Dana APBK Minim,  PJ. Bupati Gayo Lues   Minta Irmawan  Fasilitasi Usulan Pembangunan  ke APBN

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 3 Juni 2023 - 09:42 WIB

50586 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues- Dana APBK Gayo Lues sangat  minim,   mengentaskan berbagai program pembangunan PJ. Bupati Drs. Alhudri. MM  meminta bantuan Anggota  DPRRI asal  Gayo Lues   H. Irmawan. S. Sos. MM   untuk memfasilitasi berbagai usulan  program pembangunan  yang bersumber dari dana APBN ke Kementrian Pusat.

Disampaikan Alhudri pada giat silatuhrahmi  antara H. Iramawan dengan Pj Bupati Gayo Lues, Ketua DPRK  Gayo Lues dan jajaran SKPK Jumat malam  03/06/23.

Alhudri menyebutkan  minimnya dana APBD Gayo Lues sangat menghambat pelaksanaan pembangunan yang sudah diprogramkan. Banyak usulan masyarakat di Gayo Lues belum dapat di di akomodir.  program pembangunan harus dilaksanakan merujuk sekala prioritas. Guna merealisasikan berbagai program pembangunan yang berdampak pada kesejahteraan masyarakat ,     Gayo Lues harus melakukan lobih  program pembangunan  dari APBN .

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Keberadaan H. Irmawan sebagai  Anggota DPR RI asal Daerah pemilihan Gayo Lues harus di mamfaatkan semaksimal mungkin dalam mendukung usulan- ususlan program pembangunan ke berbagai kementrian pusat.  Harap Alhudri

Anggota DPR RI H. Irmawan. S. Sos menyambut  baik keinginan  Pemerintah Kabupaten Gayo Lues. Irmawan mengatakan selama ini dirinya  belum pernah di fasilitas membahas pembangunan Gayo Lues bersama SKPK.  Sebagai anggota Banggar di DPR RI, Iramawan akan memfasilitasi Pemkab Gayo Lues mengusulkan berbagai program pembangunan

Menurut Irmawan banyak program program pembangunan yang berada di kementrian, program-progam tersebut diberikan pada suatu daerah melihat usulan, tetapi bila daerah tidak mengusulkan,  dipandang tidak membutuhkan maka program tersebut  akan jatuh ke daerah lain yang lebih dahulu mengusulkan

Sebagai orang  Gayo Lues H. Irmawan menyebutkan selama ini dirinya sangat mendukung berbagai program pembangunan di Gayo Lues.  Hampir seluruh Asfirasinya dimasukan ke Gayo Lues, Mulai Rehab Rumah. Pembangunan Sanitasi, MCk dan  Air bersih. Serta penampungan sampah SP3 R, serta program-program lainya. ( Bang Yud )

Berita Terkait

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Silahturahmi di Desa Kuning Kurnia di Hari Raya Idhul Fitri
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Menjalin kedekatan dengan Pemuda dengan Cara Silahturahmi di Hari Raya Idhul Fitri 1 Syawal 1446 H
Pemkab Gayo Lues Gelar Takbir Akbar Malam Idul Fitri 1446 H di Umah Pintu Ruang
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Binaan
Jelang Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues, Tim Verifikasi Tiba Di Kodim 0113/ Gayo Lues
Cek harga sembako di Bulan Ramadhan, Babinsa Desa Sangir turun ke Pasar Tradisional
Babinsa 10/Pantan Cuaca Komsos Dengan Anak anak Di Desa Binaan
Kodim 0113/ Gayo Lues Bersama Forkopimda Melaksanakan Bazar Murah Dalam Rangka Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025 M

Berita Terkait

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:30 WIB

Jelang Hari Raya Idul Fitri 1446.H Pemuda Keude Linteung Salurkan Santunan Anak Yatim.

Sabtu, 29 Maret 2025 - 04:01 WIB

TRK Bupati Nagan Raya Tinjau Pos Pengamanan dan Pelayanan Operasi Ketupat Seulawah 2025

Jumat, 28 Maret 2025 - 20:23 WIB

Jaga Persatuan Dan Kesatuan Pemuda Keude Linteung Gelar Buka Puasa Bersama.

Jumat, 28 Maret 2025 - 03:10 WIB

Aliran Air di Irigasi Lung Tiga Kembali Lancar. Ini Kata Bupati Nagan Raya

Kamis, 27 Maret 2025 - 18:56 WIB

Said Aril Laihahril Ketua PMI Nagan Raya Berikan Santunan Anak Yatim Secara Simbolis.

Kamis, 27 Maret 2025 - 11:48 WIB

Menjelang Hari Raya Idul Fitri Keuchik Desa Peulekung Serahkan BLT – DD Tahun 2025 Secara Simbolis.

Rabu, 26 Maret 2025 - 14:17 WIB

Zainal Abidin Kades Keude Linteung Serahkan BLT – DD Tahun 2025 Secara Simbolis.

Rabu, 26 Maret 2025 - 01:15 WIB

Menjelang Idul Fitri 1446.H. Bupati Nagan Raya Santunan Ribuan Anak Yatim Dan Buka Puasa Bersama Para Pemkab.

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Gaji ASN Pemkab Aceh Tenggara akan di Cairkan 2 April 2025

Selasa, 1 Apr 2025 - 20:02 WIB

ACEH TENGGARA

Bupati Agara CepatTanggap, Jembatan putus Sudah bisa dilalui Roda Dua

Selasa, 1 Apr 2025 - 18:38 WIB