Danrem 011 Lepas Pejabat Kasrem

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 26 Mei 2023 - 10:55 WIB

50380 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe – Danrem 011/Lilawangsa Kolonel Kav Kapti Hertantyawan, S.H melepas pejabat Kasrem Letkol Czi M. Ridha Has yang dipromosikan sebagai Wakabintaljarahdam IM bertempat DI Gedung KNPI Lhokseumawe, Jumat (26/5/2023).

Dalam sambutannya, Danrem mengatakan, proses alih tugas dan jabatan di lingkungan TNI-AD adalah merupakan kebutuhan organisasi, dalam rangka mengoptimalkan pelaksanaan tugas pokok dan berkaitan dengan upaya pembinaan personel

siapapun yang dipercaya menempati jabatan dalam struktur TNI, bukan hanya karena perwira tersebut harus memenuhi kriteria prestasi, dedikasi dan loyalitas melalui pengamatan perjalanan karier yang bersangkutan, tetapi juga dalam rangka pengembangan karier untuk memperoleh pengalaman dan wawasan yang lebih luas.”katanya”
Dikatakannya, alih tugas sebagai bagian dari konsekuensi relasi sosial yang dibangun antar manusia, terlebih di lingkungan militer. Proses tersebut, menjadi bernilai manakala hubungan emosional terjalin dengan baik dan berjalan dengan mulus, yaitu selama tugas bersama tetap kompak, mampu berkarya dan ketika akan berpisah meninggalkan kesan yang baik.

“Atas nama komando Danrem 011/Lilawangsa, mengucapkan banyak terima kasih kepada Letkol Czi M. Ridha Has yang telah melaksanakan tugas dan tanggung jawab sebagai kepala staf Korem 011/Lilawangsa. Semoga pengalaman selama bertugas disini bisa dijadikan sebagai bekal pelaksanaan tugas pada jabatan baru,” Tambanhya”

Hadir dalam kegiatan ini, Ketua Persit KCK Koorcab Rem 011 PD IM, Para Dandim jajaran Korem 011/LW, , Para Kasi Korem 011/LW serta Para Prajurit Korem 011/LW Laiinya.

Berita Terkait

Pembukaan Rute Lhokseumawe–Penang: Peluang Ekonomi dan Tanggung Jawab Kepabeanan
Polsek Blang Mangat Panen Jagung Perdana, Dukung Swasembada Pangan 2025
Polri Buka Rekrutmen Anggota Baru 2025, Polres Lhokseumawe Ajak Generasi Muda Mendaftar
Polres Lhokseumawe Kerahkan Personel untuk Pengamanan Salat Tarawih
Polres Lhokseumawe Bagikan Takjil Gratis dan Berikan Himbauan Kamtibmas Jelang Berbuka
Sat Reskrim Polres Lhokseumawe Monitoring Stok Sembako Menjelang Bulan Suci Ramadhan 1446 H
Polres Lhokseumawe Gelar Gotong Royong di Sejumlah Masjid Sambut Ramadan
Kapolsek Muara Dua Hadiri Pembukaan Musabaqah Qiraatul Kutub ke-V di Dayah Sirajul Muna
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 13:19 WIB

Masyarakat dan Kawasan Bebas Sabang

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:30 WIB

Mengenal Sabang sebagai Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas (KPBPB)

Sabtu, 8 Februari 2025 - 23:42 WIB

Proyek Pembangunan Dermaga Kapal Cepat BPKS Diduga Sarat Permainan

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:25 WIB

Presiden Adam Depok Buka Suara Soal Tudingan Komdis Aceh

Sabtu, 18 Januari 2025 - 13:38 WIB

Pj. Keuchik Krueng Raya Pimpin Verifikasi Keluarga Penerima Manfaat BLT Dana Desa 2025

Senin, 30 Desember 2024 - 16:45 WIB

PLN Perkuat Perekonomian dan Pariwisata Aceh melalui Program “Desa Berdaya PLN”

Sabtu, 28 Desember 2024 - 11:10 WIB

Prodi Pendidikan Kimia FKIP USM Gelar PKM di Gampong Jaboi Kota Sabang

Sabtu, 28 Desember 2024 - 01:14 WIB

Kapolda Aceh Cek Pos Pelayanan Ops Lilin Seulawah 2024 di Sabang

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Surat Pindah Anak Sekolah Ditahan, Warga Geram

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:01 WIB

NASIONAL

Reshuffle Kabinet dan Harapan Baru Investasi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 13:23 WIB

GAYO LUES

Babinsa ciptakan keakraban dengan Warga Binaan melalui Komsos 

Sabtu, 19 Apr 2025 - 10:18 WIB