Pemkab Aceh Tenggara Tuntaskan Pembayaran Dana Pilkada Tahun 2024 Sebesar Rp53,2M

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 6 September 2024 - 22:48 WIB

50330 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUTACANE | Selasa, 4 September 2024, Pemerintah Kabupaten Aceh Tenggara telah menuntaskan pembayaran dana hibah untuk pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2024 sebesar Rp.53.249.502.500 kepada KIP, Panwaslih, Kepolisian dan TNI.

Pemerintah Kabupaten Aceh Tenggara telah menyepakati NPHD untuk hibah kepada KIP dalam melaksanakan pilkada sebesar Rp.37.989.500.000, dan pada tahun 2023 Pemerintah Kabupaten Aceh Tenggara telah melakukan pembayaran tahap pertama sebesar Rp.15.195.800.000 pada tahun 2024 dilakukan pembayaran tahap ke 2 sebesar Rp.22.793.700.000, kemudian untuk Panwasih disepakati sebesar Rp.8.770.927.000 dengan pembayaran tahap I sebesar Rp.3.508.370.800 dan tahap ke 2 sebesar Rp.5.262.556.200 pada bulan Agustus 2024, selanjutnya untuk Pihak Kepolisian dialokasikan sebesar Rp.4.948.902.500 dan sudah dilakukan pembayaran tahap pertama sebesar Rp.1.979.561.000 dan tahap kedua sebesar Rp.2.969.341.500, kemudian untuk TNI disepakati sebesar Rp.1.168.531.000 tahap pertama dibayarkan sebesar Rp.467.412.000 dan tahap kedua sebesar Rp.701.119.000 dan untuk Badan Kesbangpol disepakati Sebesar Rp. 371.642.000.

Baca Juga :  Sejumlah Ruas Jalan Nasional Kutacane -Medan Digenangi Air Korlap dan Penilik BPJN III Wilayah Aceh Diduga Makan Gaji Buta

Penyaluran hibah tersebut telah sesuai dengan peraturam Menteri Dalam Negeri (Permendagri) Nomor 41 tahun 2020 tentang perubahan atas Permendagri Nomor 54 tahun 2019 tentang Pendanaan Kegiatan Pemilihan Gubernur, Bupati dan Walikota yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah.

Sesuai dengan peraturan tersebut Pemerintah daerah harus menyalurkan dana hibah tersebut beberapa bulan sebelum pilkada, dengan tujuan agar pihak penyelenggara bisa melakukan persiapan dan tahapan pilkada dengan lancar tanpa kendala terkait anggaran.

Jadi kami tidak memiliki kewajiban lagi kepada pihak penyelenggara Pilkada termasuk kepada pihak keamanan yaitu polisi dan TNI imbuh Syukur Selamat Karo Karo selaku Kepala BPKD Kabupaten Aceh Tenggara.

Baca Juga :  Ketua LSM Penjara Minta Kejati Aceh Usut Biaya Perawatan Jalan Nasional Kutacane -Medan batas Sumut

Selanjutnya Penjabat Bupati Aceh Tenggara Drs. Syakir, M.Si menegaskan bahwa secara anggaran Aceh Tenggara sudah siap untuk penyelenggaraan pilkada tahun 2024.

dan beliau menghimbau agar semua pihak berperan aktif dalam menyukseskan Pemilihan Kepala Daerah tahun 2024 ini dan berharap agar pilkada terlaksana dengan aman dan damai sehingga kedepan siapa pun yang terpilih untuk menjadi pemimpin di Kabupaten Aceh Tenggara untuk periode 2025-2030 dapat merealisasikan Visi dan Misinya dengan baik. Sekali lagi menegaskan agar ASN menjaga netralitas ASN dalam Pilkada. Kami akan menindaklanjuti sesuai ketentuan apabila ada rekomendasi lembaga terkait terhadap ASN yang diberikan sanksi, pungkas Syakir. (RED)

Berita Terkait

Pj Bupati Agara Dilantik Kembali Jelang Pilkada November Ini
LSM Penjara Laporkan Pengerjaan Rekayasa Teknik Jeram di Ketambe, Diduga Pembangunan Tanpa Izin Lingkungan
Pembayaran Tulah Kute Akan Dibayarkan Untuk Juni
Perekrutan Sekretariat Non PNS Untuk Panwascam di Agara Diwarnai Isu Pungli Rp 2 Juta Rupiah
Kodim 0108 Agara Peringati Hut TNI Ke 79
Azhari Syahputra Terima SP2HP Dari Penyidik Polres Aceh Tenggara Terkait Laporan Pengancaman
PENJARA Minta Polisi Usut Dugaan MusrembangDes Abal Abal di Leuser Agara
Abu Paya Pasi Beri Dukungan untuk Sulaiman Tole-Abdul Hamid & Mualem-Dek Fadh

Berita Terkait

Senin, 7 Oktober 2024 - 03:06 WIB

Menyala, Ribuan Masyarakat Kluet Raya Siap Menangkan Pasangan Bupati Aceh Selatan Nomor Urut 2

Minggu, 6 Oktober 2024 - 02:36 WIB

Di Meukek, H Mirwan Teken Kontrak Politik Pembangunan Lapangan Sepakbola KUBOSA di Depan Ratusan Masyarakat

Minggu, 6 Oktober 2024 - 02:14 WIB

Agar Tak Jadi Fitnah, APH Didesak Segera Usut dan Buktikan Dugaan Pungli di Dinsos Aceh Selatan

Jumat, 4 Oktober 2024 - 05:54 WIB

Oknum Kabid di Dinsos Aceh Selatan Diduga Lakukan Pungli kepada Pendamping PKH, APH Didesak Bertindak

Jumat, 4 Oktober 2024 - 05:52 WIB

Partai Aceh Sagoe Lageun, Target 75 Persen Suara untuk Safwandi – Muslem D

Rabu, 2 Oktober 2024 - 07:39 WIB

Santunan Kematian Bukanlah Program Terobosan Tgk Amran yang Hebat, Daerah Lain Lebih Dulu dan Bagus Pengelolaannya

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:19 WIB

Selama 3,5 Tahun Tanpa Wakil Bupati, Menandakan Tgk Amran Tak Paham Birokrasi

Selasa, 1 Oktober 2024 - 03:37 WIB

Kunjungan ke Puskesmas Kota Bahagia, H. Baital Mukadis: Kemanusiaan Lebih Penting dari Politik

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Personil Brimob Bantu Evakuasi Korban Banjir Di Nagan Raya.

Sabtu, 12 Okt 2024 - 15:50 WIB