Temui Menpora RI, Ketua PP AMPG Said Aldi Al Idrus Bahas Pelaksanaan MTQ Antarbangsa Tahun 2025

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 18 Januari 2025 - 13:09 WIB

501,667 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menerima kunjungan Said Aldi Al Idrus Ketua Umum PP AMPG sekaligus Ketua Umum Dunia Melayu Dunia Islam (DMDI) Indonesia dan jajarannya di Kemenpora RI Jakarta pada, Jumat 17/1/2025.

Dalam pertemuan tersebut, Said Aldi menyampaikan tentang pelaksanaan Musabaqah Tilawah Al Quran (MTQ) Antarbangsa 2025. Kegiatan itu rencananya akan dilaksanakan pada Maret 2025 mendatang di Jakarta.

“Terima kasih pak menteri atas waktu dan kesempatannya, kami menyampaikan bahwa pertengahan Maret akan digelar MTQ Antarbangsa. Kegiatan ini kami inisiasi dengan cara berkolaborasi antara PP AMPG dan DMDI untuk tingkat pemuda dan remajanya,” ujarnya.

Lanjut Said Aldi, Selain itu kegiatan tersebut rencananya akan diikuti oleh 10 negara tingkat ASEAN dan Asia. Sejauh ini, sudah ada 7 negara yang sudah memastikan ikut hadir dan berkontribusi dalam kegiatan tersebut, diantranya Malaysia, Thailand, Kamboja, Filipina, Singapura, China, dan kita sebagai tuan rumah Indonesia.

Dalam momentum kegiatan tersebut, Said Aldi juga akan melaunching gerakan membersihkan masjid di seluruh Indonesia, hal ini dilakukan untuk membangun kesadaran generasi muda dalam memakmurkan masjid, masjid harus menjadi sentral pergerakan anak anak muda Indonesia.

Baca Juga :  Polri Minta Masyarakat Laporkan Dugaan Penyelewengan Dana PON XXI

“Semoga dengan terlaksananya MTQ Antarbangsa nantinya akan menguatkan silaturahmi dan melahirkan generasi muda yang baik untuk menjadi pemimpin di masa yang akan datang,”

Sementara itu, Menpora Dito merespons baik atas rencana penyelenggaraan MTQ Antarbangsa tahun 2025. Diharapkan kegiatan tersebut bisa berjalan dengan lancar dan memberikan kontribusi dan manfaat serta kebaikan untuk bangsa dan negara.

Berita Terkait

Ketua Umum Fast Respon Nusantara (FRN) Counter Polri, RM Agus Rugiarto, SH, MH : Pelaku Pengancaman Mengunakan Sebilah Badik Di Jeneponto Secepatnya Ditahan Karena Meresahkan
Ketum Fast Respon Harapkan Wartawan Bersinergi Dengan Semua Pihak
Penasehat dan Kadiv Hukum FRN Hadiri Syukuran Ulang Tahun Menteri Yusril, Bahas Masa Depan FRN
Program Awal Kakorlantas Irjen Pol Agus Suryonugroho dan Jasaraharja Pantau Jalan Jabotabek dan Jawa
KETUA BIDANG PERGURUAN TINGGI KEMAHASISWAAN DAN PEMUDA (PTKP PB HMI )Abdul Hakim El: Niat Menteri ESDM Baik Tetapi di Salah Tafsirkan
Warga Diimbau Tenang, Al-Farlaky Tetap Dilantik !
Warga Diimbau Tenang, Al-Farlaky Tetap Dilantik !
Senator Aceh Tgk Ahmada Mohon Pemerintah Lanjutkan Beasiswa PIP untuk Cegah Anak Putus Sekolah

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 11:06 WIB

Pembangunan Masjid Syuhada Bener Baru Selesai, Anggota DPRK Dan Syari’at Islam Tinjau Hasilnya 

Sabtu, 8 Februari 2025 - 14:54 WIB

Ketua Komisi V DPR RI Tidak Setuju Anggara Kementrian PU di di Sisakan 29 Triliun

Sabtu, 8 Februari 2025 - 09:04 WIB

Perkuat Koordinasi dan Kerjasama, Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Komsos dengan Petugas Kehutanan

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:36 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Kutapanjang Lakukan Pengecekan Tanaman Jagung di Lahan Produktif

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:14 WIB

Polsek Rikit Gaib Panen Perdana Jagung dari Lahan Produktif Dukung Ketahanan Pangan

Jumat, 7 Februari 2025 - 21:51 WIB

Pospol Blangpegayon Gelar Panen Perdana Jagung dari Lahan Produktif

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:10 WIB

Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1446 H

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:02 WIB

Perkuat Koordinasi dan Kerjasama, Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Komsos dengan Petugas Kehutanan

Berita Terbaru

ADVENTORIAL BACK LINK

Eratani Mengucapkan Selamat Hari Pers Nasional!

Minggu, 9 Feb 2025 - 11:05 WIB

ACEH SINGKIL

Ketua DPRK Aceh Singkil Mengucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025

Minggu, 9 Feb 2025 - 10:59 WIB