Persimura Beureunuen Menang 3-0, Anggota DPR RI Fadhlullah Serahkan Langsung Hadiah

Redaksi Bara News

- Redaksi

Selasa, 17 Oktober 2023 - 00:06 WIB

50443 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BEUREUNUEN – Open Turnamen Academy Persimura U-17 yang memperebutkan Piala Fadhlullah, S.E (Dek Fad), hari ini Senin 16 Oktober 2023 ditutup, dengan kemenangan tuan rumah Academy Persimura 3-0 atas Walet Merah FC Lueng Putu Pidie Jaya.

“Hari ini merupakan acara puncak partai Final tuan rumah Academy Persimura VS Walet Merah FC Lueng Putu Pidie Jaya,”.

Bertempat di lapangan utama Persimura Beureunuen akhirnya skor akhir 3 – 0 untuk kemanangan tim tuan rumah Academy Persimura Beureunuen.

Baca Juga :  Mapala Alaska Laksanakan Alaska Meuseraya 2023

Acara final tadi sore tadi di hadiri langsung oleh ketua Gerindra Aceh yang juga anggota DPR RI, Komisi 1, Fadhlullah, S.E (Dek Fad), sekaligus menutup turnamen
Academy Persimura U-17 tahun.

Fadhlullah yang merupakan sponsor utama turnamen ini, menyerahkan langsung hadianya kepapa juara.

Sebagaimana diketahui, Turnamen ini sudah berlangsung mulai tanggal 26 September hingga 16 Oktober hari ini, dan mendapat sambutan orang ramai.

Baca Juga :  Tindakan Cepat Polisi dan Masyarakat Gagalkan Potensi Tawuran di Bireuen

Turnamen tersebut di ikuti oleh 16 tim yang berada di kabupaten Pidie dan Pidie Jaya dengan memperebut hadiah total sebesar Rp 5 juta.

Dengan rincian juara utama Rp 3 juta, juara kedua 1.5 juta dan pemain terbaik 500 ribu rupiah.

Selain uang tunai para pemenang juga mendapatkan trophy beserta medali.

Untuk pemain terbaik di raih oleh Ditra asal club Academy Persimura Beureunuen.

Berita Terkait

Panwaslih Bireuen Diminta Kerja Profesional Pada Minggu Tenang
Mahasiswa IAI Almuslim Aceh Mulai Terima Pencairan Beasiswa BI
Dek Fadh Bertekad Akan Memperbaiki Semua Fasilitas Dayah di Aceh Menjadi Lebih Baik
HUT Ke – 43 Yayasan Jantung Indonesia Nagan Raya Gelar Senam Bersama
Cawagub Aceh Fadhlullah (Dek Fadh) Mengenang menjadi Santri saat berada di Dayah Istiqamatuddin Serambi
Ribuan Santri dan Keluarga Besar Dayah Arogan Dukung Mualem-Dek Fadh di Pilkada Aceh
Abu Mudi Terima Dek Fadh Calon Wakil Gubernur Aceh
Para Tokoh Ulama Alumni Dayah Abu Tanoh Mirah Deklarasikan Mendukung Mualem-Dek Fadh

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 15:01 WIB

Aminullah-Isnaini Janji Haramkan Pungutan dan Permudah Izin untuk Investor di Banda Aceh

Senin, 18 November 2024 - 10:17 WIB

LSM Radar Aceh, Komut Bank Aceh Sudah Sesuai Aturan

Minggu, 17 November 2024 - 00:53 WIB

DPD Jawa Timur Kembali Dipimpin H Baso Juherman, 200 Ribu Kader DPD Bara JP Se-Jawa Timur Siap Menangkan Paslon Khofifah – Emil Di Pilgub Jatim 2024

Rabu, 13 November 2024 - 18:01 WIB

Dosen USM Sukses Tingkatkan Produksi Garam dengan Penerapan Teknologi Geomembran di Pulo Nasi Aceh Besar

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:43 WIB

RIBUAN MASSA DATANGI MEULIGOE WALI NANGGROE ACEH

Jumat, 18 Oktober 2024 - 18:27 WIB

Diduga Sekda Ogan Ilir Bermain Proyek Galian Ilegal Untuk Penimbunan Proyek Pembangunan Jembatan Tanjung Baru-Pring

Senin, 14 Oktober 2024 - 11:17 WIB

Taqwaddin lantik Asylim Combih sebagai Ketua ICMI Aceh Singkil menjelang Banjir

Kamis, 10 Oktober 2024 - 13:27 WIB

Aceh Timur Bersatu Basmi Narkoba, 5,9 Gram Sabu Dimusnahkan

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB

GAYO LUES

Ketua DPRK Gayo Lues Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 16:24 WIB