Selamat jalan Sahabat Kami: Rekan Jurnalis Jalalludin Barat Telah Berpulang Kerahmatullah

Imran Cibro

- Redaksi

Jumat, 20 September 2024 - 06:37 WIB

50224 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

SUBULUSSALAM ACEH – Dengan rasa duka yang mendalam, kami mengabarkan bahwa rekan jurnalis kami, Jalalludin Barat, yang menjabat sebagai Waka Porwil Indonesia Investigasi.com Kota Subulussalam, telah berpulang ke Rahmatullah , Kepergiannya meninggalkan kesedihan yang mendalam di kalangan rekan-rekan Media jurnalis Kota Subulussalam, Kamis (19/09/2024).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Beliau berpulang pada hari kamis tanggal 19 September 2024. Di rumah sakit ibu dan Anak kota (RSUD) kota subulussalam Sekitar pukul 8:00 wib.
Yang akan Di kebumikan Di tempat pemakaman umum desa teladan Baru kecamatan runding.
Di seputaran tempat tinggal almarhum.

Jalalludin barat dikenal sebagai sosok yang dedikatif dan berkomitmen dalam dunia jurnalistik. Karyanya yang konsisten dan semangatnya untuk menyampaikan kebenaran menjadi teladan bagi banyak orang. Seluruh rekan media merasa kehilangan yang sangat besar atas kepergian almarhum, yang telah memberikan banyak kontribusi bagi dunia jurnalisme di wilayah Kota Subulussalam ini.

Dengan segala kerendahan hati serta harapan penuh, kami dan rekan serta segenap pimpinan media di bawah pimpinan pak ABDIANSYAH mengajak seluruh masyarakat dan seluruh rekan awak media, kiranya untuk dapat berikan bantuan ikut turut mendoakan almarhum Jalalludin Barat dengan tulus dari hati yang sedia dan ikhlas

Semoga segala amal ibadahnya diterima ALLAH SWT dan keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan, kiranya profesi jurnalis yang selama ini diemban almarhum menjadi ibadah bagi almarhum dan selalu dikenang di
dalam ingatan dan hati kita semua amin ya rabbal alamin.[•]

 

Berita Terkait

Skandal HGU di Aceh Singkil-Subulussalam: Perusahaan Sawit Diduga Rampas Lahan, Rusak Lingkungan, Ancam Mata Pencaharian Warga
Polres Subulussalam Bagikan Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas
Kapolres Subulussalam Bersama Bhayangkari Cabang Subulussalam Bagikan Takjil Kepada Masyarakat
LSM Suara Putra Aceh Minta BPK Periksa Kesbangpol & Ormas Yang Cairkan Dana di “last minute” Tahun 2024
Inspektorat Kota Subulussalam Selidiki Dugaan Kejanggalan Dana Pembinaan LSM
Miris, Warga Korban Kebakaran tidak mampu berobat, BAMSOS Minta Walikota dan DPRK Subulussalam untuk Peduli
Menjelang Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Polres Subulussalam Laksanakan Bakti Sosial Bersama Mahasiswa Secara Serentak
Polres Subulussalam Laksanakan Upacara Serah Terima Jabatan

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 15:30 WIB

Personel Polwan Polres Gayo Lues Gelar Bagi Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas

Senin, 3 Maret 2025 - 12:22 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa dan Warga Tinjau Irigasi

Jumat, 28 Februari 2025 - 23:53 WIB

Sekda Gayo Lues Buka Rakor Penyusunan RPJMK tahun 2025-2029

Jumat, 28 Februari 2025 - 23:48 WIB

Pemkab Gayo Lues Gelar Sidak Pasar Jelang Ramadan

Jumat, 28 Februari 2025 - 23:37 WIB

Tarawih Perdana Ramadhan 1446 H, Jamaah Padati Masjid Agung Ash Shalihin Blangkejeren

Jumat, 28 Februari 2025 - 10:05 WIB

Komsos Dengan kepala Desa Babinsa ajak jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan

Kamis, 27 Februari 2025 - 23:04 WIB

Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers

Kamis, 27 Februari 2025 - 22:34 WIB

PGRI Kunjungi dan Berikan Donasi Kepada Warga Desa Rejepudung yang Mengalami Musibah Kebakaran

Berita Terbaru