Ketua KIP Gayo Lues Ajak PPK Berikan Masukan sebelum Penetapan Daftar Pemilih Tetap Pilkada 2024

Redaksi Bara News

- Redaksi

Selasa, 13 Agustus 2024 - 01:21 WIB

501,135 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blangkejeren  – Ketua KIP Gayo Lues Khairuddin berharap para PPK dapat memberikan saran dan masukan sebelum penetapan Daftar Pemilih Tetap untuk pilkada 2024 mendatang.

Hal tersebut ia ungkapkan ketika membuka rapat pleno terbuka rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemutakhiran (DPHP) dan Penetapan Daftar Pemilih Sementara (DPS), Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati tahun 2024 di Bale Pendopo Bupati Gayo Lues, Minggu (11/08/2024).

Ia meminta hal tersebut kepada PPK di Kabupaten Gayo Lues, agar nantinya tidak ada kesalahan daftar hak pemilih dan menjadi masalah dikemudian hari.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pada kesempatan ini mohon nanti berikan masukan, berikan saran dan kritikan. Mungkin ada saudara-saudara kita belum terdaftar sebagai pemilih sementara, kami menerima masukan. Hal-hal yang mungkin luput dari pantauan kami,” ujarnya.

Tambahnya, melalui kesempatan tersebut masih dapat dilakukan perbaikan sebelum penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT).

Setelah pembukaan kegiatan tersebut, dilanjutkan dengan pembacaan hasil rekapitulasi DPHP dan berita acara oleh masing-masing ketua PPK kecamatan yang ada di Kabupaten Gayo Lues.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Unsur Forkopimda atau yang mewakili, Plt Sekretaris Daerah, Kepala Dinas Terkait, Ketua dan Anggota PPK se-Kabupaten Gayo Lues serta tamu undangan lainnya. (Abdiansyah)

Berita Terkait

Kapolres Gayo Lues Kunjungi Lapas Kelas IIB Blangkejeren, Tinjau Keamanan dan Titik Rawan
Personel Polwan Polres Gayo Lues Gelar Bagi Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas
Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa dan Warga Tinjau Irigasi
Sekda Gayo Lues Buka Rakor Penyusunan RPJMK tahun 2025-2029
Pemkab Gayo Lues Gelar Sidak Pasar Jelang Ramadan
Tarawih Perdana Ramadhan 1446 H, Jamaah Padati Masjid Agung Ash Shalihin Blangkejeren
Komsos Dengan kepala Desa Babinsa ajak jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan
Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 15:30 WIB

Personel Polwan Polres Gayo Lues Gelar Bagi Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas

Senin, 3 Maret 2025 - 12:22 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa dan Warga Tinjau Irigasi

Jumat, 28 Februari 2025 - 23:53 WIB

Sekda Gayo Lues Buka Rakor Penyusunan RPJMK tahun 2025-2029

Jumat, 28 Februari 2025 - 23:48 WIB

Pemkab Gayo Lues Gelar Sidak Pasar Jelang Ramadan

Jumat, 28 Februari 2025 - 23:37 WIB

Tarawih Perdana Ramadhan 1446 H, Jamaah Padati Masjid Agung Ash Shalihin Blangkejeren

Jumat, 28 Februari 2025 - 10:05 WIB

Komsos Dengan kepala Desa Babinsa ajak jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan

Kamis, 27 Februari 2025 - 23:04 WIB

Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers

Kamis, 27 Februari 2025 - 22:34 WIB

PGRI Kunjungi dan Berikan Donasi Kepada Warga Desa Rejepudung yang Mengalami Musibah Kebakaran

Berita Terbaru