Musda Muhammadiyah Diharap Bisa  Memberikan Kontribusi Postife Bagi  Gayo Lues

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 19 Agustus 2023 - 20:59 WIB

50619 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blangkejeren-  Keberadaan Ormas Islam terbesar di indonesia, Muhammadyah diharapkan bisa terus memberikan kontribusi yang postif terhadap kabupaten Gayo Lues.  Sejuah ini  Muhammadiyah tidak hanya mengusung paham agama Islam.  Tetapi Juga Turut memajukan bidang  pendidikan.  Sebut PJ Bupati Gayo Lues Alhudri Pada pembukaan  pada pembukaan musyawarah daerah Muhammadiyah, Aisyiyah dan Nasyiatul Aisyiah kabupaten Gayo Lues tahun 2023. Di SMP Muhammadiyah Kota Blangkejeren pada Sabtu 19/08/23

Ikut hadir mendapingi PJ. Bupati Gayo Lues Sekda Gayo Lues Jata SE, Tokoh Agama. Tokoh Masyarakat dan segenap Jajaran pengurus Muhamadyah baik dari Pusat dan Daerah.

“Pemerintah Kabupaten Gayo Lues beserta segenap masyarakat tentunya sangat bersyukur bahwa ormas islam Muhammadiyah telah lama hadir dan berkembang di Gayo Lues ini, telah banyak memberikan kontribusi dalam mewujudkan kesejahteraan dan mencerdaskan  kehidupan masyarakat. Sebut Alhudri

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

PJ Bupati ini  mengatakan amalusaha yang didirikan dan dikelola oleh Pengurus Daerah Muhammadiyah Gayo Lues, salah satunya yang paling menonjol adalah lembaga-lembaga pendidikan yang dikelola oleh Pengurus Daerah Muhammadiyah Kabupaten GayoLues, yang semakin hari semakin berkembang dan telah menjadi kebanggaan masyarakat Gayo Lues dan pemerintah, mulai dari jenjang paud, TK, SD dan SMP, dan sekarang telah berdiri jenjang SMA,.

Kita Berharap kedepan Pengurus Daerah Muhammadiyah Gayo Lues mampu menghadirkan Perguruan Tinggi Muhammdiyah di Negeri Seribu Bukit yang kita cintai ini. Agar bisa meringankan beban orangtua . anak tidak lagi menempu pendidikan di luar daerah. harap Alhudri

Alhudri mengatakan momentum ini sangat penting dan memiliki nilai strategis untuk memantapkan program kerja organisasi agar senantiasa berjalan lebih baik serta mampu menjadi sarana evaluasi dan perbaikan guna mewujudkan struktur organisasi yang kokoh menuju pembangunan yang sehat, serta membangun hubungan yang baik dan harmonis antar sesama organisasi.

Pesan Alhudri agar dapat menjadikan pelaksanaan musyawarah daerah hari inimampu menghasilkan komitmen untuk meningkatkan dan memantapkan kualitas serta keberadaan Muhammadiyah secara prima, sehingga dapat berperan sebagai salah satu elemen kekuatan pembangunan Kabupaten Gayo Lues.  ( Yud )

Berita Terkait

Personel Polwan Polres Gayo Lues Gelar Bagi Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas
Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa dan Warga Tinjau Irigasi
Sekda Gayo Lues Buka Rakor Penyusunan RPJMK tahun 2025-2029
Pemkab Gayo Lues Gelar Sidak Pasar Jelang Ramadan
Tarawih Perdana Ramadhan 1446 H, Jamaah Padati Masjid Agung Ash Shalihin Blangkejeren
Komsos Dengan kepala Desa Babinsa ajak jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan
Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers
PGRI Kunjungi dan Berikan Donasi Kepada Warga Desa Rejepudung yang Mengalami Musibah Kebakaran

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 21:15 WIB

Propam Polda Aceh Bagikan Takjil untuk Pemulung dan Pengendara, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan

Senin, 3 Maret 2025 - 19:51 WIB

Wagub Ajak Investor Berinvestasi di Aceh, Fadhlullah : kami Ingin Tingkatkan Ekonomi

Senin, 3 Maret 2025 - 14:46 WIB

50 Tahun Perumda Tirta Daroy Kota Banda Aceh “Mengabdi dan Melayani” 24 Februari 1975-24 Februari 2025

Minggu, 2 Maret 2025 - 22:15 WIB

Juru Bicara Mualem-Dek Fadh Tanggapi Surat Kepala BPH Migas

Minggu, 2 Maret 2025 - 22:13 WIB

Pj Gubernur Aceh Safrizal Dinilai Telah Lakukan Mall Praktek Dalam Penunjukan Kepala BPMA

Jumat, 28 Februari 2025 - 18:40 WIB

BEA CUKAI BANDA ACEH DUKUNG PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI

Jumat, 28 Februari 2025 - 18:01 WIB

FKIP USM Sukses Gelar Yudisium, 46 Lulusan Siap Masuk Dunia Profesional

Jumat, 28 Februari 2025 - 14:32 WIB

Mengupas Kiprah KPI Aceh: Dari Regulasi hingga Inovasi Penyiaran Lokal

Berita Terbaru