Demi Terciptanya Situasi Yang Kondusif Menjelang Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah, Personel Brimob Laksanakan Patroli Kamandahan

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 22 Juni 2023 - 23:07 WIB

50271 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

SUBULUSSALAM, BARANEWS | Guna terciptanya situasi Kamtibmas yang aman di wilayah back up kompi 2 batalyon C pelopor serta memberikan rasa aman di tengah-tengah masyarakat di wilayah kota Subulussalam personel brimob laksanakan patroli kamandahan dalam rangka harkamtibmas menjelang hari raya idul Adha 1444 Hijriah. Rabu, (21/06/2023)

Kedatangan Personel Brimob di sambut hangat oleh perangkat desa dan masyarakat di kecamatan simpang kiri kota Subulussalam Dalam kegiatan patroli kamandahan yang dipimpin Aipda Joko Supriatno bertujuan untuk menciptakan kondisi kamtibmas dan keamanan masyarakat, serta personel brimob juga memberikan himbauan Kamtibmas (kemanan dan ketertiban masyarakat) kepada perangkat desa serta masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Komandan Batalyon C Pelopor Satuan Brimob Polda Aceh Kompol Usman, S.E., M.M melalui Komandan Kompi 2 Batalyon C Pelopor AKP Jaya Putra, S.H mengatakan kegiatan ini wujud nyata bhakti brimob untuk masyarakat, patroli kamandahan ini di laksanakan guna mencegah gangguan Kamtibmas serta meminimalisir timbulnya kejahatan menjelang hari raya idul adha 1444 Hijriah .

Danki 2 Batalyon C Pelopor AKP Jaya Putra, S.H menambahkan selain berpatroli personel brimob kompi 2 batalyon c pelopor juga memberikan himbauan-himbauan Kamtibmas (keamanan dan ketertiban masyarakat), dan kami mengajak perangkat desa dan masyarakat agar bersama-sama untuk menjaga kamtibmas yang aman dan kondusif di Wilayah kota Subulussalam. Tutup AKP Jaya Putra, S.H (SP)

Berita Terkait

Mengenal Hamzah Sulaiman: Sosok Visioner yang Diam-diam Mengubah Banyak Hal
Kajari Subulussalam Ikuti Rakernas Kejaksaan RI 2026, Jaksa Agung Tekankan Integritas Aparatur
Wartawan Bukan Penegak Hukum, Syahbudin Padang: Jangan Kriminalisasi Kerja Jurnalistik
Buronan Kasus Pencurian yang Kabur dari Rutan Singkil Ditangkap di Sumatera Utara
Peringatan Hari Ibu ke-97 di Subulussalam Tekankan Peran Strategis Perempuan dalam Pembangunan Bangsa
Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke 77 Tahun 2025 di Kejaksaan Negeri Subulussalam
Wali Kota Subulussalam Didesak Tepati Janji Atasi Defisit: “Integritas HRB Kini Sedang Diuji”
Brimob Aceh Bantu Pencarian Korban Hilang Terbawa Arus Sungai Di Pegayo

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 10:38 WIB

Kementerian Keuangan Tetapkan Nilai Kurs untuk Pelunasan Pajak dan Bea Masuk Periode 21–27 Januari 2026

Rabu, 21 Januari 2026 - 08:04 WIB

Bupati Pati Sudewo Terjerat Kasus Dugaan Jual Beli Jabatan dan Suap Proyek Kereta Api

Selasa, 20 Januari 2026 - 09:37 WIB

Mendagri Ingatkan Aceh, Sumut, dan Sumbar Bijak Gunakan Dana TKD untuk Percepatan Pemulihan Pascabencana

Selasa, 20 Januari 2026 - 03:12 WIB

MK Putuskan Wartawan Dilindungi Sepenuhnya dalam Menjalankan Profesi, Tak Bisa Langsung Diproses Secara Pidana atau Perdata

Kamis, 15 Januari 2026 - 06:03 WIB

Kementerian Keuangan Tetapkan Nilai Kurs untuk Pelunasan Pajak dan Bea Masuk Periode 14–20 Januari 2026

Sabtu, 10 Januari 2026 - 02:57 WIB

Video Viral Dugaan Pungli di Palembang, Mobil Bantuan Bencana Dihentikan Oknum Diduga Petugas Transportasi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 01:34 WIB

Protes Jemuran Celana Dalam di Kudus, Simbol Kritik Etika dan Tuntutan Pembenahan KONI

Jumat, 9 Januari 2026 - 06:11 WIB

Mulak Sitohang Perbaiki Argumentasi Uji UU Pembentukan Aceh dan Sumatra Utara

Berita Terbaru