Atas Perintah Ketum DPP Partai Golkar Fahd A Rafiq Segera Buat Munas bersama SOKSI, Tunggu Berita Baiknya

Redaksi Bara News

- Redaksi

Senin, 3 Februari 2025 - 18:52 WIB

502,856 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Ketua Bidang Ormas DPP Partai Golkar H. Fahd El Fouz A Rafiq menggelar rapat koordinasi antara kedua belah pihak dalam rangka menuju munas Penyatuan SOKSI yang dihadiri kedua belah pihak depinas SOKSI di Jalan Anggrek Nely Murni Ruang Rapat, Lantai 4 DPP Partai Golkar pada Senin, (3/2/2025).

Fahd A Rafiq mengatakan, kedua belah pihak telah mencapai kata sepakat untuk Persatuan SOKSI dan dalam waktu tempo yang sesingkat singkatnya akan segera di adakan MUNAS DAN RAPIMNAS bersama. Kesepakatan rapat koordinasi tersebut akan segera di laporkan kepada Ketua Umum DPP Partai Golkar Bapak Bahlil Lahadalia.

Rapat tersebut di hadiri kedua belah pihak diantaranya Fredy Latumahina, Ahmadi Noersupit, Fatahila Ramli, Misbakun,Robert Kardinal, Ritonga, Ilyas Indra, Valentino, Muhammad Akbar, Fadli Alimin dan Jaelani.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut fahd menambahkan “Partai Golongan Karya tegak lurus dengan simbol Persatuan Indonesia yang di usung Presiden Prabowo Subianto. maka dari itu kita bersatu dalam arti yang seutuhnya menuju Indonesia Emas 2045, tuturnya.

Selanjutnya pelaksanaan Rapimnas dan Munas bersama SOKSI akan dibicarakan bersama Ketua Umum DPP Partai Golkar, tuturnya

ASW

Berita Terkait

Sejumlah Insan PERS Apresiasi Kinerja Panwaslih Nagan Raya Selama Pilkada
Rizki Julianda Anggota DPRK Nagan Raya Berikan Paket Meugang Untuk Fakir Miskin Dan Anak Yatim.
Selamat atas dilantiknya Saudara SUHAIDI dan MALIKI menjadi Bupati dan Wakil Bupati Gayo Lues, Periode 2025-2030
Ketua Komisi V DPR RI Tidak Setuju Anggara Kementrian PU di di Sisakan 29 Triliun
Gelar Silaturahmi Bersama Pengurus, PP AMPG Periode 2024-2029 Bakal dilantik Februari Mendatang
Nasdem-Golkar Takdapat Apa-apa
Pilkada Damai Terwujud, FKDM Nagan Raya Apresiasi Kesbangpol, TNI-Polri, dan Pemangku Kepentingan
KIP Nagan Raya Gelar Rapat Pleno Terbuka. Cagub Mualem Suara Terbanyak Dan Cabup TRK – Sayang Unggul Suara Terbanyak.

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 23:40 WIB

Jokowi Dituding Kirim Utusan ke PDIP, Sekjen DPP Bara JP : Jangan Omon – Omon, Buktikan!

Jumat, 14 Maret 2025 - 23:39 WIB

Polri Akan Tegas Tindak Preman Berkedok Ormas yang Ganggu Investasi

Selasa, 11 Maret 2025 - 03:26 WIB

Puncak Arus Mudik Diprediksi Mulai 28 Maret, Kapolri Dirikan 2.835 Posko Pengamanan

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:38 WIB

Kejagung dan Pertamina Bersinergi Aksi Bersih Bersih

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:31 WIB

Jaksa Agung Dukung PT. Pertamina Wujudkan Good Corporate Governance

Rabu, 5 Maret 2025 - 03:36 WIB

Waspada Penipuan Berkedok Media KPK

Senin, 3 Maret 2025 - 23:53 WIB

Kasus Mega Korupsi Pertamina, Tuntut Erick Thohir Non Aktif Sebagai Menteri BUMN

Minggu, 2 Maret 2025 - 01:30 WIB

Backstagers Indonesia: Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Industri Event Melalui Riset dan Inovasi Berkelanjutan

Berita Terbaru