LESTARIKAN ALAM, UKM PA TARANTULA UTU AJAK SISWA SD TANAM POHON

Redaksi Bara News

- Redaksi

Rabu, 13 September 2023 - 19:34 WIB

50216 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEULABOH – Baranews | Mahasiswa Universitas Teuku Umar yang tergabung dalam Unit Kegiatan Mahasiswa Pencinta Alam TaRaNTuLa mengadakan kegiatan penanaman pohon di Dua Sekolah Dasar dalam kecamatan Meureubo Kabupaten Aceh Barat. Kagiatan tersebut dilaksanakan serangkaian dengan Miladiyah ke-14 UKM Mapala TaRaNTuLa, sebagai bentuk rasa syukur dan sayang kepada Alam (lingkungan).

Welda Oktavia selaku Ketua umum UKM PA TaRaNTuLa mengatakan, penanaman pohon ini dimaksudkan untuk melestarikan alam dan untuk menangani krisis lingkungan

Penanaman bibit pohon ini guna memberikan edukasi kepada para siswa untuk merawat hutan dan lingkungan di kecamatan Meureubo.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Prinsipnya penanaman pohon ini adalah upaya melestarikan alam dan memberikan edukasi cara menanam dan menjaga lingkungan kepada anak-anak . Pada intinya ini sebagai pelestarian lingkungan hidup,” ujarnya.

Baca Juga :  Temukan Warga Tinggal di Rumah Tak Layak Huni, Anggota DPRK Hj. Salamah Minta Pemkab Gayo Lues Turun Tangan

 

Kgiatan yang mengangkat tema “tradisi lestari yang berperan dalam konservasi “ ini dilaksanakan pada Sabtu, 9 September 2023.

Mapala TaRaNTuLa menanam sejumlah 36 Bibit dengan rincian, Pohon Mohoni 5 ; Pohon Jambu Air 15: Pohon Ketapang 6: dan tanaman pucuk merah 10. Bibit tersebut di peroleh dari Dinas DLHK dan KPH Aceh Barat.

Kegiatan ini juga dibantu oleh Dua Anggota MENWA Universitas Teuku Umar, dan Guru beserta siswa sekolah dasar. Dimana penanaman terbagi menjadi 2 tempat penanaman. Yang Pertama di SD Negeri Penaga, dan Yang Kedua di SD Negeri Pasi Pinang.

Baca Juga :  Terkait Pengadaan Kambing di Dinas Pertanian Gayo Lues, Bukan Sumber Dana Fiskal Saja

Menurutnya, kegiatan penghijauan tersebut merupakan implementasi nilai kepedulian Mahasiswa yang diwujudkan melalui edukasi sosial terhadap pendidikan Sekolah Dasar.

 

Terakhir, diharapkan dengan kegiatan ini lanjut Widiya Harapan selaku ketua panitia, pelaksanaan penanaman pohon ini mampu menumbuhkan peserta didik serta percontohan masyarakat untuk dapat melestarikan alam dan turut bertanggungjawab menjaga dan memelihara lingkungan.

“Saya mengajak untuk bersama-sama menjaga kelestarian alam dan mendukung program penghijauan ini untuk kesinambungan hidup generasi yang akan datang,” tutupnya. (Aduwina Pakeh / Humas UTU )

Berita Terkait

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Membantu Proses pengolahan & Penjemuran Tembakau Petani di Desa Binaan
Beredarnya Video???. Plt. Kapus Pining Benarkan Dokter Tidak Ada. !!!
Suhaidi-Maliki Resmi Jadi Bupati-Wakil Bupati Gayo Lues Periode 2025-2030
Pj Bupati Gayo Lues Minta PNS Baru dan Inpassing Bangun Daerah Lebih Maju
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Bantu Proses Penjemuran Tembakau Petani Desa Binaan
Aktif Komsos Bersama Kades Dan Perangkat Desa Menjadikan Hubungan Kerja Antara Babinsa Dan Aparat Desa Semakin Solid
Terkait PPPK Paruh Waktu di Gayo Lues, Berikut Penjelasan Plt Sekda dan Kepala BKPSDM Gayo Lues
Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan Melalui Komsos/Komunikasi Sosial

Berita Terkait

Sabtu, 11 Januari 2025 - 19:55 WIB

Pemuda Lawe Sigala-Gala Apresiasi Respon Cepat Pj. Bupati Taufik dan Bupati Terpilih Salim Fakhri Bangun Jembatan Billy Bridge

Sabtu, 11 Januari 2025 - 11:55 WIB

Pj Bupati Agara Serahkan 11 Unit Mobil Ambulance ke Puskesmas

Sabtu, 11 Januari 2025 - 11:14 WIB

Pj Bupati Agara Tinjau Proyek Jembatan di Kecamatan Leuser

Kamis, 9 Januari 2025 - 15:40 WIB

KIP Agara Tetapkan Salim Fakhri – Heri Al Hilal Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih periode 2025-2030

Rabu, 8 Januari 2025 - 14:17 WIB

Upacara Hari Amal Bhakti (HAB) Ke-79 Kementrian Agama RI Ummat Rukun Menuju Indonesia Emas

Selasa, 7 Januari 2025 - 11:32 WIB

Keberhasilan Pj Bupati Taufik ST M.Si Dalam Membangun Aceh Tenggara

Jumat, 3 Januari 2025 - 20:40 WIB

Kamtibmas Agara Kondusif, Para Tokoh Apresiasi Kinerja Polres Aceh Tenggara Tahun 2024

Kamis, 2 Januari 2025 - 15:32 WIB

Pj Bupati Aceh Tenggara Adakan Rekor Bahas Penanganan Banjir

Berita Terbaru

PIDIE

Pj. Bupati Pidie Buka Diklat Paralegal YARA – FH Unigha

Sabtu, 11 Jan 2025 - 21:14 WIB