Partai Aceh Sampoiniet Tergetkan 85 Persen Suara untuk Salem dan Muallem

Redaksi Bara News

- Redaksi

Minggu, 13 Oktober 2024 - 05:06 WIB

504,075 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Jaya – Pemilihan calon Bupati dan Wakil Bupati serta calon Gubernur dan Wakil Gubernur kurang lebih 47 hari lagi, tim pemenangan dari masing-masing kandidat terus melakukan konsolidasi untuk meraih kemenangan di pilkada 2024.

Ketua Dewan Pimpinan Sagoe (DPS) Partai Aceh Kecamatan Sampoiniet, Ahmadi saat ditemui usai acara rapat evaluasi tim pemenangan dikantor DPW-PA Aceh Jaya, mengatakan bahwa seluruh Tim sudah terbentuk dan telah bekerja di tingkat Desa-Desa (Gampong) secara tersuktur dalam pemenangan pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Aceh Jaya Safwandi-Muslem (Salem) serta pasangan Gubernur Aceh Muzakir Manaf – Fadlullah (Muallem-DekFad).

Menurutnya, saat ini tim pemenangan dari berbagai unsur baik dari Partai Aceh, KPPA dan Partai Koalisi ( Sekber ) serta relawan lainya sudah solid dan saling berkoordinasi dalam pemenangan Pasangan Bupati Aceh Jaya dan Pasangan Gubernur Aceh yang sama – sama bernomor urut 2 tersebut.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita targetkan 85 persen suara untuk  pasangan Salem dan Muallem di Sampoiniet ” sebut Ahmadi, Jum’at 11 Oktober 2024.

Dirinya juga berharap kepada semua jajaran baik Komite pemenangan Partai Aceh (KPPA) dan Partai Koalisi (Sekber) dan Relawan lainya di tingkat kecamatan Sampoiniet untuk terus komunikasi dan koordinasi sesama tim yang telah terbentuk.

Berita Terkait

BKPRMI Aceh melantik BKPRMI Aceh Jaya periode 2024-2028
PLN Calang Gerak Cepat Pulihkan Gangguan Listrik Akibat Pohon Tumbang
PLN ULP Teunom Lakukan Pemeliharaan Gardu Hubung dan SUTM untuk Jaga Kualitas Layanan ke Pelanggan
Irwanto NP: Pemotongan Dana Otsus Aceh Harus Dikaji Ulang, Kesejahteraan Rakyat Terancam
Membangun Kesadaran Listrik: PLN Sambangi SMAN 1 Calang
Breaking News. Hati Hati Berobat Dengan Oknum Dayak Warga Panga Jadi Korban Emas 1 Mayam.
Kakanwil Kemenag Tanam Pohon di Tanah Wakaf Produktif Aceh Jaya
Safwandi Dianugerahi Tokoh Muda Inspiratif Pemimpin Aceh Jaya

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:39 WIB

Pemkab Nagan Raya Tanda Tangan Perjanjian Optimalisasi Pemungutan Pajak dengan Kemenkeu

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:49 WIB

Raja Sayang Wabup Nagan Raya Buka Secara Resmi Forum Konsultasi Publik RPJMK 2025-2029

Senin, 10 Maret 2025 - 23:18 WIB

14 Peserta MTR XXIV Nagan Raya Tahun 2025 Siap Bertarung. Ini Pesan Bupati.

Kamis, 6 Maret 2025 - 17:06 WIB

Bupati Nagan Raya Cek Ketersediaan Dan Stabilitas Harga Bahan Pokok Di Pasar Impres SP4.

Kamis, 6 Maret 2025 - 01:09 WIB

TRK Bupati Nagan Raya Didampingi Wabup Raja Sayang Salurkan Bantuan Masa Panik Untuk Warga Yang Musibah Banjir

Rabu, 5 Maret 2025 - 00:39 WIB

Breaking News. Hujan Deras Air Krung Kulu Meluap Anggota RAPI Nagan Raya Turut Monitor.

Selasa, 4 Maret 2025 - 22:40 WIB

Hasil Raker Tahun 2025 YARA Serahkan Rekomendasi Ke Pemerintah Aceh

Sabtu, 1 Maret 2025 - 21:52 WIB

Awal Ramadhan Pemdes Langkak Terima Bantuan Kwh Meter. Al-Qur’an Dan Sajadah Dari PT PLN ULP Jeuram.

Berita Terbaru

BENER MERIAH

Wakil Bupati Ir. Armia Lakukan Kunker Ke Sejumlah Dinas Dan Kantor

Kamis, 13 Mar 2025 - 19:14 WIB