Fauzi Yahya Optimis, Masyarakat Yakin Atas Kepemimpinan Safwandi-Muslem

Redaksi Bara News

- Redaksi

Minggu, 29 September 2024 - 10:15 WIB

50171 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Jaya – Unsur tokoh masyarakat dan seluruh elemen masyarakat di kecamatan Panga yang terdiri dari 20 desa (gampong) tergabung dalam “Forum Panga Bersatu ” mendeklarasi pemenangan Safwandi dan Muslem sebagai bupati dan wakil bupati Aceh Jaya untuk periode 2024-2029.
Acara deklarasi tersebut berlangsung di pasar gampong keude panga, Kecamatan panga Kabupaten Aceh Jaya, sabtu 28 september 2024.

Ketua Forum Panga Bersatu sekaligus mantan kepala desa (geuchik) alue piet Hendri gunawan mengatakan, bahwa Forum ini terbentuk atas inisiatif para seluruh mantan geuchik yang di kecamatan panga.

Dirinya mengajak semua dari berbagai elemen masyarakat yang hadir pada acara deklarsi tersebut untuk bekerja estra mengingat waktu hari pemilihan semakin dekat.

” Kita hadir disini perwakilan dari setiap gampong, maka dari itu kita harus memberi pesan merantai kepada warga disetiap gampong yang ada “, ujarnya.

Baca Juga :  Mantapkan Posisi, Muslem D, Bergerilya ke Gampong-Gampong di Jaya

Selain itu, ditempat terpisah anggota DPRK dari partai PKB, Fauzi Yahya menilai bahwa pasangan Safwandi-Muslem merupakan kader Partai Aceh sebagai partai terkuat dimana Partai Aceh sendiri sudah tiga periode menang diPilkada Aceh Jaya tanpa diusung oleh partai lain, apalagi kali ini mereka diusung oleh beberapa partai.

Menurut Fauzi Yahya, kedua pasangan ini memiliki potensi yang kuat, karna safwandi sendiri sudah menduduki parlemen 2 periode dan wakilnya sendiri merupakan mantan ketua DPRK, maka dari itu pasangan ini memiliki hubungan dekat dengan masyarakat.

” Saya optimis, sebagai masyarakat saja pasti akan yakin dengan kepemimpinan mereka esok,” sebutnya.

Dirinya juga menyampaikan bahwa Partai PKB sendiri telah membahas bersama kader dalam memenangkan pasangan safwandi-muslem sebagai Bupati dan Wakil Bupati Aceh.

Baca Juga :  Aba Asnawi Titip Amanah ke Safwandi untuk Jaga Dayah Budi

” Memang sudah diperintah dari atas, kita terus mengayomi teman teman memberi pengertian tentang hal pemenangan calon ini “,tutup Fauzi
Sebagaimana diketahui Safwandi dan Muslem mendapat dukungan resmi dari 32.389 ribu suara dari suara partai dalam koalisi “Aceh Jaya Bangkit Bersama” yang terdiri 14 kursi dari jumlah 20 kursi di DPRK Aceh Jaya.

Dalam deklarasi tersebut turut hadir calon Bupati Aceh Jaya, Safwandi, anggota Dprk Fauzi Yahya dari partai PKB, ketua pemenangan Partai Aceh Safriantoni, wakil ketua DPRK Irwanto Np sekaligus ketua Partai PNA, Abdul Muntalib anggota DPRK dari Partai Gerindra dan para mantan keuchik, unsur pemuda dan tokoh agama.(SS)

Berita Terkait

Kampanye Salem, Tgk Yusri : Bek Boeh Peupok Bak Kaye Mate
Ratusan Warga Antusias Hadiri Pertemuan Pasangan Salem di Teumareum
Aba Asnawi Titip Amanah ke Safwandi untuk Jaga Dayah Budi
PLN Hadirkan Listrik Untuk Desa Terpencil di Kabupaten Aceh Jaya: Asa Baru Untuk Peningkatan Kualitas Hidup
Tokoh Masyarakat Ceunamprong : Kami Rindukan Program Pro Rakyat
Pang Say : Nyawa, Darah dan Harta Modal Kemenangan Partai Aceh 
Salem Punya Program Prioritas Pendidikan Berkualitas, Ini Harapan Komunitas Member
Visi Misi Salem, Pendidikan Berkualitas, Menuju SDM Aceh Jaya yang Handal

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah

Sabtu, 23 November 2024 - 18:02 WIB

Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 23 November 2024 - 17:11 WIB

Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB