk sama sama menjaga kondisi keamanan dan ketertiban di dalam lingkungan Desa Badak Kecamatan Dabun Gelang Kabupaten Gayo Lues dan Sekitarnya.

Kegiatan ini rutin dilakukan Babinsa, guna mengetahui perkembangan dan permasalahan yang terjadi di wilayah binaanya. Seperti halnya yang sering dilakukan oleh Serka Raden Mahmud.

Kali ini disaat dirinya melaksanakan Komsos bersama Pemuda di Desa Badak, Babinsa memberikan himbauan agar Pemuda dapat ikut serta menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat guna mewujudkan ketahanan wilayah yang kuat.

Baca Juga :  Pj Bupati Gayo Lues Lantik 40 Orang Pengurus Majelis Adat Aceh (MAA) Lues Periode 2024-2029

“Selanjutnya Babinsa juga menyampaikan pada pemuda di Desa Badak Kec. Dabun Gelang agar jangan mudah terprofokasi sehingga dapat mengakibatkan perkelahian atau tawuran, karena akan dapat merugikan diri sendiri dan masyarakat banyak, serta menghindari narkoba dan judi online yang dapat merusak masa depan mereka.,”

Dalam melaksanakan Komsos ini juga Babinsa mengajak seluruh elemen pemuda bersama Tokoh masyarakat dimana dalam waktu dekat ini di Kabupaten Gayo Lues akan melaksanakan pesta besar yaitu Pemilihan Kepala Daerah Serentak Tahun 2024.

Baca Juga :  Gayo Lues Dipercaya Jadi Tuan Rumah Kali Keempat Latsar

Tentunya sangat di harapkan peran aktif para Pemuda bersama dengan Babinsa menjaga keamanan dan ketertiban di Wilayah Desa Binaan, tutur Babinsa Serka Raden Mahmud dimana Desa Badak salah satu Desa yang jumlah TPS dua dengan jumlah DPT sekitar 967 Pemilih sehingga memerlukan kebersamaan dalam menjaga keamanan lingkungan. (RED)

Berita Terkait

Ketua DPRK Gayo Lues Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024
Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang
Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya
KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah
Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah
Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah

Sabtu, 23 November 2024 - 18:02 WIB

Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 23 November 2024 - 17:11 WIB

Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB