DPD SWI Aceh Singkil Dukung Perpanjangan Drs Azmi MAP Sebagai Penjabat Bupati

J.PORANG

- Redaksi

Minggu, 14 Juli 2024 - 21:15 WIB

50112 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Singkil – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Sekretariat Bersama (Sekber) Wartawan Indonesia (SWI) Kabupaten Aceh Singkil mendukung penuh perpanjangan Drs. Azmi MAP sebagai penjabat Bupati Aceh Singkil hingga dilantik nya bupati defenitif.

“Kami berharap Presiden RI melalui Kemendagri dapat menempatkan penjabat (pj) Bupati di Aceh Singkil adalah sosok yang tahu,mengerti dan paham karakteristik daerah dan masyarakat nya serta pengalaman, ”

Pernyataan dimaksud diutarakan Yudi Sagala selaku ketua DPD SWI Kabupaten Aceh Singkil dalam siaran pers nya, Minggu siang (14/7/2024) di Pulo Sarok Singkil.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan bahwa sosok, Drs Azmi MAP layak dan pantas dipertahankan kembali menjadi penjabat (pj) Bupati Aceh Singkil oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) hingga terpilih dan terlantiknya bupati defenitif mendatang.

Pasal nya lanjut Yudi, selain telah malang melintang dan berpengalaman di pemerintahan beliau juga dikenal cepat tanggap dan respons terhadap segala permasalahan yang timbul di tengah masyarakat.

Disamping itu,dia juga merupakan putra terbaik Aceh Singkil saat ini yang paham dan mengerti betul semua jengkal wilayah kerja nya baik pesisir maupun kepulauan kata nya.

“Karir nya sebagai ASN bercitra bagus dan tidak pernah bermasalah di mata masyarakat.sosok nya ramah dan familiar sehingga di dalam pergaulan nya cepat akrab dan bersahaja,”

Catatan kami,sejak beliau (Azmi,red) menjabat pj bupati Aceh Singkil pada Juli 2023 lalu sudah banyak torehan prestasi yang dihasilkan,”dan terakhir kemarin,Aceh Singkil berhasil mendapatkan predikat WTP dari BPK perwakilan Aceh,”

Sebelum nya, Aceh Singkil juga berhasil mendapatkan reward dari Wakil Presiden RI berupa dana insentif viskal percepatan penghapusan kemiskinan ekstrem Rp 5,7 milyar.

Serta menerima reward dari Kementerian Keuangan RI, Rp. 8,9 Milyar atas keberhasilan Kabupaten Aceh Singkil dalam pengendalian inflasi daerah ucap Sagala.

“Inti nya, sudah banyak prestasi dan penghargaan yang diterima daerah ini di bawah kepemimpinan pj. bupati Azmi yang dikenal luwes dan senang blusukan ke semua kecamatan dan desa, ”

“Kami minta agar kemendagri bijak dalam menempatkan penjabat bupati di daerah,seraya dapat pula menyerap aspirasi masyarakat demi kebaikan dan kesejahteraan rakyat nya, ” pungkas Yudi.

Secara terpisah,penjabat bupati Aceh Singkil, Drs Azmi MAP saat dikonfirmasi wartawan, Minggu Sore (14/7/2024) via phone selular milik nya mengucapkan terima kasih atas dukungan ini.

“Semoga Allah SWT mudah kan semua urusan,AAmIIn,” ucap nya dalam balasan pesan whatsapp. (Aiyub Bancin)

Berita Terkait

Kuasa Hukum Hj Narwati Desak Kejaksaan Segera Limpahkan Kasus Perusakan Yang DPO kepersidangan dikwatirkan akan Melarikan Diri Lagi
Kakanwil Ditjenpas Malut Silaturahmi ke Kesultanan Ternate, Perkuat Sinergi Pembinaan Pemasyarakatan
PGRI Kunjungi dan Berikan Donasi Kepada Warga Desa Rejepudung yang Mengalami Musibah Kebakaran
Ratusan Masyarakat Kota Baharu Orasi Damai Ke Kantor Bupati dan DPRK Aceh Singkil Dan Ucapkan Terima Kasih Kepada Kapolres
Diduga Residivis Ali Basra Alias Nandong Diringkus Tim Sat Reskrim Polres Aceh Singkil
Judiadi Kecam Pernyataanan Ketua DPRA
Panen Perdana Terong di Rutan Kelas IIB Ternate, Warga Binaan Berkontribusi untuk Ketahanan Pangan
DPRK Aceh Singkil Rekom PT Nafasindo Bangun Kebun Plasma Bukan Pola Kemitraan

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 22:36 WIB

Serah Terima Jabatan: Alwan Samri Berikan Mandat kepada Ahmad Farhan Ridwan sebagai PJ. Ketua MPM USM

Senin, 3 Maret 2025 - 19:51 WIB

Wagub Ajak Investor Berinvestasi di Aceh, Fadhlullah : kami Ingin Tingkatkan Ekonomi

Senin, 3 Maret 2025 - 14:46 WIB

50 Tahun Perumda Tirta Daroy Kota Banda Aceh “Mengabdi dan Melayani” 24 Februari 1975-24 Februari 2025

Minggu, 2 Maret 2025 - 22:15 WIB

Juru Bicara Mualem-Dek Fadh Tanggapi Surat Kepala BPH Migas

Minggu, 2 Maret 2025 - 22:13 WIB

Pj Gubernur Aceh Safrizal Dinilai Telah Lakukan Mall Praktek Dalam Penunjukan Kepala BPMA

Jumat, 28 Februari 2025 - 18:40 WIB

BEA CUKAI BANDA ACEH DUKUNG PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI

Jumat, 28 Februari 2025 - 18:01 WIB

FKIP USM Sukses Gelar Yudisium, 46 Lulusan Siap Masuk Dunia Profesional

Jumat, 28 Februari 2025 - 14:32 WIB

Mengupas Kiprah KPI Aceh: Dari Regulasi hingga Inovasi Penyiaran Lokal

Berita Terbaru