Fajri-Karlinus, di Sambut Meriah dengan Penuh Rasa Haru dan Bahagia oleh Masyarakat Subulussalam di Perbatasan Aceh – Sumut Desa Lae Ikan Kecamatan Penanggalan

Imran Cibro

- Redaksi

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 15:15 WIB

50674 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

SUBULUSSALAM ACEH – Antusias masyarakat yang berjumlah banyak, dari berbagai kalangan Masyarakat Kota Subulussalam ikut bersama-sama menanti kehadiran dan menyambut kedatangan Pasangan Calon (Paslon) Bakal Calon (Balon) Wali Kota Subulussalam Fajri-Karlinus di Lae Ikan.

Tidak hanya warga Kecamatan Penanggalan saja yang menyambut kedatangan Paslon Balon Wali Kota setempat itu, di perbatasan Subulussalam – Pak-Pak Bharat. Tampak, berbagai macam tokoh masyarakat dari 5 Kecamatan se Kota Subulussalam juga turut menyambut Fajri-Karlinus.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tibanya Fajri dan Karlinus di perbatasan langsung dikalungkan Ulos (Kain, Tradisi Adat Suku Pak-Pak) oleh Tokoh Masyarakat di Kecamatan Penanggalan H Sanggub Bancin.

Dalam kegiatan penyambutan Fajri-Karlinus disana, masyarakat tampak sangat antusias, seperti yang disampaikan H Mariyono, Paslon Fajri-Karlinus (Fakar) merupakan solusi untuk Kota Subulussalam.

“Fajri-Karlinus (Fakar) Solusi untuk Subulussalam,” ujarnya, Jumat (23/08/24).

Diketahui, pasangan Fajri Munthe dan Karlinus ini merupakan mantan anggota DPRK setempat, yang saat ini warga sangat mengidolakan kedua sosok tersebut, untuk maju pada Pemilihan Wali Kota (Pilwako) Subulussalam Periode 2024-2029.[JD]

Berita Terkait

Skandal HGU di Aceh Singkil-Subulussalam: Perusahaan Sawit Diduga Rampas Lahan, Rusak Lingkungan, Ancam Mata Pencaharian Warga
Polres Subulussalam Bagikan Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas
Kapolres Subulussalam Bersama Bhayangkari Cabang Subulussalam Bagikan Takjil Kepada Masyarakat
LSM Suara Putra Aceh Minta BPK Periksa Kesbangpol & Ormas Yang Cairkan Dana di “last minute” Tahun 2024
Inspektorat Kota Subulussalam Selidiki Dugaan Kejanggalan Dana Pembinaan LSM
Miris, Warga Korban Kebakaran tidak mampu berobat, BAMSOS Minta Walikota dan DPRK Subulussalam untuk Peduli
Menjelang Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Polres Subulussalam Laksanakan Bakti Sosial Bersama Mahasiswa Secara Serentak
Polres Subulussalam Laksanakan Upacara Serah Terima Jabatan

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 15:30 WIB

Personel Polwan Polres Gayo Lues Gelar Bagi Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas

Senin, 3 Maret 2025 - 12:22 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa dan Warga Tinjau Irigasi

Jumat, 28 Februari 2025 - 23:53 WIB

Sekda Gayo Lues Buka Rakor Penyusunan RPJMK tahun 2025-2029

Jumat, 28 Februari 2025 - 23:48 WIB

Pemkab Gayo Lues Gelar Sidak Pasar Jelang Ramadan

Jumat, 28 Februari 2025 - 23:37 WIB

Tarawih Perdana Ramadhan 1446 H, Jamaah Padati Masjid Agung Ash Shalihin Blangkejeren

Jumat, 28 Februari 2025 - 10:05 WIB

Komsos Dengan kepala Desa Babinsa ajak jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan

Kamis, 27 Februari 2025 - 23:04 WIB

Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers

Kamis, 27 Februari 2025 - 22:34 WIB

PGRI Kunjungi dan Berikan Donasi Kepada Warga Desa Rejepudung yang Mengalami Musibah Kebakaran

Berita Terbaru