Pemkab Nagan Raya Gelar Pelatihan Satlinmas Persiapan Pemilu 2024

Redaksi Nagan Raya

- Redaksi

Selasa, 19 Desember 2023 - 15:38 WIB

50545 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya – Aceh : Sebanyak 1.222 Anggota Satuan Pelindung Masyarakat (Satlinmas) mengikuti pelatihan dalam rangka persiapan Pileg. Pilkada dan Pilpres tahun 2024 mendatang yang bertempat di Alun Alun Suka Makmue,Nagan Raya Selasa 19 Desember 2023.

Kegiatan tersebut dibuka lansung oleh Penjabat (Pj) Bupati Nagan Raya, Fitriany Farhas,AP.S.Sos.M.Si dan turut di hadiri nyakni Kapolres, Dandim 0116 Nagan Raya,Kasi Intel Kejaksaan. Anggota DPRK Nagan Raya Sulaiman. TA. Para SKPK. Kasat Pol PP Nagan Raya, Saiful Bahri SH, Para Camat Dalam Kabupaten Raya. dan pihaknya terkait lainnya.

Sebelumnya, kegiatan pelatihan dilaksanakan berdasarkan putusan bupati Nagan Raya Nomor 300.1.3/ 398/Kpts/2023 tanggal 6 November 2023, tentang pembentukan panitia pelaksana kegiatan pelatihan satuan perlindungan masyarakat (Satlinmas) dalam rangka persiapan pemilu dan Pilkada di Kabupaten Nagan Raya tahun 2023.

Pj Bupati Nagan Raya, Fitriany Farhas.AP.S.Sos.M.Si dalam sambutannya mengatakan, para anggota Linmas nantinya benar – benar menjaga disaat pengamanan Pemilu. Dan harus menjaga netralitas jangan abu – abu untuk memilih pemimpin lima tahun kedepan.

Untuk itu dalam kegiatan pelatihan ini benar di ikuti sampai selesai, guna mengetahui ilmu ke pemimpinan dan wawasan kebangsaan. Ucap Pj Bupati secara singkat.

Baca Juga :  Tahun 2023  Pemkab Nagan Raya Berhasil Menurunkan Angka Kemiskinan Menjadi 17,25.%

Di akhir pidato Pj Bupati Fitriany Farhas, memberi saweran kepada peserta dengan cara memberikan beberapa pertanyaan, seperti menanyakan siapa Nama Pj Bupati Nagan Raya, Membaca tek Pancasila dan lagu Indonesia Raya.

Sebanyak 1.222 Anggota Satuan Pelindung Masyarakat (Satlinmas) mengikuti pelatihan dalam rangka persiapan Pileg. Pilkada dan Pilpres tahun 2024 mendatang
Sebanyak 1.222 Anggota Satuan Pelindung Masyarakat (Satlinmas) mengikuti pelatihan dalam rangka persiapan Pileg. Pilkada dan Pilpres tahun 2024 mendatang

Kasat Pol PP-WH Nagan Raya, Saiful Bahri, SH mengatakan, jumlah peserta Satlinmas yang diundang sebanyak 1.222 orang terdiri dari 10 Kecamatan di Nagan Raya.

“Pelatihan ini untuk Linmas TPS yang terdiri dua orang, dengan jumlah TPS berdasarkan keputusan KIP Nagan Raya sebanyak 501 TPS dengan total 1.002 Linmas TPS, ditambah Linmas Kecamatan terdiri 20 orang, dan Linmas Kabupaten 20 orang, dengan Total 1.222 orang,” kata Kasat Pol PP-WH Nagan, Saiful Bahri kepada wartawan.

Kasat menyebutkan, pelatihan dilaksanakan selama dua hari mulai dari 19-20 Desember 2023. “Pelatihan dilaksanakan selama 2 hari dalam rangka persiapan linmas menghadapi pelaksanaan Pemilu dan Pilkada 2024,” sebutnya.

Baca Juga :  KIP Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan Pendaftaran Cabup Dan Cawabup Tahun 2024.

Dia menjelaskan, dalam pelatihan ini diberikan  simulasi di TPS, materi wawasan kebangsaan, baris-berbaris dan tugas Linmas lainnya.

“Berharap anggota Linmas dalam bertugas dapat menjaga netralitas dalam pelaksanaan pemilu mendatang, dan dengan pelatihan ini dapat meningkatkan pengetahuan tentang tugas sehari-hari,”demikian tutupnya.

Berdasarkan data yang diperoleh IndoJayaNews.com, dari 1.222 Anggota Satlinmas terdiri dari 10 Kecamatan diantaranya.

Kecamatan Beutong Ateuh Banggalang Linmas TPS 16 prang, Linmas Kecamatan 10 orang.

Kecamatan Beutong
Linmas TPS 96 Orang, Linmas Kecamatan 10 orang.

Kecamatan Seunagan Timur
Linmas TPS 102 orang, Linmas Kecamatan 10 Orang

Kecamatan Seunagan
Linmas TPS 188 Orang, Linmas Kecamatan 10 Orang.

Kecamatan Suka Makmue
Linmas TPS 70 Orang, Linmas Kecamatan 10 orang.

Kecamatan Kuala
Linmas TPS 122 orang, Linmas Kecamatan 10 orang.

Kecamatan Kuala Pesisir
Linmas TPS 100 orang, Linmas Kecamatan 10 orang.

Kecamatan Tadu Raya
Linmas TPS 104 Orang, Linmas Kecamatan 10 orang

Kecamatan Darul Makmur
Linmas TPS 310 Orang Linmas Kecamatan 10 orang

Kecamatan Tripa Makmur
Linmas TPS 64 Orang, Linmas Kecamatan 10 orang. Ditambah Linmas Kabupaten 20 Orang. ( red)

Berita Terkait

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.
Peringatan HGN 2024, Sekda Ardimartha Bacakan Pidato Mendikdasmen
PJ Bupati Nagan Raya Lepaskan Mobil Distribusi Logistik Pilkada Tahun 2024.
Forkopimda Nagan Raya Gelar Rapat Konsolidasi Kesiapsiagaan Pilkada 2024
Untuk Mencegah Money Politik Dan Kampanye Terselubung Panwaslih Nagan Raya Patroli Keliling.
Logistik Pilkada akan didistribusi Ke Kecamatan Panwaslih Nagan Raya akan Awasi
Dinas Perhubungan Nagan Raya Gelar Sosialisasi Safety Riding di SMA Negeri 1 Seunagan
KIP Nagan Raya Gelar Bintek Pemantapan Tungsura dan Penggunaan Aplikasi SIREKAP Pilkada Nagan Raya Tahun 2024

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah

Sabtu, 23 November 2024 - 18:02 WIB

Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 23 November 2024 - 17:11 WIB

Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB