Kalapas Idi Buka Turnamen Futsal Antar Warga Binaan.

REDAKTUR UTAMA

- Redaksi

Senin, 27 Mei 2024 - 11:49 WIB

5040 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Timur – Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Idi, Irhamuddin, A.Md. IP., S.H., M.H. didampingi Ka. KPLP, Arif Budiman, S.H. Membuka Acara Turnamen Futsal Antar Warga Binaan di Lapas Idi. Senin (27/05/2024).

Pelaksanaan Kegiatan Turnamen Futsal ini diikuti oleh seluruh perwakilan Kamar-Kamar Warga Binaan di Lapas Idi. Lapangan pun dipenuhi Warga Binaan Lapas Idi yang sedang menyaksikan pertandingan, sesekali semuanya kompak berteriak maupun memberikan semangat kepada rekan-rekan yang sedang bertanding.

Baca Juga :  Pj Bupati Aceh Timur Hadiri Pemusnahan Narkoba di Mapolres

Keseruan juga terlihat ketika salah satu tim hendak mencetak gol, maupun saat ada yang berhasil mencetak gol. Pertandingan futsal kali ini menjadi hiburan tersendiri dan sarana pembinaan bagi Warga Binaan Lapas Idi, karena terlihat dari antusias mereka menyaksikan dengan semangat dan fokus.

Kalapas Idi, Irhamuddin berharap dengan adanya pertandingan futsal antar Kamar ini, bisa menjalin keakraban, membina kekompakan, dan kebersamaan antar sesama Warga Binaan Lapas Idi. Lebih dari itu, Irhamuddin juga berharap kegiatan pembinaan seperti ini terus dilaksanakan secara berkelanjutan.

Baca Juga :  Mediasi Penyelesaian Kasus Dugaan Penggelapan Dana Bantuan Dari Tower BTS PT. Protelindo Berjalan Alot

“Peserta harus menaati segala peraturan yang berlaku selama pertandingan, karena juara bukanlah tujuan semata-mata. Harus diingat, tujuan diadakannya Turnamen ini sebagai ajang silaturahmi, memupuk kebersamaan, dan mengajarkan untuk bersikap sportif” Tutup Irhamuddin.

Pelaksanaan Kegiatan ini berjalan dengan Lancar dan Tidak dipungut biaya apapun.[]

Berita Terkait

Ketua Ormas LAKI Aceh Timur Beharap Kepada Pihak APH Menanggapi Isu Yang Beredar Dugaan Sering Terjadi KKN Dalam Kegiatan Pelatihan
Ketua KIP Aceh Timur, Bungkam Terkait Dugaan Penggelapan Dana Bimtek Pantarlih yang di Bebankan Kepada PPS oleh Oknum PPK
Asrul menjadi Narsum Memotivasi Siswa Di SMA Darul Ihsan”
HUT ke-60 Tahun Golkar  Senam Bersama dan Doorprize Meriahkan Peringatan
Pemerintan Aceh Timur Gelar Upacara Penyerahan Satlinmas PAM TPS
DPRK Diharapkan Mampu Suarakan Aspirasi Rakyat
Empat Paslon Bupati Dan Wakil Bupati Ikuti Debat Publik Pilkada Kabupaten Aceh Timur 2024
Pemkab Aceh Timur Gelar Pelatihan Mawaris

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 16:45 WIB

Polres Subulussalam Lakukan Pengamanan Pendistribusian Logistik Surat Suara Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 16:25 WIB

Kapolres Subulussalam Hadiri Rakor Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024

Kamis, 21 November 2024 - 19:51 WIB

Selamatkan Generasi Muda, Polres Subulussalam Laksanakan Sosialisasi Pencegahan Kekerasan dan Anti Narkoba

Kamis, 21 November 2024 - 06:36 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Polres Subulussalam Tanam Jagung Serentak

Senin, 18 November 2024 - 04:56 WIB

Quick Respon Brimob Aceh Dalam Penanganan Banjir Di Desa Danau Tras Kota Subulussalam

Minggu, 17 November 2024 - 03:57 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Salah Satu Paslon Walikota

Sabtu, 16 November 2024 - 19:17 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Akbar Salah Satu Paslon Walikota

Minggu, 10 November 2024 - 09:10 WIB

Ketua PSI Kaesang Pengarep Akan Turun ke Subulussalam Bantu Pemenangan Bintang – Faisal

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB