Kabar Duka, Wapres Ke-9 Hamzah Haz Meninggal Dunia di Usia 84 Tahun

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 25 Juli 2024 - 00:26 WIB

501,076 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabar duka menyelimuti Tanah Air, Indonesia. Wakil Presiden RI ke-9, Hamzah Haz meninggal dunia pada usia 84 tahun, Rabu (24/7/2024) di di Klinik Tegalan, Jakarta Timur.

“Telah berpulang kerahmattullah Bapak Dr.(Hc) HAMZAH HAZ. Wakil Presiden RI ke 9. Pada pagi hari ini,” tulis keterangan yang beredar dan diterima pmjnews.com, Rabu (24/7/2024).

Deputi Protokol, Pers dan Media Sekretariat Presiden, Yusuf Permana, menyatakan bahwa saat ini mendiang Hamzah Haz sedang disemayamkan di kediamannya yang ada di Tegalan, Matraman, Jakarta Timur.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mewakili Istana, Yusuf menyampaikan belasungkawa atas wafatnya Hamzah Haz. Yusuf juga mendoakan agar tokoh PPP tersebut meninggal dalam keadaan husnul khotimah.

“Semoga beliau husnul khotimah,” doanya.

Hal yang sama juga disampaikan Ketua Majelis Pertimbangan PPP, Romahurmuziy. Ia berharap keluarga dan kerabat yang ditinggalkan dapat menerima dengan sabar cobaan tersebut.

“Kepada anak, cucu beliau beserta keluarga besar Bapak Hamzah Haz diberikan kesabaran dan keteguhan iman,” ungkap Romahurmuziy. (PMJ)

Berita Terkait

Negara Berduka, Menko Polhukam Pimpin Upacara Pemakaman Hamzah Haz
Pimpinan Redaksi Baranews Beserta Jajaran Turut Berduka Cita Atas Berpulangnya Kerahmatullah Ridwan Bin Tgk Syahbuddin

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 01:27 WIB

Bupati Aceh Tenggara Buka Puasa Bersama Tim Safari Ramadhan Pemerintah Aceh, Dan Anak Yatim

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:06 WIB

Kapolres Agara Dimutasi, Jabatan Baru Kabagstrajemen Rorena di Polda Jatim TTK

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:40 WIB

Pengguna Jalan Sambut Positif Pembagian Takjil Oleh Bidhumas Polda Aceh

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:35 WIB

Dirjen PAS Sebutkan, Napi yang Menyerahkan Diri di Lapas Kelas IIB Kutacane Tidak Akan Dikenakan Sangsi Hukum

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:18 WIB

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, dan TNI-Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane

Kamis, 13 Maret 2025 - 01:23 WIB

Bupati Aceh Tenggara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:07 WIB

Jalin Silahturahmi Bersama Para Kepala Desa dan Sekdes. Bupati : Gunakan Dana Desa Dengan Bijak dan Sesuai Dengan Aturan.

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:30 WIB

Puluhan Napi Kabur, Ditjenpas Tinjau Lapas Kelas IIB Kutacane

Berita Terbaru