Aktivis Perempuan Aceh Jaya, Sebut HRD Calon Pemimpin Harapan Baru Generasi Aceh

Redaksi Bara News

- Redaksi

Rabu, 1 Mei 2024 - 07:01 WIB

5071 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Jaya – Menjelang Pilkada 2024 Aceh, sejumlah nama mulai bermunculan digadang-gadang berpotensi menjadi Bacalon Gubernur Aceh kali ini. Salah satu dari sekian nama yang santer dibicarakan Generasi Muda Aceh saat ini dengan kemunculan wacana sosok H. Ruslan M Daud yang bakalan diusung dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menuai beberagam komentar terkait sosok HRD sapaan akrab beliau yang kini sedang duduk menjadi anggota DPR – RI Dapil Aceh 2 dengan berbagai sepak terjang kinerja beliau selama menjabat saat ini.

Hal senada juga kini muncul dari salah satu aktivis perempuan Aceh Jaya Maryulis, pada selasa (30/04/2024) yang menilai kemunculan nama sosok HRD sebagai Bacalon Gunernur Aceh dipilkada 2024 kali ini patut disambut secara baik, mengingat Aceh saat ini sedang minim sosok tokoh yang dinilai ideal menjadi orang nomor satu mempimpin Aceh dimasa mendatang.

Baca Juga :  Muslem D Serahkan Piala Turnamen Bola dalam HUT Porring'90 Rigaih

Menurutnya, Sosok HRD bisa menjadi jalan alternatif untuk didorong maju bertarung pada pilkada tahun ini demi keberlanjutan Pembanguban Aceh dimasa mendatang.

“beliau HRD sangat pro-aktif selama menjadi anggota DPR-RI saat ini, terlihat dari berbagai realisasi program bidang Infrastruktur yang beliau perjuangkan untuk Aceh, seperti salah satunya program kotaku disejumlah desa yang langsung menyentuh arus bawah masyarakat” Jelanya.

Selain itu, ada juga berbagai program infrastruktur lainnya seperti rehabilitasi sejumlah sejumlah gedung sekolah, pembangunan sanitasi di desa dan dayah, pembangunan irigasi tersier serta pembangunan ratusan infrastruktur penghubung antar desa di berbagai kecamatan.

Baca Juga :  Pembukaan Turnamen Sepak Bola, Safwandi : Wasit juga Ciptaan Tuhan Tak Luput dari Kesilapan

“Nah, disini terlihat jelas sosok figur HRD dengan kempampuan intuisi sebagai seorang pemimpin yang mampu bekerja menyentuh aspirasi masyarakat arus bawah secara menyeluruh dari berbagai golongan dan kalangan. Aceh hari ini butuk sosok seperti HRD yang mampu mewujudkan setiap serapan aspirasi menjadi nyata”, Imbuhnya.

Terakhir, ia juga menyatakan keinginan dirinya melihat Aceh saat ini dapat dipimpin oleh sosok yang memiliki kepekaan terhadap pembaharuan pembangunan dari segala lini.

“kami sebagai generasi muda Aceh butuk pemimpin yang bekerja dengan bukti nyata, saya pikir beliau HRD adalah orang yang tepat saat ini”, tutur Maryulis. (SA)

Berita Terkait

Kampanye Salem, Tgk Yusri : Bek Boeh Peupok Bak Kaye Mate
Ratusan Warga Antusias Hadiri Pertemuan Pasangan Salem di Teumareum
Aba Asnawi Titip Amanah ke Safwandi untuk Jaga Dayah Budi
PLN Hadirkan Listrik Untuk Desa Terpencil di Kabupaten Aceh Jaya: Asa Baru Untuk Peningkatan Kualitas Hidup
Tokoh Masyarakat Ceunamprong : Kami Rindukan Program Pro Rakyat
Pang Say : Nyawa, Darah dan Harta Modal Kemenangan Partai Aceh 
Salem Punya Program Prioritas Pendidikan Berkualitas, Ini Harapan Komunitas Member
Visi Misi Salem, Pendidikan Berkualitas, Menuju SDM Aceh Jaya yang Handal

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 16:45 WIB

Polres Subulussalam Lakukan Pengamanan Pendistribusian Logistik Surat Suara Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 16:25 WIB

Kapolres Subulussalam Hadiri Rakor Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024

Kamis, 21 November 2024 - 19:51 WIB

Selamatkan Generasi Muda, Polres Subulussalam Laksanakan Sosialisasi Pencegahan Kekerasan dan Anti Narkoba

Kamis, 21 November 2024 - 06:36 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Polres Subulussalam Tanam Jagung Serentak

Senin, 18 November 2024 - 04:56 WIB

Quick Respon Brimob Aceh Dalam Penanganan Banjir Di Desa Danau Tras Kota Subulussalam

Minggu, 17 November 2024 - 03:57 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Salah Satu Paslon Walikota

Sabtu, 16 November 2024 - 19:17 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Akbar Salah Satu Paslon Walikota

Minggu, 10 November 2024 - 09:10 WIB

Ketua PSI Kaesang Pengarep Akan Turun ke Subulussalam Bantu Pemenangan Bintang – Faisal

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB