Anjungan Aceh Timur Siap Pamer Ragam Cagar Budaya Di PKA Ke – 8

Jamadon

- Redaksi

Sabtu, 4 November 2023 - 19:44 WIB

50341 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anjungan Aceh Timur Siap Pamer Ragam Cagar Budaya Di PKA Ke – 8

Banda Aceh — Dalam rangka menyukseskan Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) ke-8 Pemerintah Kabupaten Aceh Timur bakal mempromosi sebanyak 100 item cagar budaya.

“Promosi 100 item cagar budaya bagian penting untuk merawat budaya agar tidak terkikis ditelan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi,” kata Kepala Bidang Kebudayaan pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Aceh Timur, Suriadi, SE. Sabtu 4 November 2023.

Suriadi mengatakan diantara mempromosikan ratusan ragam budaya itu Kabupaten Aceh Timur kali ini juga memamerkan sebuah Kitab Suci Alqur’an tinta emas.

Baca Juga :  Masyarakat Jambo Reuhat Tolak Plasma Perusahaan Bumi Flora

“Kitab suci Alquran ini dari daerah Lokop Kecamatan Serbajadi dengan lukisan ditengahnya sangat indah yang dikenal dengan puncok rumbong,” sebut Suriadi

Suriadi merincikan 100 item cagar budaya diantaranya bate ranup perak, cape kepala tali pigang, cerana buah, pistol marsose portigus abad 18, cerapam merantek bulat, cerapam merantek biasa, cirik panjang.

Selain mempromosi sebanyak 100 item dalam ajungan cagar budaya, Dekranasda juga menampilkan berbagai kerajinan tangan masyarakat seperti kain tenun, anyaman pandan, wadah batok, dan tikar. Selain itu, sesuai dengan tema rempahkan bumi pulihkan dunia juga memaerkan kulit maneh, kunyit dan lain-lain.

Baca Juga :  RS Zubir Mahmud Tanggapi Isu Pelayanan Medis Tidak Optimal

Dia berharap, seluruh masyarakat Aceh Timur khususnya mendukung dan menyukseskan PKA kali ini yang menjadi agenda 4 tahunan ini.

“Mari kita dukung PKA dan kita meriahkan dengan menghidupkan kembali adat budaya Aceh yang telah tertimbun lama, sehingga generasi Aceh ke depan mengetahui berbagai peninggalan keturunan Aceh masa lalu,” demikian tutup Suriadi.

Sementara itu PJ. Bupati Aceh Timur Ir. Mahyuddin, M.Si ikut memantau langsung kesiapan anjungan Kabupaten Aceh Timur dalam mempersiapkan pameran di PKA tahun ini. Saat ke Anjungan ia juga turut ditemani PJ. Walikota Langsa Syaridin.

Berita Terkait

Ketua Ormas LAKI Aceh Timur Beharap Kepada Pihak APH Menanggapi Isu Yang Beredar Dugaan Sering Terjadi KKN Dalam Kegiatan Pelatihan
Ketua KIP Aceh Timur, Bungkam Terkait Dugaan Penggelapan Dana Bimtek Pantarlih yang di Bebankan Kepada PPS oleh Oknum PPK
Asrul menjadi Narsum Memotivasi Siswa Di SMA Darul Ihsan”
HUT ke-60 Tahun Golkar  Senam Bersama dan Doorprize Meriahkan Peringatan
Pemerintan Aceh Timur Gelar Upacara Penyerahan Satlinmas PAM TPS
DPRK Diharapkan Mampu Suarakan Aspirasi Rakyat
Empat Paslon Bupati Dan Wakil Bupati Ikuti Debat Publik Pilkada Kabupaten Aceh Timur 2024
Pemkab Aceh Timur Gelar Pelatihan Mawaris

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 16:45 WIB

Polres Subulussalam Lakukan Pengamanan Pendistribusian Logistik Surat Suara Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 16:25 WIB

Kapolres Subulussalam Hadiri Rakor Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024

Kamis, 21 November 2024 - 19:51 WIB

Selamatkan Generasi Muda, Polres Subulussalam Laksanakan Sosialisasi Pencegahan Kekerasan dan Anti Narkoba

Kamis, 21 November 2024 - 06:36 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Polres Subulussalam Tanam Jagung Serentak

Senin, 18 November 2024 - 04:56 WIB

Quick Respon Brimob Aceh Dalam Penanganan Banjir Di Desa Danau Tras Kota Subulussalam

Minggu, 17 November 2024 - 03:57 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Salah Satu Paslon Walikota

Sabtu, 16 November 2024 - 19:17 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Akbar Salah Satu Paslon Walikota

Minggu, 10 November 2024 - 09:10 WIB

Ketua PSI Kaesang Pengarep Akan Turun ke Subulussalam Bantu Pemenangan Bintang – Faisal

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB