Aksi Sigap Personel Brimob Aceh, Membantu Masyarakat Yang Terdampak Banjir Di Sultan Daulat Kota Subulussalam

Redaksi Bara News

- Redaksi

Minggu, 13 Oktober 2024 - 05:42 WIB

50172 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUBULUSSALAM | Quick Respon Brimob Aceh dalam membantu masyarakat turun langsung ke lokasi bencana banjir, di Desa Suka Maju dusun bahagia kecamatan sultan daulat kota Subulussalam, Sabtu, (12/10/2024)

Aksi sigap personel brimob kompi 2 batalyon C pelopor terlihat dalam penanganan Bencana banjir di kecamatan sultan daulat kota Subulussalam personel Brimob membantu masyarakat untuk melintasi titik banjir

Komandan Satuan Brimob Polda Aceh Kombes Pol Selamat Topan,S.I.K., M.Si. melalui Danki 2 Batalyon C Pelopor AKP Jaya Putra, S.H mengatakan ini merupakan Wujud Bhakti Brimob kepada Masyarakat dengan membantu secara langsung dalam evakuasi masyarakat yang terkena dampak banjir, sebagai pengayom dan pelayan masyarakat kita harus ada disaat masyarakat membutuhkan bantuan.

Baca Juga :  Calon Walikota dan Wakil Walikota Subulussalam WO Saat Penyampaian Visi dan Misi

Sementara itu Danki 2 Batalyon C Pelopor AKP Jaya Putra, S.H Menambahkan Tingginya intensitas hujan yang menyebabkan debit air sungai Lae Soraya meluap ke kawasan penduduk, dan merendam jalan Provinsi Kota Subulussalam menuju Medan Sumatera Utara atau pun dari Subulussalam menuju aceh selatan sehingga menyebabkan antrian kendaraan yang cukup panjang

Baca Juga :  Rumah SAKIT Subulussalam

Kita memberikan himbauan kepada masyarakat agar berhati-hati di situasi banjir ini, tingkatkan kewaspadaan, dan perhatikan anak-anak yang bermain air agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, dengan cuaca yang tidak menentu seperti ini

Dan kami pun menghimbau kepada masyarakat yang beraktifitas di Sungai lae soraya agar di perhatikan keselamatan melihat sungai lae soraya debit airnya meningkat
. Tutup Danki 2-C

Berita Terkait

Polres Subulussalam Lakukan Pengamanan Pendistribusian Logistik Surat Suara Pilkada 2024
Jelang Pemungutan Suara, Polres Subulussalam Gelar Apel Pergeseran Pasukan untuk Pengamanan TPS
Kapolres Subulussalam Hadiri Rakor Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024
Selamatkan Generasi Muda, Polres Subulussalam Laksanakan Sosialisasi Pencegahan Kekerasan dan Anti Narkoba
Dukung Ketahanan Pangan Polres Subulussalam Tanam Jagung Serentak
Quick Respon Brimob Aceh Dalam Penanganan Banjir Di Desa Danau Tras Kota Subulussalam
Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Salah Satu Paslon Walikota
Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Akbar Salah Satu Paslon Walikota

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah

Sabtu, 23 November 2024 - 18:02 WIB

Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 23 November 2024 - 17:11 WIB

Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB