Pj Walikota Subulussalam: Keseriusannya dalam Melakukan Penataan dan Perbaikan Pemerintahan Kota Subulussalam Khususnya Dibidang Keuangan

Imran Cibro

- Redaksi

Selasa, 25 Juni 2024 - 16:28 WIB

50131 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

SUBULUSSALAM ACEH | Penjabat (Pj) Wali Kota Subulussalam Azhari, S.Ag memperlihatkan keseriusan nya dalam melakukan penataan dan perbaikan pemerintahan di Kota Subulussalam khusus nya dibidang keuangan.

Langkah serius itu ditunjukkan setelah mengeksekusi beberapa kebijakan seperti pembayaran hutang dan beberapa biaya langsung yang sedang berjalan pada tahun 2024 ini. Kabarnya dana aparatur desa, mukim dan intensif dokter sudah dibayarkan oleh pemerintah Kota Subulussalam.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Melalui Kabid anggaran BPKAD Kota Subulussalam T. Jaswadi setelah dikonfirmasi oleh media ini menyampaikan bahwa benar sudah dilakukan beberapa pembayaran oleh dinas keuangan. Atas perintah Bapak Pj. Wali Kota Subulussalam pihak dinas keuangan sudah melakukan pembayaran hutang dan pembayaran langsung lainnya yang sedang berjalan di tahun 2024.

Lanjut Jaswadi ,Yang sudah dibayarkan itu kurang lebih dapat kami rincikan sebagai berikut :

1. Kewajiban Pokok dan bunga Pinjaman PEN bulan desember 2023 – Januari 2024 sebesar Rp.4,653.914.687

2. Pembayaran Jasa Tenaga Kesehatan (Honor Pegawai dan Intensif Dokter Spesialis) Rp,1.065.000.000

3. Kewajiban DAK Disdik Tahun 2023 sebesar Rp 1.981.589.681

4. Bantuan Keuangan Desa Kurang Bayar Triwulan IV Tahun 2023 sebesar 9.224.299.156

5. Bantuan Keuangan khusus Honor Triwulan II 2024 dan Operasional Tahun 2023 Mukim Rp. 392.000.000

6. Pembayaran TPP PNS Bulan Juli dan Agustus 2023 sebesar Rp. 2.791.651.934

7. Hutang DOKA pada DISPORAPAR 2023 Sebesar Rp. 1.547.7000

8. Hutang DAK Swakelola PUPR sebesar Rp. 156.000.000

9. DOKA berjalan 2024 yang tersebar di beberapa dinas sekitar Rp. 6,114,580,020.jelas T jaswadi selasa 25/06/2024

T.Jaswadi juga menjelaskan bahwa tentang biaya untuk pembayaran asrama dan beasiswa Mahasiswa sedang dalam tahap proses pengajuan untuk pencairan. Kami sudah berkoordinasi dengan pihak dinas pendidikan mudah-mudahan bisa segera kita cairkan.tutup jaswadi.[•]

Berita Terkait

Skandal HGU di Aceh Singkil-Subulussalam: Perusahaan Sawit Diduga Rampas Lahan, Rusak Lingkungan, Ancam Mata Pencaharian Warga
Polres Subulussalam Bagikan Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas
Kapolres Subulussalam Bersama Bhayangkari Cabang Subulussalam Bagikan Takjil Kepada Masyarakat
LSM Suara Putra Aceh Minta BPK Periksa Kesbangpol & Ormas Yang Cairkan Dana di “last minute” Tahun 2024
Inspektorat Kota Subulussalam Selidiki Dugaan Kejanggalan Dana Pembinaan LSM
Miris, Warga Korban Kebakaran tidak mampu berobat, BAMSOS Minta Walikota dan DPRK Subulussalam untuk Peduli
Menjelang Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Polres Subulussalam Laksanakan Bakti Sosial Bersama Mahasiswa Secara Serentak
Polres Subulussalam Laksanakan Upacara Serah Terima Jabatan

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 21:44 WIB

Puluhan Tahanan Kabur Klas Lapas Kuta Cane Anggota DPR RI Kunker

Selasa, 11 Maret 2025 - 20:42 WIB

Buntut Penyebab Larinya 52 Napi Lapas Kelas IIB Kutacane, Ditjen PAS dan Bupati Langsung Datangi Lapas Kelas IIB Kutacane

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:08 WIB

Puluhan Tahanan Lapas Kutacane Melarikan Diri jadi Heboh di Sosmed dan Agara

Selasa, 11 Maret 2025 - 01:44 WIB

Napi Lapas Kelas IIB Kutacane Keluhkan Makanan di Penjara Tidak Manusiawi, Sehingga Kabur Berjamaah

Senin, 10 Maret 2025 - 23:53 WIB

Ini Tanggapan Bupati Aceh Tenggara Terkait Larinya 52 Napi Dari Lapas Kelas IIB Kutacane

Senin, 10 Maret 2025 - 23:10 WIB

52 Napi Kabur dari Lapas Kelas IIB Kutacane

Senin, 10 Maret 2025 - 22:39 WIB

LIRA Soroti Dugaan Pemerasan Kades oleh Oknum Pegawai Inspektorat di Aceh Tenggara

Senin, 10 Maret 2025 - 21:54 WIB

Puluhan Napi Lapas Kelas IIB Kutacane Aceh Tenggara Melarikan Diri

Berita Terbaru