Babinsa Posramil Pantan Cuaca Membantu Petani Mengolah & Menjemur Daun Tembakau di Desa Cane Baru

Redaksi Bara News

- Redaksi

Rabu, 27 Maret 2024 - 23:55 WIB

50546 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Dalam mendukung Perekonomian & Ketahanan pangan warga desa binaannya, Babinsa dengan giat dan semangat ikut terjun langsung membantu Pengolahan dan penjemuran daun tembakau petani di desa binaannya, inilah yang dilakukan oleh Sertu Dariono kepada petani buah Daun tembakau di desa Cane Baru ,kec.Pantan Cuaca,Kab.Gayo Lues.

Sertu Dariono sebagai Babinsa membantu petani Daun tembakau dengan harapan dapat memberikan motivasi dan nilai positif bagi petani agar lebih bersemangat dalam bekerja guna meningkatkan ketahanan pangan & perekonomian masyarakat di desa binaannya.

Kebersamaan Babinsa dan petani ini agar dapat menciptakan rasa kedekatan dan rasa kekeluargaan antara Babinsa dengan warga setempat terutama dengan desa binaan yang sudah menjadi tanggung jawab seorang Babinsa di wilayah desa binaanya. (RED)

Berita Terkait

Peran Aktif Babinsa Dampingi Petani Jahe di Desa Binaan
Deny Pinang Rugub: Sudah Saatnya Pemerintah Evaluasi Ketat Kinerja Pengulu
Polres Gayo Lues Gelar Konferensi Pers, Ungkap Kasus Narkoba 18 Tersangka Diamankan
Putusan DKPP RI |Melanggar Kode Etik Pilkada Laporan Paslon Bupati dan Wakil Bupati, Ketua dan Dua Anggota KIP Tidak Terbukti
Babinsa Gotong Royong dalam Rangka Membongkar Tenda Kampung siap Acara pesta pernikahan di tempat Warga Desa Binaan
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Bantu Proses Pengolahan lahan Petani Desa Binaan
Ala Kembali Mencuat, Kepengurusan KP3ALA Baru Terbentuk
Babinsa Koramil 10 / Pantan Cuaca Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa tetinggi