Door to Door, Cabup Aceh Jaya Sapa Warga

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 28 September 2024 - 01:48 WIB

50152 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Jaya – Calon Bupati Aceh Jaya Nomor urut 02, Safwandi, S.Sos melakukan kegiatan silaturahmi dengan cara door to door ke desa-deda (Gampong) dalam kecamatan Teunom, Kabupaten Aceh Jaya.

Dalam kegiatan tersebut, Calon Bupati Safwandi menyasar rumah warga di Gampong Paya Baro teunom, Jum’at 27 September 2024.

Kedatangannya disambut dengan tepung tawar (peusijuk) oleh tokoh masyarakat di gampong tersebut.

Dalam kesempatan tersebut, Safwandi menyampaikan dalam kegiatan tersebut, bahwa dirinya maju dalam pilkada 2024 merupakan komitmen dirinya dan calon wakilnya Muslem D untuk membangun Aceh Jaya dan membawa kembali program yang pernah berjaya di masa Aceh Jaya dinahkodai oleh Partai Aceh yaitu semasa Azhar Abdurrahman.

Baca Juga :  Tiga Jenazah Imigran Rohingya Dimakamkan di Desa Keutapang Aceh Jaya

Ia menambahkan, Bahwa Pasangan Safwandi-Muslem D merupakan calon bupati Aceh Jaya yang diusung oleh koalisi partai yang mayoritas di Dprk Aceh Jaya.

“Kami diusung oleh partai-partai koaliasi yang menguasai suara di Dprk, Kursi di Dprk kita adalah 20 kursi, 14 milik partai pengusung kita ” katanya.

Imum Chiek Masjid Gampong Paya Baro, Teungku Saiful Bahri, saat di wawancara media, menyampaikan, bahwa program-program yang disampaikan oleh calon bupati safwandi merupakan harapan bagi rakyat miskin, seperti program lansia, listrik gratis, beasiswa bagi siswa dan malem dagang santri dan honor bagi guru pengajian.

Baca Juga :  Tgk Ahmad Ajak Pemilihnya di Pileg 2024 untuk Dukung Pasangan Salem

” Kami sangat mendukung program pro rakyat, dengan adanya Partai Aceh, Alhamdulillah masih ada yang peduli ke rakyat miskin ” ungkapnya.

Ia menambahkan, bahwa program-program tersebut sudah tepat karna kondisi masyarakat saat ini sangat membutuhkan dan bila terpilih nantik agar program yang telah disampaikan bisa disalurkan tepat sasaran.

” Ya kami berharap program pro rakyat bisa dirasakan kembali oleh masyarakat, seperti apa yang disampaikan safwandi tadi, bahwa beliau komit untuk menghidupkan kembali program tersebut” tutupnya.

Berita Terkait

Kampanye Salem, Tgk Yusri : Bek Boeh Peupok Bak Kaye Mate
Ratusan Warga Antusias Hadiri Pertemuan Pasangan Salem di Teumareum
Aba Asnawi Titip Amanah ke Safwandi untuk Jaga Dayah Budi
PLN Hadirkan Listrik Untuk Desa Terpencil di Kabupaten Aceh Jaya: Asa Baru Untuk Peningkatan Kualitas Hidup
Tokoh Masyarakat Ceunamprong : Kami Rindukan Program Pro Rakyat
Pang Say : Nyawa, Darah dan Harta Modal Kemenangan Partai Aceh 
Salem Punya Program Prioritas Pendidikan Berkualitas, Ini Harapan Komunitas Member
Visi Misi Salem, Pendidikan Berkualitas, Menuju SDM Aceh Jaya yang Handal

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah

Sabtu, 23 November 2024 - 18:02 WIB

Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 23 November 2024 - 17:11 WIB

Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB