PDI P Harus Belajar Ke Golkar Agar Lebih Demokratis, Mestinya Tidak Langsung Pecat Budiman

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 26 Agustus 2023 - 23:18 WIB

50288 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA- Barisan Muda Golkar (BMG) sangat menyesalkan serta mengecam pemecatan Kader PDIP Budiman Sujatmiko dari  DPP PDIP.

Lewat Presidium BMG, Drs AY Panjaitan sangat menyesalkan pemecatan tersebut.

“Kita sangat menyesalkan pemecatan tersebut, apalagi PDIP dikenal sebagai Partai yang Demokratis,” kata  Pria berdarah Batak ini, Sabtu (26/8/2023).

“Kemudian ung Budiman itu mendukung Capres lain bukan atas nama Partai, tapi hak pribadi beliau, tapi kenapa harus langsung dipecat,” komentar Panjaitan lagi.

Baca Juga :  Ini 12 Alasan Nyata Rakyat Dukung Aminullah Usman Untuk DPR RI

“Harusnya PDIP bisa mencontoh Partai Golkar yang beberapa kali Pilpres kader kadernya yang secara pribadi mendukung pasangan Capres yang tidak diusung Partai tapi tidak langsung di pecat, hanya discorsing,” lanjut Panjaitan

Menurut Panjaitan seharusnya PDIP tidak harus memecat Budiman, apalagi pendaftaran Capres dan Cawapres juga belum final.

“Bisa saja kan nanti Prabowo berpasangan dengan Capres yang diusung PDIP,” tuturnya.

Baca Juga :  Ketua Relawan Batavia FOR JOZ Apresiasi Kehadiran Riuan Masyarakat Nagan Raya Ikut Kampanye Akbar Pasangan JOZ

“Inikan belum final, karena Capres dan Cawapres belum resmi didaftar ke KPU,” sambungnya.

“Jadi wajar saja, jika para politikus secara pribadi memberikan dukungan kepada siapa saja, terkecuali nanti kalau sudah final dan pasti Partai mengusung Capres,” lanjut Senior KNPI ini

“Misalnya Bung Aksa pada 2019 lalu, walau beda pilihan namun Golkar tidak memecat ybs, inilah contoh partai yang demokratis,” tutup Panjaitan

(RJP/SH)

Berita Terkait

PJ Bupati Nagan Raya Lepaskan Mobil Distribusi Logistik Pilkada Tahun 2024.
Untuk Mencegah Money Politik Dan Kampanye Terselubung Panwaslih Nagan Raya Patroli Keliling.
Logistik Pilkada akan didistribusi Ke Kecamatan Panwaslih Nagan Raya akan Awasi
KIP Nagan Raya Gelar Bintek Pemantapan Tungsura dan Penggunaan Aplikasi SIREKAP Pilkada Nagan Raya Tahun 2024
Ketua Relawan Batavia FOR JOZ Apresiasi Kehadiran Riuan Masyarakat Nagan Raya Ikut Kampanye Akbar Pasangan JOZ
Menjelang Pemilihan Kepala Daerah Polres Nagan Raya Melaksanakan Pengecekan Peralatan
Empat Paslon Bupati Dan Wakil Bupati Ikuti Debat Publik Pilkada Kabupaten Aceh Timur 2024
Ratusan Masyarakat Nagan Raya Gelar Silahturahmi Dengan OM Bus

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 15:50 WIB

Memasuki Masa Tenang, Mualem-Dek Fadh Ajak Jaga Kondusivitas Pemilu

Senin, 25 November 2024 - 15:42 WIB

Hasil Survei Mualem – Dek Fadh Sulit Dikejar Bustami – Fadhil

Senin, 25 November 2024 - 11:38 WIB

Abu Mudi: Ingatkan Pilih Aminullah-Isnaini, Pemimpin Laki-Laki yang Amanah dan Bersinergi dengan Ulama Aswaja

Minggu, 24 November 2024 - 13:03 WIB

PUSDA Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Santunan Anak Yatim di Banda Aceh

Minggu, 24 November 2024 - 12:25 WIB

YPSM Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H dan Doa Bersama

Minggu, 24 November 2024 - 11:35 WIB

Ketua PWI Aceh Serukan Pantau dan Ungkap Kecurangan Pilkada

Sabtu, 23 November 2024 - 22:06 WIB

Regenerasi Kepemimpinan: Anda Nabil Utama Terpilih sebagai Komandan KSR PMI UIN Ar-Raniry

Sabtu, 23 November 2024 - 20:49 WIB

Mualem – Dek Fadh Potensi Menang Besar Di Pilkada 2024

Berita Terbaru

GAYO LUES

Ketua DPRK Gayo Lues Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 16:24 WIB