Polres Subulussalam Terima Tambahan Kekuatan BKO Personel Brimob Polda Aceh

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:00 WIB

50337 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam – Kepolisian Resor Subulussalam terima bantuan tambahan Bantuan Kendali Operasi (BKO) dari Sat Brimob Polda Aceh dalam rangka pelaksanaan pemilihan kepala daerah (Pilkada 2024), di Kota Subulussalam, Jumat, 25 Oktober 2024.

Kedatangan personel BKO Sat Brimob Polda Aceh tersebut merupakan sebagai tambahan kekuatan dalam membantu / back up Polres Subulussalam, selama 35 hari terhitung mulai 25 Oktober S/D 28 November 2024 dalam menghadapi rangkaian pelaksanaan kampanye terbuka dan semakin dekatnya tahapan pemungutan serta hitung suara Pilkada Aceh 2024.

Kapolres Subulussalam AKBP Yhogi Hadisetiawan, dalam keterangannya menyampaikan bahwa, operasi pengamanan Pilkada harus secara profesionalisme dan berintegritas tinggi, melaksanakan tugas dengan baik serta mengecek kesiapan personel yang terlibat operasi.

“Sebagai mana kita tahu bahwa Korps Brimob Polri bersifat paramiliter yang mempunyai suatu tugas menjaga keamanan dalam negeri dari ancaman kejahatan berintensitas tinggi, tugas ini mencakup penanganan kerusuhan massa, kejahatan serta terorganisasi bersenjata, yang di mana itu menjadi kebanggan bagi kita semuanya yang di miliki Polri,” ujar Kapolres.

“Dengan adanya bantuan ini, Polres Subulussalam sangat siap dalam berbagi kemungkinan tantangan yang mungkin terjadi di wilayah Kota Subulussalam, saya harap kita dapat bekerja sama dengan baik, menjaga situasi tetap aman dan berikan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” pungkasnya.

BKO Sat Brimob Polda Aceh ini juga bagian dari Operasi Mantap Praja 2024 yang merupakan upaya Polri di seluruh Indonesia dalam mensukseskan Pilkada dapat berlangsung dengan aman, damai, sejuk dan demokratis.

Berita Terkait

Kembali, Brimob Aceh Tunjukan Berbagi Kebaikan Yang Bertajuk Jum’at Berkah
Sosok Pemimpin Humanis, Kapolres Subulussalam Gelar Binrohtal Rutin untuk Wujudkan Personel Beriman dan Berintegritas
Viral Minum Tuak di Kantor, Anggota DPRK Gerindra Desak Penegakan Syariat untuk Karyawan PT Laot Bangko
Warga Dusun Lae Mbetar Keluhkan Gangguan Keamanan dan Maraknya Aksi Pencurian
Polres Subulussalam Usut Kasus Pelemparan Mobil Wartawan, AKBP Muhammad Yusuf Tegaskan Komitmen Tegakkan Hukum
Surat Terbuka dari Sikalondang: Seruan Warga agar Pemerintah Desa Hadir di Tengah Kegelisahan Malam
Teror Terhadap Wartawan di Subulussalam: Mobil Dirusak, Keluarga Trauma – UU Pers Dipertaruhkan
Wartawan di Subulussalam Diduga Jadi Korban Teror Terkait Pemberitaan Soal Kriminalitas

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 19:10 WIB

PW GPA DKI Jakarta Apresiasi Kapolda Metro Jaya Atas Keberhasilan Penetapan 8 Tersangka Roy Suryo Dkk

Jumat, 7 November 2025 - 17:02 WIB

Aktivis Nasional ; Kami meyakini, dengan pengalaman dan integritas yang dimiliki Mayjen TNI Krido Pramono akan mampu Menjaga Masyarakat Di Kalimantan

Rabu, 29 Oktober 2025 - 00:00 WIB

Intruksi Presiden Tegas, Saatnya Kejagung Tindak Direksi BUMN Bermental Raja

Selasa, 28 Oktober 2025 - 23:54 WIB

Santri Mudi Mesra Samalanga: Masuk 4 Besar Nasional Lomba Video Pendek Gen Z

Selasa, 28 Oktober 2025 - 23:54 WIB

Santri Mudi Mesra Samalanga Tembus Empat Besar Nasional Lomba Video Pendek Gen Z DPD RI

Jumat, 17 Oktober 2025 - 02:59 WIB

PUSPIDEK Bung Hatta Desak Evaluasi Nasional Penerapan Pasal 33 UUD 1945, Dukung KOPDES Merah Putih Sebagai Gerakan Ekonomi Gotong Royong Era Prabowo

Kamis, 16 Oktober 2025 - 01:43 WIB

PW FRN Minta Evaluasi Penanganan Perkara oleh Penyidik Polri

Selasa, 14 Oktober 2025 - 23:18 WIB

Permohonan Banding Paten IHI Corporation Ditolak Komisi Banding Paten

Berita Terbaru