H.Said Sani Silaturahmi Dengan Masyarakat Kecamatan Terangun, Bahas Program Hilirisasi Pertanian Nilam

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 7 September 2024 - 01:18 WIB

501,015 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES  – Bakal calon bupati Gayo Lues  H.Said Sani mengadakan acara temu ramah mengundang para tokoh masyarakat,  tokoh muda dan puluhan  masyarakat Kecamatan Terangun Kabupaten Gayo Lues, di desa Kutelintang Kecamatan Blangkejeren Kabupaten Gayo Lues, pada Jum’at (06/09/2024).

Kegiatan tersebut berlangsung meriah, karena kehadiran tokoh masyarakat disambut hangat oleh H.Said Sani.

H.Said Sani, dalam sambutanya menyampaikan terimakasih atas hadiran masyarakat Terangun, untuk memenuhi undangan dalam acara silaturahmi di kediamannya.

H.Said Sani mengatakan penanaman tanaman nilam di Gayo Lues Khususnya di Kecamatan Terangun harus dilakukan secara berkesinambungan, meskipun harga minyak nilam di pasar masih fluktuatif.  Saya berharap penanaman nilam ini terus dilakukan berkesinambungan,” kata said Sani.

Menurut Said Sani, tanaman nilam memiliki manfaat yang banyak dan nilai jual yang tinggi, juga dapat meningkatkan perekonomian para petani. Saatini harga minyak nilam naik, petani harus terus semangat untuk menanam kembali,” katanya.  Nilam yang dikenal dengan nama Latin Pogostemon Cablin Benth menghasilkan minyak atsiri atau minyak nilam (patchouli oil).

Baca Juga :  Ismail Fahmi: Kaum Milenial Pelopor Sadar Hukum!

Said Sani menilai minyak nilam tersebut bermanfaat untuk bahan dasar parfum, kosmetik, sabun, aroma terapi, serta penyembuhan fisik, mental, dan emosional.

Sementara itu, Salah satu Tokoh masyarakat yang hadir menjelaskan penanaman nilam beberapa waktu lalu di Kecamatan Terangun diprakarsai oleh Bapak Said Sani pada lahan miliknya dan masyarakat.

Tentunya kami sangat mendukung dan selalu inisiasi yang berdampak positif, yang mampu meningkatkan perekonomian para petani, ujarnya.

Ditempat yang sama selain masalah itu Tokoh masyarakat Kecamatan Terangun juga menyebutkan Sebentar lagi pemilihan kepala daerah di Gayo Lues  akan digelar. Kami semua yang hadir disini ingin menyampaikan dari hati ke hati kepada H.Said Sani, bahwa kami siap mendukung untuk memenangkan Pasangan H. Said Sani-Saini “GAESS” pada pilkada Gayo Lues 2024,” ujarnya.

Selain itu Said Sani juga menyampaikan terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada masyarakat Kecamatan Terangun, atas kehadiran undangan silaturahmi. Terlebih, telah memberikan penghargaan bagi dirinya sebagai bakal calon bupati Gayo Lues  periode 2024-2029.

Baca Juga :  Wujudkan Kampung Bersih, Babinsa Ajak Masyarakat Gotong Royong

Dikatakan Said Sani, Hal tersebut tentu sebagai pemacu untuk memberikan dorongan agar dirinya terus memberikan inspirasi kepada masyarakat, terutama bagi Gayo Lues  yang kita cintai.

Saya tidak akan membeda-bedakan masyarakat Gayo Lues  apabila diberi amanah oleh masyarakat untuk memimpin Gayo Lues ,” ujar Said Sani.

Dalam silaturahmi tersebut, selain konsep pengentasan kemiskinan, Said Sani juga menyampaikan program penanggulangan angka pengangguran, peningkatan PAD berbagai sektor, dan juga peningkatan sumber daya manusia (SDM) serta potensi lainnya.

H.Said Sani bakal calon bupati Gayo Lues  memiliki terobosan yang cukup apik dalam mengentaskan kemiskinan di Negeri Seribu Bukit ini. Salah satunya akan memperioritaskan Program Pertanian dan perkebunan untuk meningkatkan perekonomian masyarakat (TIM MEDIA)

Berita Terkait

Ketua DPRK Gayo Lues Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024
Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang
Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya
KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan
PJ Bupati Nagan Raya Lepaskan Mobil Distribusi Logistik Pilkada Tahun 2024.
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah
Untuk Mencegah Money Politik Dan Kampanye Terselubung Panwaslih Nagan Raya Patroli Keliling.
Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 16:45 WIB

Polres Subulussalam Lakukan Pengamanan Pendistribusian Logistik Surat Suara Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 16:25 WIB

Kapolres Subulussalam Hadiri Rakor Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024

Kamis, 21 November 2024 - 19:51 WIB

Selamatkan Generasi Muda, Polres Subulussalam Laksanakan Sosialisasi Pencegahan Kekerasan dan Anti Narkoba

Kamis, 21 November 2024 - 06:36 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Polres Subulussalam Tanam Jagung Serentak

Senin, 18 November 2024 - 04:56 WIB

Quick Respon Brimob Aceh Dalam Penanganan Banjir Di Desa Danau Tras Kota Subulussalam

Minggu, 17 November 2024 - 03:57 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Salah Satu Paslon Walikota

Sabtu, 16 November 2024 - 19:17 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Akbar Salah Satu Paslon Walikota

Minggu, 10 November 2024 - 09:10 WIB

Ketua PSI Kaesang Pengarep Akan Turun ke Subulussalam Bantu Pemenangan Bintang – Faisal

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB