Tidak Netral di Pemilu 2024, Mendagri Copot Jabatan Pj Bupati Kampar

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 21 Desember 2023 - 03:33 WIB

50624 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, BARANEWS | Langkah tegas diambil oleh Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian. Ia langsung mencopot Pj Bupati Kampar, Muhammad Firdaus dari jabatannya. Alasan pencopotan karena Firdaus diduga tidak netral di dalam penyelenggaraan Pemilu 2024 ini.

“Salah satu alasannya soal itu (Tidak Netral),” kata Tito Karnavian, Selasa (19/12).

Hal ini menurut Tito berdasarkan pihaknya yang banyak menerima laporan mengenai adanya penjabat kepala daerah yang tidak netral. Mantan kapolri ini menegaskan, akan mencopot jika ada pejabat daerah yang tidak netral.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Laporan-laporan yang masuk tentang ada yang tidak netral, yang sudah viral di video segala macam memang ada,” urainya.

Ia emngatakan, mendapat komplain dari peserta pemilu maupun partai politik terkait ketidaknetralan Pj kepala daerah.

“Makanya kita mengambil langkah untuk melakukan penggantian karena juga banyak komplain, komplain dari partai-partai politik, kemudian komplain dari peserta pemilu, apalagi nanti mau ada Pilkada juga,” jelasnya.

(PMJ)

Berita Terkait

Puncak Arus Mudik Diprediksi Mulai 28 Maret, Kapolri Dirikan 2.835 Posko Pengamanan
Kejagung dan Pertamina Bersinergi Aksi Bersih Bersih
Jaksa Agung Dukung PT. Pertamina Wujudkan Good Corporate Governance
Waspada Penipuan Berkedok Media KPK
Kasus Mega Korupsi Pertamina, Tuntut Erick Thohir Non Aktif Sebagai Menteri BUMN
Backstagers Indonesia: Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Industri Event Melalui Riset dan Inovasi Berkelanjutan
Presiden Prabowo saling memberikan Penghormatan Militer kepada Gubernur Aceh Muzakir Manaf di Parade Senja Magelang
Kapolri dan Panglima TNI Buka Kegiatan Baksos Presisi : Pastikan Kebutuhan Pokok Terjaga Selama Ramadan

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 21:44 WIB

Puluhan Tahanan Kabur Klas Lapas Kuta Cane Anggota DPR RI Kunker

Selasa, 11 Maret 2025 - 20:42 WIB

Buntut Penyebab Larinya 52 Napi Lapas Kelas IIB Kutacane, Ditjen PAS dan Bupati Langsung Datangi Lapas Kelas IIB Kutacane

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:08 WIB

Puluhan Tahanan Lapas Kutacane Melarikan Diri jadi Heboh di Sosmed dan Agara

Selasa, 11 Maret 2025 - 01:44 WIB

Napi Lapas Kelas IIB Kutacane Keluhkan Makanan di Penjara Tidak Manusiawi, Sehingga Kabur Berjamaah

Senin, 10 Maret 2025 - 23:53 WIB

Ini Tanggapan Bupati Aceh Tenggara Terkait Larinya 52 Napi Dari Lapas Kelas IIB Kutacane

Senin, 10 Maret 2025 - 23:10 WIB

52 Napi Kabur dari Lapas Kelas IIB Kutacane

Senin, 10 Maret 2025 - 22:39 WIB

LIRA Soroti Dugaan Pemerasan Kades oleh Oknum Pegawai Inspektorat di Aceh Tenggara

Senin, 10 Maret 2025 - 21:54 WIB

Puluhan Napi Lapas Kelas IIB Kutacane Aceh Tenggara Melarikan Diri

Berita Terbaru