Bupati Salim Fakhry Pimpin Apel Pasukan Operasi Ketupat Seulawah 2025.

Zulkifli,S.Kom

- Redaksi

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:40 WIB

50260 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane_ Dalam rangka pengamanan Lalu Lintas menjelang tibanya hari raya Idul Fitri 1446 Hijriyah Tahun 2025, Bupati Aceh Tenggara H. M. Salim Fakhry Pimpin Apel Pasukan Operasi   Seulawah di Markas Polisi Resor (Mapolres) Aceh Tenggara. Kamis (20/3/2025).

Meneruskan amanat Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia Jendral Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., Selaku Inspektur Upacara Bupati Aceh Tenggara H. M. Salim Fakhry mengatakan Apel Gelar Pasukan, merupakan bentuk komitmen untuk memastikan kesiapan personel dan Sarpras, serta memperkuat sinergi dengan stakeholder terkait, sehingga Operasi Ketupat 2025 dalam rangka pengamanan mudik serta perayaan hari raya Idul Fitri 1446 Hijriyah dapat berjalan dengan aman, tertib dan lancar.

Berdasarkan survei Kementerian Perhubungan Republik Indonesia potensi pergerakan masyarakat selama libur lebaran 2025 mencapai 52% dari total jumlah penduduk Indonesia atau setara 146,48 juta orang. Selanjutnya, Pemerintah juga memprediksi bahwa puncak arus mudik akan terjadi pada tanggal 28 s.d 30 maret 2025 dan puncak arus balik diprediksi akan terjadi pada tanggal 5 s.d 7 April 2025.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati juga mengatakan apel yang dilaksanakan di Mapolres Aceh Tenggara merupakan Instruksi dari Kepala Kepolsian Republik Indonesia yang bertujuan agar personel Kepolsian, TNI dan stakeholder lainnya, dapat memahami pelaksanaan pengamanan pada Operasi Ketupat yang akan dilaksanakan pada 25 Maret 2025 mendatang.

Dengan dilakukanya Operasi Ketupat Seulawah, Bupati H. M. Salim Fakhry berharap, pada saat menjelang hari raya Idul Fitri, masyarakat Aceh Tenggara agar tertib Berlalu Lintas, serta mamatuhi aturan yang berlaku. Bupati juga menghimbau ”mari kita tunjukan bahwa daerah kita adalah daerah yang berbudaya, memiliki sopan santun yang baik, serta menaati aturan-aturan yang berlaku, terutama di saat berkendara. Semoga menjelang hari raya Idul Fitri, masyarakat Aceh Tenggara dalam lindungan Allah Subhanahu Wata’ala, agar terhindar dari marabahaya di saat berkendara.”ungkapnya

Kapolres Aceh Tenggara AKBP R. Doni Sumarsono menjelaskan pada Operasi Ketupat Seulawah yang akan dilaksanakan selama 14 hari mulai dari 25 Maret sedengan 7 April 2025, juga ada 5 pos pelayanan yang ditempatkan, serta mengerahkan personil gabungan sebanyak 372 orang.

Untuk efisienannya kinerja, Kapolres Aceh Tenggara mengatakan, sebelum melakukan Operasi Ketupat Seulawah 2025 personil gabungan yang akan dikerahkan sudah melakukan latihan operasi.

Apel Pasukan Operasi Ketupat Seulawah dihadiri, Kapolres Aceh Tenggara AKBP R. Doni Sumarsono, Perwakilan Dandim 0108/Agara, Perwakilan Kajari Aceh Tenggara, Perwakilan Dinas Perhubungan, Perwakilan Satpol PP, Perwakilan MPU, Perwakilan Samsat, dan Kepala Bank Aceh Cabang Kutacane, personil gabungan TNI, Polri, dan Satpol PP serta Dishub

(Fenra)

Berita Terkait

Pasar Tradisional Kuning 1 Padat Merayap, Warga Berburu Baju Baru Menjelang Hari Raya Idul Fitri
Jalin Silaturahmi di Bulan Ramadhan, Alumni Panti Asuhan Agara Gelar Bukber
Puasa di Hari 19, Bupati H. M. Salim Fakhry Jalin Silahturahmi Sekaligus Bukber Dengan Tim Pemenangan SAFIHI.
Bupati Respon Cepat, THR Guru dan Gaji 13 Guru 2024, Kini Menunggu ditransfer
Gelar Reses I Anggota DPRK Agara Abi Hasan Jemput Aspirasi Konstituen Dapil V
Tulah Pengulu Kute dan Imum Mukim Sudah Mulai Terealisasi
Musrenbang Terakhir Tingkat Kecamatan, Bupati Kembali Ingatkan Tumbuh Untuk Cita-cita Aceh Tenggara
Safari Ramadhan di Semadam Agara Diwarnai Ceramah, Dan Bantuan Anak Yatim

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:41 WIB

Laskar Merah Putih Siap Mendukung Dan Mensukseskan Program Pemerintah Presiden Prabowo – Gibran, Wujudkan Indonesia Emas 2045

Rabu, 19 Maret 2025 - 15:42 WIB

Kakanwil BPN Kepri Nurus Sholichin Dampingi Menko AHY, Menteri Iftitah Sulaiman dan Wamen Ossy Dermawan Dalam Penyerahan Sertipikat HM di Rempang Batam

Selasa, 18 Maret 2025 - 04:18 WIB

Mantan Direktur Kilang Pertamina Buka Suara, Uraikan Takaran Ambisi Kilang 1 Juta Barel Menteri ESDM

Senin, 17 Maret 2025 - 23:06 WIB

Buka Puasa TNI-Polri, Perkuat Soliditas dan Pertebal Keimanan

Minggu, 16 Maret 2025 - 02:13 WIB

Presiden Disarankan Non Aktifkan Erick Tohir Sebagai Menteri BUMN

Minggu, 16 Maret 2025 - 02:11 WIB

Dirdik Jampidsus Bungkam Ditanya Berbagai Kejanggalan Perkara Tata Kelola Impor Minyak Pertamina

Minggu, 16 Maret 2025 - 02:09 WIB

Mengenal Maestro Korupsi Pertamax Rasa Pertalite

Minggu, 16 Maret 2025 - 02:07 WIB

Terkait Tata Kelola Impor Minyak, Kejagung Membantah Kerugian Pertamina Rp 1 Kuadrilun

Berita Terbaru

SABANG

Masyarakat dan Kawasan Bebas Sabang

Jumat, 21 Mar 2025 - 13:19 WIB

ACEH TIMUR

Berkah Ramadhan, Forum Keuchik Ranto Gelar Buka Puasa Bersama

Jumat, 21 Mar 2025 - 05:06 WIB

ACEH TENGAH

Apakah Kami Orang Gayo “Ditinggalkan”

Jumat, 21 Mar 2025 - 04:25 WIB