Hari Pertama Even Popda Atlet Mulai Bertanding di Sejumlah Cabor

Jamadon

- Redaksi

Minggu, 7 Juli 2024 - 13:17 WIB

5074 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Aceh Timur | Open seremonial Pekan Olahraga Pelajar Daerah POPDA Aceh ke XVII telah berlangsung pada Sabtu malam dibuka Langsung Oleh PJ. Gubernur Aceh Bustami Hamzah.

Sejumlah cabang olahraga dan para kontingen Kabupaten kota mulai mengikuti sejumlah pertandingan yang telah di jadwalkan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun Cabang Olahraga yang mengikuti pertandingan Minggu 7 Juli 2024 yaitu, Cabor Bola Voli putra dan putri yang tersebar di empat titik lokasi yaitu lapangan 1 dan 2 dipusatkan di komplek Gedung Idi Sport Center ( ISC), Lapangan 3 SMA N 1 IDI, dan Lapangan 4 Komplek Dinas Kesehatan Kabupaten Aceh Timur.

Sementara Cabor Basket Putra dan Putri, Cabor Sepak Takraw berlangsung di Lapangan Komplek ISC. Sementara Panahan berada di Lapangan Beusa Kecamatan Peureulak Berat. Dan Cabor Tenis meja berlangsung di Aula Disdikbud/ SKB, Kecamatan Peudawa Puntong.

“Sejumlah pertandingan mulai berlangsung pada tempat – tempat yang telah di tentukan. Untum Update perolehan hasil pertandingan akan kita riliskan kembali setelah selesai dimasing-masing pertandingan,” kata Kordinator Bidang Pertandingan Ashadi, SE, MM dalam keterangan tertulisnya, Minggu 7/7.

Ashadi berharap setiap pertandingan berjalan dengan fair play dan seluruh peserta bertanding dengan menjunjung tinggi sportivitas.

“Junjung tinggi sportivitas dan semangat yang tinggi untuk meraih prestasi terbaik,” imbuh Ashadi.

Sementara itu Pekan Olahraga Pelajar Daerah POPDA Aceh ke XVII berlangsung di Aceh Timur sejak 6 s/d 13 Juli 2024. Sebanyak 5.040 turut andil dalam event dua tahun ini dengan rincian 2847 atlet, 346 ofisial, 520 pelatih, wasit 278 orang, 96 delegate, 335 panitia.

Berita Terkait

Bahas Informasi Publik, Keuchik Kecamatan Simpang Ulim Gelar FGD Perdana Di Aceh Timur
Badan Advokasi Indonesia Desak Penegak Hukum Tindak Tegas Kasus Pupuk Bersubsidi dan Dana PNPM di Darul Aman Aceh Timur
Hakim PN Idi Vonis Hukuman Mati Terdakwa Narkoba
Haji Yan Korban Pemerasan Oknum Wartawan M4 Diperas Sampai Kering
Polsek Indra Makmu Ringkus Dua Pengedar Sabu
Dukung Akses Mobilitas Warga, Medco E&P Malaka Bangun Jembatan Permanen
Konfercab PCNU Aceh Timur Usai, Kepemimpinan Baru Siap Melanjutkan Perjuangan
Jelang Ramadan dan Idul Fitri, Pekerja Medco E&P Malaka Sumbang 100 Kantong Darah

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 16:46 WIB

Badan Advokasi Indonesia Desak Penegak Hukum Tindak Tegas Kasus Pupuk Bersubsidi dan Dana PNPM di Darul Aman Aceh Timur

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:22 WIB

Hakim PN Idi Vonis Hukuman Mati Terdakwa Narkoba

Kamis, 6 Maret 2025 - 13:22 WIB

Haji Yan Korban Pemerasan Oknum Wartawan M4 Diperas Sampai Kering

Senin, 3 Maret 2025 - 17:45 WIB

Polsek Indra Makmu Ringkus Dua Pengedar Sabu

Kamis, 27 Februari 2025 - 22:36 WIB

Dukung Akses Mobilitas Warga, Medco E&P Malaka Bangun Jembatan Permanen

Kamis, 27 Februari 2025 - 00:32 WIB

Konfercab PCNU Aceh Timur Usai, Kepemimpinan Baru Siap Melanjutkan Perjuangan

Rabu, 26 Februari 2025 - 13:08 WIB

Jelang Ramadan dan Idul Fitri, Pekerja Medco E&P Malaka Sumbang 100 Kantong Darah

Rabu, 26 Februari 2025 - 00:50 WIB

IKA SMAN Unggul Aceh Timur Siap Kolaborasi Dengan Bupati Terpilih

Berita Terbaru