Gen Z Selalu Dituntut Loyal, Padahal Bosnya Sering Marah-Marah

Zulkifli,S.Kom

- Redaksi

Rabu, 14 Agustus 2024 - 20:00 WIB

5076 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Gen Z Selalu Dituntut Loyal, Bisnishack (Sumber: VRITIMES.com)

Ilustrasi Gen Z Selalu Dituntut Loyal, Bisnishack (Sumber: VRITIMES.com)

Kenapa sih Jutaan Orang Selalu Memandang Gen Z Sebelah Mata?

Generasi Z, atau lebih dikenal sebagai Gen Z, sering kali menjadi kambing hitam di tempat kerja. Mereka dicap sebagai generasi manja, tidak tahan banting, dan terlalu banyak menuntut.

Tapi, pernahkah kita bertanya, kenapa mereka dipandang seperti itu?

Survei dari Mojok menunjukkan bahwa 70% pekerja Gen Z merasa bahwa tuntutan terhadap mereka seringkali tidak realistis.

Mereka dituntut untuk loyal tanpa mendapatkan dukungan yang cukup, apalagi penghargaan. 

Sementara itu, mereka dihadapkan pada lingkungan kerja yang toxic, di mana atasan lebih sering marah-marah daripada memberikan arahan yang jelas.

Pertanyaannya, apa yang sebenarnya salah?

Gen Z: Generasi yang Serba Salah di Dunia Kerja

Di dunia kerja, Gen Z seringkali diharapkan untuk memberikan inovasi dan kreativitas. Tetapi ironisnya, mereka justru terjebak dalam lingkungan yang kaku, penuh senioritas, dan aturan yang membatasi.

Akibatnya, bukannya produktif, mereka malah merasa terkekang.

Menurut data dari LinkedIn, lebih dari 80% pekerja Gen Z terbuka terhadap perubahan dan sangat mahir dalam memanfaatkan teknologi untuk menyelesaikan masalah.

Mereka bukan generasi yang hanya “ikut-ikutan”, tapi mereka adalah agen perubahan yang siap membawa ide-ide segar dan solusi inovatif.

Baca Juga :  Eratani dan Universitas Hasanuddin Berkolaborasi untuk Keberlanjutan Pertanian di Sulawesi Selatan melalui Program Penyerapan Alumni, Magang, dan Riset Pertanian

Namun, apa jadinya jika potensi besar ini justru terhambat oleh budaya kerja yang kuno dan tidak mendukung? 

Gen Z sering kali merasa terisolasi dan tidak diberikan ruang untuk berkembang. Alhasil, banyak dari mereka yang memilih untuk “keluar” atau hanya sekadar “bertahan” tanpa menunjukkan potensi terbaik mereka.

Gen Z, Solusi di Tengah Masalah

Penelitian menunjukkan bahwa Gen Z adalah generasi yang sangat solutif dan inovatif.

Mereka tidak takut mencari jalan pintas untuk menyelesaikan masalah, bahkan dengan cara-cara yang tidak pernah terpikirkan oleh generasi sebelumnya.

Sebuah tweet dari @worksfess bahkan menunjukkan keluhan pekerja Gen Z tentang betapa sulitnya berkembang dalam lingkungan kerja yang tidak mendukung.

Ketika seorang pekerja merasa tidak dihargai atau diabaikan, tentu saja, loyalitas dan produktivitas akan menurun.

Ini bukan salah mereka, melainkan kesalahan sistem yang tidak mampu mengakomodasi kebutuhan dan cara kerja generasi ini.

Sebuah tweet dari @worksfess bahkan menunjukkan keluhan pekerja Gen Z tentang betapa sulitnya berkembang dalam lingkungan kerja yang tidak mendukung.

Tetapi, kenapa tidak semua Gen Z mau mengeluarkan potensi itu di dunia kerja? 

Jawabannya terletak pada lingkungan kerja yang tidak mendukung.

Ketika mereka dihadapkan pada senioritas yang berlebihan dan budaya kerja yang rigid, mereka merasa tidak dihargai.

Baca Juga :  Prediksi XRP 2024, Akankah Mencapai ATH Baru di Akhir Tahun Ini?

Akhirnya, banyak dari mereka yang memilih untuk menahan diri atau bahkan meninggalkan pekerjaan mereka .

HR dan Leader Harus Maju Paling Depan?

Sebagai HRD atau leader, memahami era Gen Z bukan hanya penting—itu adalah keharusan! Karyawan adalah ujung tombak perusahaan.

Jika kita bisa mengasah mereka, goal perusahaan akan tercapai dengan lebih cepat dan efisien.

Tapi jika kita masih terjebak dengan cara-cara lama, kita hanya akan kehilangan talenta-talenta terbaik yang sebenarnya bisa membawa perusahaan ke level berikutnya.

Di Sekolah HRD Gila, kami akan mengajarkan cara-cara “gila” dan nyeleneh yang belum pernah terpikirkan sebelumnya untuk mengelola dan memotivasi Gen Z di kantor.

Ini bukan soal teori semata, tetapi teknik dan tips praktis yang telah terbukti berhasil.

Temukan Solusinya di Sekolah HRD Gila, Bisnishack

Biasanya, kursi di Sekolah HRD Gila akan penuh dalam hitungan hari karena puluhan manager, leader, dan HRD sudah mendaftarkan diri lebih dulu.

Yukk segera hubungi kami untuk informasi lebih lanjut dan pendaftaran.

Hubungi: Reny Violeta

wa.me/6281392077733

Email: renybisnishack@gmail.com

Press release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Solana USDT Alami Tren Penurunan, Apakah Tanda Rally?
LindungiHutan Berbagi Dampak dan Pengalaman Kolaborasi dalam Acara Open House
Coach Priska Sahanaya Menginspirasi Public Speaking di SD & SMP ST. BELLARMINUS bersama AGATIS, OHANAMIE, dan PRONAS
Stem Cell, Kunci Pengobatan Penyakit Degeneratif dan Penyakit yang Susah Ditangani?
Saham Teknologi yang Diprediksi Dapat Menyusul Saham Nvidia
Manfaat Magang di Perusahaan Internasional: Langkah Strategis Menuju Karier Global
Kemacetan Jaringan Solana dan Bagaimana Dampaknya pada Aktivitas Mining Solana
Grafik Ethereum yang Terus Turun, Apakah Aman hingga Akhir 2024?

Berita Terkait

Kamis, 19 September 2024 - 13:11 WIB

Melalui PKM Dosen UTU, Petani Jeruk Di Nagan Raya Kini Telah Mampu Ciptakan Pupuk Organik Cair Dari Limbah Jeruk.

Kamis, 19 September 2024 - 12:20 WIB

Meriahkan PON XXI Aceh -Sumut Pemkab Nagan Raya Gelar UMKM Rameune Exspo.

Rabu, 18 September 2024 - 18:07 WIB

Menjelang Pembukaan UMKM Rameune Nagan Raya SKPK Bersama Sekda Nobar Bola Kalset VS Aceh.

Senin, 16 September 2024 - 12:37 WIB

Sambut Malam 12 Rabiul Awwal 1446 H Batalyon C Pelopor Satuan Brimob Polda Aceh Gelar Tausiah Agama.

Sabtu, 14 September 2024 - 13:28 WIB

FIFA PJ Bupati Nagan Raya Berikan Secara Simbolis 2.377. Mustahiq Zakat Senif Fakir Dari BMK.

Sabtu, 14 September 2024 - 13:17 WIB

Cek Guh Rimueng Kila Dipercayakan Sebagai Komandan Satgas JOZ Dipilkada Nagan Raya.

Sabtu, 14 September 2024 - 12:14 WIB

HUT Pelopor Ke -65 Satuan Brimob Aceh Batalyon C Gelar Syukuran.

Sabtu, 14 September 2024 - 01:43 WIB

Satreskrim Polres Nagan Raya Menyerahkan Dua Orang Tersangka ilegal Mining Beserta Barang Bukti ke jaksa.

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Gemira Aceh: Mualem Dek Fadh Adalah Pasangan Terbaik Untuk Aceh

Kamis, 19 Sep 2024 - 19:40 WIB