Satu Korban Meninggal Dunia Akibat Tertimpa Pohon Tumbang di Subulussalam

Imran Cibro

- Redaksi

Rabu, 12 Juni 2024 - 11:39 WIB

5055 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Subulussalam – Terjadi Kecelakaan mobil yang tertimpa pohon tumbang yang mengakibatkan satu orang meninggal dunia berinisial “J” (55) tadi malam tepatnya Selasa, 11 Juni 2024, pukul 21.30 wib di Jalan Teuku Umar Desa Jontor Kecamatan Penanggalan Kota Subulussalam.

Kapolres Subulussalam AKBP Yhogi Hadisetiawan, dalam keterangannya menjelaskan bahwa, berdasarkan kronologi kejadian mobil tersebut berpenumpang dan melintas dari Subulussalam menuju ke Medan saat hujan deras tadi malam.

Baca Juga :  "BISA"" Menampilkan Visi Misinya Sederhana di DPRK Subulussalam, 2 Paslon Tinggalkan Sidang

“Mobil Kijang Inova di kendarai oleh “A” (54) membawa satu orang penumpang “J”, setibanya di jalan lurus cuaca hujan malam hari pada saat mobil sedang melintas tiba-tiba terjadi pohon tumbang yang langsung menimpa mobil, yang menyebabkan penumpang dari pada mobil tersebut tertimpa dan meninggal dunia di lokasi. Dalam hal ini saudara “A” mengalami luka lebam di kepala, kemudian korban di bawa ke RSUD Subulussalam untuk mendapatkan penanganan Medis,” ujar Kapolres.

Baca Juga :  PT SPT Berikan Bantuan Beras Pada Warga Terdampak Banjir di Kecamatan Sultan Daulat

Ia mengimbau kepada masyarakat untuk berhati-hati selama berkendara saat terjadi angin kencang dan hujan deras, terutama jalanan yang banyak pohon berusia tua dan rawan tumbang.

Masyarakat diharapakan untuk siaga karena cuaca ekstrem dapat mengakibatkan terjadinya bencana alam, seperti hujan lebat, longsor, angin kencang serta longsor.[•]

Berita Terkait

Polres Subulussalam Lakukan Pengamanan Pendistribusian Logistik Surat Suara Pilkada 2024
Jelang Pemungutan Suara, Polres Subulussalam Gelar Apel Pergeseran Pasukan untuk Pengamanan TPS
Kapolres Subulussalam Hadiri Rakor Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024
Selamatkan Generasi Muda, Polres Subulussalam Laksanakan Sosialisasi Pencegahan Kekerasan dan Anti Narkoba
Dukung Ketahanan Pangan Polres Subulussalam Tanam Jagung Serentak
Quick Respon Brimob Aceh Dalam Penanganan Banjir Di Desa Danau Tras Kota Subulussalam
Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Salah Satu Paslon Walikota
Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Akbar Salah Satu Paslon Walikota

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 16:45 WIB

Polres Subulussalam Lakukan Pengamanan Pendistribusian Logistik Surat Suara Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 16:25 WIB

Kapolres Subulussalam Hadiri Rakor Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024

Kamis, 21 November 2024 - 19:51 WIB

Selamatkan Generasi Muda, Polres Subulussalam Laksanakan Sosialisasi Pencegahan Kekerasan dan Anti Narkoba

Kamis, 21 November 2024 - 06:36 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Polres Subulussalam Tanam Jagung Serentak

Senin, 18 November 2024 - 04:56 WIB

Quick Respon Brimob Aceh Dalam Penanganan Banjir Di Desa Danau Tras Kota Subulussalam

Minggu, 17 November 2024 - 03:57 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Salah Satu Paslon Walikota

Sabtu, 16 November 2024 - 19:17 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Akbar Salah Satu Paslon Walikota

Minggu, 10 November 2024 - 09:10 WIB

Ketua PSI Kaesang Pengarep Akan Turun ke Subulussalam Bantu Pemenangan Bintang – Faisal

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB