Ini Tanggapan Warga di Blangpidie Soal Babinsa Ramah Bantu Warga

Redaksi Bara News

- Redaksi

Selasa, 7 November 2023 - 01:03 WIB

50808 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Abdya- Di sela kesibukan tugas sebagai Babinsa, personel Koramil 01/Blangpidie Kodim 0110/Abdya Koptu Wirja menyempatkan diri membantu pengerjaan perehaban rumah milik Erwan (35) warga Desa Keude Paya Kecamatan Blangpidie, Senin (6/11/2023).

Diketahui, uluran tangan Babinsa ini dilakukan untuk mengejar ladang ibadah sekaligus sebagai media pendekatan TNI dengan rakyat.

Dalam saban hari sebelum dan seusai pulang tugas, Koptu Wirja rutin singgah ke rumah semi permanen milik Erwan membantu nukang hingga mentraktir kopi.

Baca Juga :  Dandim Abdya Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional

“Cukup baik. Setiap hari pak Babinsa selalu sempatkan mampir. Entah itu membantu saya kerja atau pun hanya membelikan kopi, pastinya dia setiap hari selalu ke rumah,” ungkap Erwan.

Ia mengatakan, tidak hanya dengan dirinya, kedekatan Babinsa juga terjalin baik dengan warga lainnya. Dalam setiap acara, Babinsa selalu hadir di tengah masyarakat dan membaur melengkapi kehidupan rakyat.

Baca Juga :  Organisasi RAPI Abdya Santunan Anak Yatim Dan Buka Puasa Bersama

Erwan berharap, kedekatan dan keharmonisan Babinsa ini bisa menjadi contoh bagi aparatur lainnya. Sehingga tujuan persatuan dan kesatuan di wilayah nyata terwujud. (HR)

Berita Terkait

Ketua Dekfadh Center Abdya Imbau Relawan Bekerja Serius dan Bijak dalam Memenangkan H. Muazakir Manaf (Mualem) dan H.Fadhlullah.SE Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh 2025-2030
Sekjen Dekfadh Center Abdya, Tgk. Hirman, S.Pd 10 Relawan Hebat di Abdya Siap Menangkan Mualem dan Dek Fadh di Pemilu 2024
Mahasiswa STIAPEN Nagan Raya Berdayakan UMKM di Blang Pidie melalui KKN Tematik
Ketua FORKASGEMADYA Kecam Mubes Ilegal
Rakor Pilkada Damai, Danpos Ramil Setia Ajak Tingkatkan Silaturahmi
Jelang HUT ke-79 RI, Dandim Abdya Pimpin Ziarah dan Tabur Bunga di Makam Teungku Peukan
Akmal Al-Qarasie : Abdya Butuh Pikiran Mendesain Kesejahteraan; Mas Adi Tokoh Muda Memiliki Kompetensi di Tingkat Nasional.
Pegiat Muda Sebut Mas Adi Tepat untuk Cawabup Abdya, Ini Alasannya

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah

Sabtu, 23 November 2024 - 18:02 WIB

Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 23 November 2024 - 17:11 WIB

Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB