Polisi Buru Pelaku Pembacokan Pengulu Ekan, Sudah Kantongi Identitas

REDAKTUR UTAMA

- Redaksi

Senin, 1 April 2024 - 01:22 WIB

501,780 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Sadis sungguh sadis, bertepatan di Bulan Suci Ramdhan 1445 H, tepatnya hari Sabtu Tanggal 30 – Maret – 2024, Pukul 18.50 WIB Peristiwa Pembacokan yang dilakukan oleh Pelaku yang berinisial SB (38) Pekerjaan Tani Warga Lumut Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah.

Peristiwa kejadian tersebut terjadi di Kediaman Kecik Desa Ekan Kecamatan Pining Kabupaten Gayo Lues Bernama Aullia Attap (39). Informasi Peristiwa tersebut didapat dari Grup WhatsApp (WA) bahkan sudah Heboh diberbagai Grup WhatsApp tersebut. Bahwa Pengulu/Kecik Ekan di bacok oleh Pelaku SB sehingga tangan sebelah kiri Pengulu Ekan tersebut Putus, ditulis seorang Warga di Grup WhatsApp tersebut.

Baca Juga :  Terima SK, PJ Bupati Gayo Lues Minta 109 PPPK Kesehatan Tidak Gadaikan SK

Lalu apa motif dari Pembacokan Pengulu Ekan bernama Aullia Attap tersebut,???.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Informasi yang beredar di Grup WhatsApp tersebut, dikarenakan Pelaku SB merasa tidak puas dengan Proses rujuk antara Tersangka dengan Istrinya bernama Siti Ratna (26) beralamat Didesa Ekan Kecamatan Pining yang belum kunjung selesai.

Sehingga Pelaku SB kalap,pas Pada Pukul 18.50 WIB Pelaku tiba – tiba mendatangi rumah pribadi Pengulu Ekan Aullia Attap (Korban) langsung melakukan Pembacokan dengan parang yang telah disiapkan Pelaku, dan mengakibatkan korban Aullia Attap mengalami putus tangan sebelah kiri, dan bahkan tangan sebelah kanannya pun nyaris putus serta lutut kaki sebelah kanan juga ikut terkena tebasan pedang milik Pelaku.

Baca Juga :  Pemkab Gayo Lues Dukung Penuh Pembangunan Jalan Lesten - Pule Tige 

Setelah puas melakukannya, Pelaku melarikan diri dan hingga Kini belum diketahui dimana keberadaannya.

Hingga saat ini Pihak Kepolisian Resort (Polres) Gayo Lues terus melakukan pemburuan terhadap Pelaku pembacokan Kecik Desa Ekan tersebut,

Bahkan,sejak Sabtu malam Polres Gayo Lues sudah menurunkan Tim Opsnal Reskrim disertai Tim Polsek untuk memburu Pelaku, hingga melakukan penyekatan jalan keluar dari Gayo Lues. [RED]

Facebook Comments Box

Berita Terkait

TNI dan Masyarakat Bangun Bak Penampungan Air Bersih
Babinsa Koramil Terangun Bantu Warga Merontok Padi
PPK Pining Pererat Koordinasi dengan Muspika Jelang Pilkada 2024
Tiga Pelaku Pembunuhan Vina di Cirebon Diburu, Bareskrim Polri Kirim Tim
Bareskrim Polri Buru Tiga Tersangka Pembunuhan Vina Cirebon
Unit Resmob Dan Unit IV PPA Satreskrim Polres Gayo Lues, Amankan Pelaku Pelecehan Seksual dan Pemerkosaan Anak dibawah Umur.
Kepala BNNK Gayo Lues, Buka Acara Workshop Tematik. Dan Ini Pesannya.
Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Samapta Jasmani Periodik 1 Tahun 2024 Di Lapangan Pancasila Kec. Blangkejeren Kab. Gayo Lues

Berita Terkait

Sabtu, 18 Mei 2024 - 15:09 WIB

Babinsa Koramil Terangun Bantu Warga Merontok Padi

Sabtu, 18 Mei 2024 - 14:35 WIB

PPK Pining Pererat Koordinasi dengan Muspika Jelang Pilkada 2024

Jumat, 17 Mei 2024 - 22:52 WIB

Unit Resmob Dan Unit IV PPA Satreskrim Polres Gayo Lues, Amankan Pelaku Pelecehan Seksual dan Pemerkosaan Anak dibawah Umur.

Jumat, 17 Mei 2024 - 20:03 WIB

Kepala BNNK Gayo Lues, Buka Acara Workshop Tematik. Dan Ini Pesannya.

Jumat, 17 Mei 2024 - 15:21 WIB

Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Samapta Jasmani Periodik 1 Tahun 2024 Di Lapangan Pancasila Kec. Blangkejeren Kab. Gayo Lues

Jumat, 17 Mei 2024 - 15:19 WIB

Pemerintah Kabupaten Gayo Lues Gelar Operasi Pasar Murah

Jumat, 17 Mei 2024 - 14:25 WIB

Hari ke Sepuluh, Pembukaan Jalan TMMD ke – 120 Kodim 0113/Gayo Lues Mecapai 50 Persen

Kamis, 16 Mei 2024 - 23:16 WIB

BNNK Gelar Kegiatan Deteksi Dini/ Tes Urine Dilingkungan kantor Kemenag Gayo Lues.

Berita Terbaru

ACEH TENGAH

Aliansi Masyarakat Gayo gelar Aksi Bela Palestina

Sabtu, 18 Mei 2024 - 17:19 WIB