HUT Bhayangkara Ke 77, Polres Gayo Lues laksanakan Anjangsana dan Tali Asih Ke Purnawirawan Polri

Redaksi Bara News

- Redaksi

Rabu, 21 Juni 2023 - 00:02 WIB

50500 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blangkejeren, Dalam rangka memperingati hari ulang tahun Bhayangkara Ke 77, Kapolres Gayo Lues AKBP Efrianza SIK melaksanakan bakti sosial Anjangsana dan Tali Asih yaitu kunjungan kepada para Purnawirawan dan Warakauri Polri  bertempat di beberapa Kediaman Purnawirawan Polri, Warakawuri diwilayah Polres Gayo Lues, Selasa ( 20 Juni 2023), Pukul 10.00 Wib.

Kegiatan Anjangsana dan Santunan tali asih di ikuti oleh Kapolres Gayo Lues AKBP Efrianza, S.I.K, Wakapolres Gayo Lues Kompol Edi Yaksa, S.sos, Kabag Ops Polres Gayo Lues, AKP Jhon Beruh, Kabag SDM Polres Gayo lues, AKP Iskandar S,Pd, Bhayangkari Cabang Gayo Lues, Para PJU Polres Gayo Lues, Personel Polres Gayo Lues, Para anggota Bhayangkari Cabang Gayo Lues

Kapolres Gayo Lues AKBP Efrianza SIK melalui Kasihumas AKP Zulfikar SH menjelaskan bahwa tujuan dilaksanakannya Kegiatan ini Dalam rangka memperingati hari ulang tahun Bhayangkara Ke 77, Kegiatan ini merupakan Bentuk Penghormatan dan Penghargaan atas jasa-jasa Purnawirawan Polri yang telah mengabdi Kepada Institusi Polri khususnya di Polres Gayo Lues, Serta dalam kegiatan tersebut Kapolres Gayo Lues menyerahkan Bantuan berupa sembako dan Santunan sebagai bentuk rasa sosial dan dukungan Polres Gayo Lues kepada Purnawirawan Polri. jelasnya.

Kapolres Gayo Lues AKBP Efrianza SIK  kegiatan ini berharap untuk dapat membangun dan mempererat ikatan tali persaudaraan antar Polri yang masih berdinas aktif dengan purnawirawan Polri khususnya di Kota Blangkejeren.

“Anjangsana ini dilaksanakan sebagai wujud perhatian dan untuk mempererat tali persaudaraan terhadap keluarga besar Polri, khususnya Polres Gayo Lues jelang peringatan Hari Bhayangkara Ke-77 Tahun 2023,” ungkap AKBP Efrianza.

“Harapannya dengan kedatangan kami dapat mempererat tali persaudaraan dan mengajak mereka untuk tetap berkontribusi bahu membahu untuk tetap menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat,” sambungnya.

Sementara itu, salah seorang Purnawirawan Polri, mengucapkan terima kasih kepada Polres Gayo Lues atas perhatian yang diberikan kepada para purnawirawan, sehingga silaturahmi terjalin dengan baik.

Baca Juga :  Jalan Blangsere Gelap Gulita Akibat Tidak Berpungsinya LPJU, Para Pengendara Hampir Terperosok ke Jurang. Mohon Perhatian Pemkab Gayo Lues

“Terima kasih kepada Polres Gayo Lues yang selalu memberi perhatian kepada kami. Semoga di hari Bhayangkara ke-77 ini, Polri semakin profesional dan sukses dalam menjalankan tugas” pungkasnya.

Kegiatan Anjangsana Tali asih ini dilaksanakan di enam ( 6 ) tempat Kediaman Purnawirawan Polri yaitu sbb:

1. kediaman Ny. Fatimah istri dari almarhum AKP Martinus,
2. Kediaman Alm. Bripka Mauli Ependi Bin Bahrinsyah Yang beralamat di Terminal Kota Blangkejeren.
3. Kediaman Martini Istri dari Alm. Aiptu (Purn) Bustami. L yang beralamat di Kota Blangkejeren.
4. Kediaman Muliyati Istri dari Alm. Aipda (Purn) Syaiful A.Pane yang beralamat di Komplek Perumahan Kodim 0113 GL Kec.Blangkejeren.
5. kediaman Kompol ( Purn ) Masri di Desa Kampung Jawa kec Blangkejeren.
6. kediaman IPDA ( Purn ) Arles Simangunsong di Desa Raklunung kec Blangkejeren.

(RED)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Membantu Proses pengolahan & Penjemuran Tembakau Petani di Desa Binaan
Beredarnya Video???. Plt. Kapus Pining Benarkan Dokter Tidak Ada. !!!
Suhaidi-Maliki Resmi Jadi Bupati-Wakil Bupati Gayo Lues Periode 2025-2030
Pj Bupati Gayo Lues Minta PNS Baru dan Inpassing Bangun Daerah Lebih Maju
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Bantu Proses Penjemuran Tembakau Petani Desa Binaan
Aktif Komsos Bersama Kades Dan Perangkat Desa Menjadikan Hubungan Kerja Antara Babinsa Dan Aparat Desa Semakin Solid
Terkait PPPK Paruh Waktu di Gayo Lues, Berikut Penjelasan Plt Sekda dan Kepala BKPSDM Gayo Lues
Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan Melalui Komsos/Komunikasi Sosial

Berita Terkait

Selasa, 7 Januari 2025 - 12:24 WIB

MUHAMMAD REZA FAHLEVI Mendaftar sebagai Bakal Calon Ketua Umum BPC HIPMI Kota Lhokseumawe Periode 2025 – 2028

Sabtu, 4 Januari 2025 - 12:36 WIB

Ketua MPU Lhokseumawe Apresiasi Kinerja Polres dalam Pengamanan Pemilu dan Pilkada 2024

Selasa, 31 Desember 2024 - 14:26 WIB

Tingkatkan Keamanan, Polsek Muara Satu Gencarkan Patroli Dialogis

Senin, 30 Desember 2024 - 03:33 WIB

Diduga Edarkan Uang Palsu, Perempuan 44 Tahun Diamankan di Mall Suzuya Lhokseumawe

Kamis, 26 Desember 2024 - 07:13 WIB

Pangdam Iskandar Muda Mengikuti Forum Evaluasi Kasad Tahun 2024 Secara Virtual

Selasa, 24 Desember 2024 - 15:44 WIB

Polsek Banda Sakti Intensifkan Patroli Malam, Warga Diajak Bersinergi Jaga Kamtibmas

Jumat, 20 Desember 2024 - 23:09 WIB

Ketua Komisi III DPRA dan Anggota Kunjungan Kerja Ke Pertamina Arun Gas

Jumat, 13 Desember 2024 - 16:44 WIB

TNI Bersama Polri, dan Warga Karya Bakti di Masjid Baitul Huda

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Pj Bupati Agara Serahkan 11 Unit Mobil Ambulance ke Puskesmas

Sabtu, 11 Jan 2025 - 11:55 WIB

ACEH TENGGARA

Pj Bupati Agara Tinjau Proyek Jembatan di Kecamatan Leuser

Sabtu, 11 Jan 2025 - 11:14 WIB