Kafilah Bener Meriah Rampungkan Verifikasi Faktual Peserta MTQ Aceh di Simeulue

Redaksi Bara News

- Redaksi

Minggu, 26 November 2023 - 17:33 WIB

50466 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah Baranewsaceh.co |  Para peserta Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Provinsi Aceh ke XXXVI telah mengikuti verifikasi faktual sekaligus dirangkai dengan pengambilan nomor undian. Untuk kafilah asal Kabupaten Bener Meriah, telah merampungkan verifikasi faktual pada Sabtu (25/11/2023) kemarin.

Ketua Kafilah MTQ Bener Meriah, Taslim, S.Ag, Minggu (26/11/2023) kepada media ini mengatakan. Verifikasi faktual serta pengambilan nomor undian peserta untuk seluruh cabang dilaksanakan di komplek MTsN Muhammadiyah, Simeulue.

“Verifikasi faktual berupa memperlihatkan data asli masing-masing peserta seperti KTP bagi peserta yang berusia di atas 17 tahun dan peserta di bawah 17 tahun menunjukkan Kartu Identitas Anak (KIA) dan Kartu Keluarga (KK),” kata Taslim.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Data tersebut, lanjutnya dicocokkan ke dalam sistem, sehingga diharapkan tak ada peserta yang melakukan manipulasi data. “Setiap peserta harus melakukan verifikasi secara faktual. Jika tidak, maka dianggap yang bersangkutan telah mengundurkan diri,” lanjutnya.

Disebutkan, untuk kafilah Bener Meriah, telah melewati proses verifikasi dengan lancar dan seluruh peserta kafilah kabupaten Bener Meriah telah selesai melaksanakan tahap tersebut, dan telah mendapatkan nomor tampil masing-masing.

“Kami memohon do’a dan dukungan, mudah-mudahan seluruh peserta diberikan kesehatan sehingga dapat tampil maksimal di MTQ ke XXXVI tingkat provinsi Aceh di kabupaten Simeulue tahun ini,” pungkas Taslim. (Dani)

Berita Terkait

Sambangi Puskesmas Buntul Kemumu, Wabup Ir. Armia Perlu Perluasan Sarana Kesehatan
Wakil Bupati Ir. Armia Lakukan Kunker Ke Sejumlah Dinas Dan Kantor
Kapolres Bener Meriah Pimpin Sertijab Wakapolres dan Kasat Reskrim
Bupati dan Wabup Bener Meriah Gelar Rapim Perdana Pasca Dilantik
Masyarakat Jangan Terprovokasi, Kasus Pengeroyokan Di Bener Meriah Dalam Proses Mediasi
Satpol PP, WH dan Dinsyar Lakukan Monitoring Bersama Di Bulan Ramadhan
Jago Merah Hanguskan 7 Unit Rumah Warga Pantan Tengah Kecamatan Permata
Usai Mandi Air Panas Pria Separuh Baya Meninggal Dunia

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 04:52 WIB

Puluhan Pelajar dan Mahasiswa Aceh Tenggara Unjuk Rasa Di Gedung DPRA, Ini Tuntutannya

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:11 WIB

Bupati Tagore Abubakar Hadiri Pembukaan Aceh Ramadhan Festival 2025 Di Banda Aceh

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:28 WIB

Alumni Pesantren Modern Misbahul Ulum Cabang Banda Aceh Adakan Buka Bersama

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:42 WIB

Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:33 WIB

HMI Komisariat FSH UIN Ar-raniry : krisis kepemimpinan yang spirit dan berkualitas

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:01 WIB

Masyarakat Diminta Laporkan Siapa Pun yang Mengaku Bisa Meluluskan Rekrutmen Polri

Rabu, 12 Maret 2025 - 02:53 WIB

Setelah Kunjungan Kerja, Duta UEA Solat Bersama Dengan Wagub Aceh di Masjid Raya

Selasa, 11 Maret 2025 - 23:55 WIB

Dinas Pertanian dan Perkebunan Aceh Mengucapkan Marhaban ya Ramadhan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1446 H

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Kapolres Aceh Tenggara Dimutasi,, Digantkan AKBP. Yulhendri

Jumat, 14 Mar 2025 - 14:41 WIB