Perihal Kisruhnya KONI Aceh Timur. Masyarakat inginkan Adanya Proses Damai.

REDAKTUR UTAMA

- Redaksi

Senin, 1 April 2024 - 05:33 WIB

50658 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Timur – Menyikapi efek kisruh internal di tubuh KONI Aceh Timur yang masih berlanjut, Presidium

Keluarga Besar Masyarakat Aceh Timur (KBM-ATIM) memandang perlu dan layak memberikan pandangan, saran serta langkah solusi untuk mengakhiri permasalahan tersebut dalam kerangka persaudaraan dan silaturrahim.

Hal ini merupakan rangkuman kesepahaman bersama di KBM-ATIM yang disampaikan oleh Alhadi mewakili teman dan rekan lainnya yang juga sebagai pendiri dan Presidium Wadah
Persaudaraan Masyarakat Aceh Timur yang tersebar di berbagai daerah.

Disampaikan oleh Alhadi, Senin (01/04/2024), kami memandang kisruh yang terjadi di tubuh internal KONI Aceh
Timur adalah permasalahan kecil yang lazim terjadi pada sebuah Organisasi atau lembaga terutama terkait isu suksesi.

Seperti diketahui permasalahan tersebut telah berbuntut panjang sampai kepada ranah hukum di Kepolisian sehingga 4 (empat) orang saudara kita warga Aceh Timur berada dalam tahanan dari sejak Awal Ramadhan 1445 H sampai dengan saat ini.

Kami juga mempunyai pandangan bahwa persoalan ini sangat layak dan sewajarnya dapat diselesaikan dengan jalan Musyawarah Mufakat, rembuk tokoh atau mediasi oleh para pihak
yang dianggap kredibel dan netral dengan kesepakatan bersama, saling memahami dan dapat menurunkan tensi
potensi kisruh berlarut.

Alhadi dalam kapasitasnya sebagai salah seorang pendiri dan presidium KBM-ATIM juga menambahkan, kiranya saran kami kepada KONI ACEH selaku induk organisasi di tingkat Propinsi agar segera mengambil langkah tindakan pendekatan mempertemukan para pihak.

yang berkisruh untuk dapat menempuh jalan perdamaian dengan semangat ukhuwah islamiyah sebagaimana juga telah disampaikan oleh tokoh Ulama beberapa waktu lalu, langkah-langkah ini tentunya dapat ditempuh dengan berbagai cara termasuk bila
dimungkinkan restorative justice atau solusi lainnya.

Terakhir Alhadi mengatakan, himbauan ini kami sampaikan dengan penuh rasa kekeluargaan dan semangat mempererat ukhuwah apalagi dalam bulan suci Ramadhan dan menyambut Idul Fitri untuk kembali suci dan saling memaafkan. Demikian Keluarga Besar Masyarakat Aceh Timur Alhadi mengatakan. [Red]

Berita Terkait

Pemuda Darul Aman: Belum Genap Sebulan Pasca Pelantikan Bupati Aceh Timur Sudah Memberikan Dampak Mamfaat Untuk Masyarakat
Pasien Masuk IGD RSUD dr Zubir Mahmud Tak Kunjung Dapat Kamar
Ketua LAKI DPC Aceh Timur : Minta Bupati Hentikan Pelatihan Bimtek Di 24 Kecamatan, Yang Berbau Bisnis Dan Korupsi
Polemik Keuangan Aceh Timur Wakil Rakyat Aman ASN Yang Menanggung Beban.
Berkah Ramadhan, Forum Keuchik Ranto Gelar Buka Puasa Bersama
Warga Seuneubok Bayu Antusias Ikuti Lomba Pidato, Azan, Hafalan Do’a Serta Ayat Pendek
Bahas Informasi Publik, Keuchik Kecamatan Simpang Ulim Gelar FGD Perdana Di Aceh Timur
Badan Advokasi Indonesia Desak Penegak Hukum Tindak Tegas Kasus Pupuk Bersubsidi dan Dana PNPM di Darul Aman Aceh Timur

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 23:01 WIB

Bukan Cerita Pendekar, Ini Cerita Bupati

Sabtu, 22 Februari 2025 - 20:56 WIB

SEMMI PC Meminta Bupati Aceh Tamiang Untuk Segera Memberikan Tanda Berupa Stiker Identitas Pada Seluruh Aset Daerah

Senin, 20 Januari 2025 - 20:11 WIB

Paripurna DPR-K Aceh Tamiang tetapkan ARMIA FAHMI-ISMAIL Bupati Aceh Tamiang

Selasa, 14 Januari 2025 - 17:34 WIB

Fadlon,S.H Ketua DPR-K Aceh Tamiang Sepakat pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh Sesuai Jadwal

Selasa, 14 Januari 2025 - 17:19 WIB

Fadlon,S.H Ketua DPR-K Aceh Tamiang Sepakat pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh sesuai Jadwal

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:12 WIB

Polres Aceh Tamiang Ungkap Kasus Narkotika Jenis Kokain Senilai Rp 4 Miliar

Rabu, 18 Desember 2024 - 05:16 WIB

LSM Garang Nilai Polres Aceh Tamiang Sukses Ciptakan Pilkada Damai 2024

Selasa, 17 Desember 2024 - 18:17 WIB

Tokoh Masyarakat Apresiasi Polres Aceh Tamiang Soal Pengamanan Pilkada 2024

Berita Terbaru

ACEH SELATAN

Abu Muda Syukri Wali Terima Kunjungan Kerja Kombes Pol Zuhdi Batubara

Minggu, 20 Apr 2025 - 16:17 WIB

ACEH TENGGARA

Rutinitas Mingguan, Bupati Ajak ASN dan Masyarakat Senam Jantung Sehat

Minggu, 20 Apr 2025 - 13:30 WIB

GAYO LUES

Sukseskan Swasembada Pangan, Babinsa Dampingi Petani Tanam Padi

Minggu, 20 Apr 2025 - 09:48 WIB

ACEH SELATAN

Abu Muda Syukri Wali Terima Kunjungan Komandan Brimob Polda Aceh

Minggu, 20 Apr 2025 - 01:28 WIB

ACEH TENGGARA

Diduga Akibat Korsleting Listrik, 3 Rumah dan 1 Tempat Ibadah Hangus

Sabtu, 19 Apr 2025 - 23:27 WIB

https://xml.qualiclicks.com/redirect?feed=0&auth=&url=https://baranewsaceh.co&subid=