Sosok Maxi Rondonuwu Dinilai Cocok Pimpin Sulut

Redaksi Bara News

- Redaksi

Senin, 29 April 2024 - 09:52 WIB

50115 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Mendengar nama Maxi Rondonuwu barangkali sudah asing lagi ditelinga masyarakat Sulawesi Utara (Sulut).

Pasalnya, beliau pernah lama mendudukii posisi strategis di bumi Nyiur Melambai di antaranya Direktur RS Prof Kandouw dan Kadis Dinas Kesehatan Sulut.

Dan kini, beliau mulai dikaitkan untuk maju sebagai calon alternatif gubernur Sulut 2024.

Direktur Political and Public Policy Studies (P3S) Jerry Massie menyebut Maxi Rondonuwu sudah begitu familiar dikalangan grassroot atau pemilih akar rumput.

“Saya kira Maxi Rondonuwu salah satu calon gubernur potensial Sulut dan layak duduk sebagai Gubernur. Selain memiliki nama besar figur dokter yang peduli rakyat kecil ini figur yang mampu membawa Sulut lebih maju dan besar lagi,” kata Jerry kepada Indonesiaparlemen.com, Sabtu (27/4/2024).

Memang dalam dunia politik apalagi akan maju di pilkada ujar Jerry, maka yang bersangkutan tak lepas dari elektabilitas dan popularitas dari orang tersebut. Maka Putra Langowan ini layak diakomodir. Beliau pemimpin all around dan punya konsep mumpuni untuk membangun Sulut.

“Dengan posisinya sebagai Dirjen di Kementerian Kesehatan saya pikir faktor kesehatan Sulut ke depan akan semakib baik apalagi kita bergelut dengan dunia stunting,” ujar Jerry.

Parpol juga kata Jerry, setidaknya bisa melihat track recordnya.

“Saya kira dengan pengalamannya ditinhkay lokal dan nasional bisa menjadi barometer diusung Parpol memimpin Sulut,” jelas dia. (ES)

Berita Terkait

KIP Nagan Raya Gelar Rapat Pleno Terbuka. Cagub Mualem Suara Terbanyak Dan Cabup TRK – Sayang Unggul Suara Terbanyak.
AMAN JARUM Ucapkan Selamat Kepada Mualim, Pemimpin Harapan Maju Masyarakat Aceh
Permintaaan Pemungutan Suara Ulang Oleh Tim Pasangan Calon Gubernur Nomor Urut 1 Kami Pandang Sebagai Permintaan Konyol
AMAN JARUM, Ucapkan selamat pada pemenang Pilbup Gayo Lues – Aceh Temiang
Hindari Perpecahan Usai Momentum Pilkada, Relawan Milenial Monas-Nusar Ajak Masyarakat Simeulue Kembali Bersatu
Gawat…! Kembali Warga Tangkap Pelaku Money Politik Paslon nomor urut 2
PJ Bupati Nagan Raya Lepaskan Mobil Distribusi Logistik Pilkada Tahun 2024.
Untuk Mencegah Money Politik Dan Kampanye Terselubung Panwaslih Nagan Raya Patroli Keliling.

Berita Terkait

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 02:55 WIB

Bupati Gayo Lues Sampaikan Usulan Infrastruktur Strategis kepada Bappenas

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 01:47 WIB

Bupati Gayo Lues Pimpin Rapat Persiapan Kontingen MTQ Menuju Tingkat Provinsi Aceh

Jumat, 24 Oktober 2025 - 17:21 WIB

Kapolres Gayo Lues Ungkap 1,95 Ton Ganja, 2,7 Kg Sabu, dan Ladang 60 Hektare — Catat Sejarah Baru dalam Pemberantasan Narkoba

Kamis, 23 Oktober 2025 - 12:12 WIB

Irmawan Ajak Pesantren di Gayo Lues Jemput Anggaran Pusat, Dorong Kemenag dan Pemkab Terlibat Aktif

Kamis, 23 Oktober 2025 - 12:09 WIB

Bupati Gayo Lues Ajak Pesantren Kembangkan Kebun Kopi untuk Wujudkan Kemandirian

Kamis, 23 Oktober 2025 - 12:04 WIB

Irmawan Dorong Pesantren di Gayo Lues Miliki Kebun Kopi Sendiri untuk Dukung Kemandirian Ekonomi

Kamis, 23 Oktober 2025 - 11:54 WIB

Harimau Sumatera Terekam Warga Lesten, Kepanikan Melanda Permukiman

Kamis, 23 Oktober 2025 - 11:00 WIB

Polres Gayo Lues Gelar Donor Darah Dalam Rangka Hari Jadi Humas Polri Ke-74 Tahun 2025

Berita Terbaru