19 Orang PPPK Tenaga Teknis Optimalisasi 2022 Resmi Dilantik

Jamadon

- Redaksi

Sabtu, 4 November 2023 - 19:52 WIB

50346 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH TIMUR — Sebanyak 19 orang Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) jabatan tenaga teknis hasil optimalisasi di lingkungan Pemerintah Kabupaten Aceh Timur formasi tahun 2022 resmi dilantik.

 

Pelantikan dipimpin Kepala BKPSDM, T. Didi Farisha, S.STP, M.AP dengan pengambilan sumpah janji serta penyerahan Surat Keputusan (SK) di Aula kantor setempat, Selasa (31/10/2023) pagi.

Baca Juga :  PJ. Bupati Ir. Mahyuddin Dan Forkompimda Ikut Hadir Dalam Pembukaan PKA Ke - 8 

Didi Farisha menyampaikan bahwa PPPK tenaga teknis yang telah dilantik sudah terikat dengan aturan dan norma yang berlaku.

Sehingga diingatkan agar tudak melakukan perbuatannya bahkan berprilaku semaunya guna menghindari tindakan yang melanggar aturan,” kata Didi Farisha.

“Jaga nama baik dengan menjauhi hal-hal yang dapat memperburuk citra Pemerintah Kabupaten Aceh Timur maupun sebagai seorang PPPK,” ucap Didi Farisha.

Baca Juga :  Pj Bupati Aceh Timur, Ir. Mahyuddin, M.Si Terima SK Pengadaan Tanah untuk Pembangunan Jaringan Irigasi D.I. Jambo Aye

Kepada seluruh PPPK dapat untuk dapat berkolaborasi dengan ASN lainnya yang menjadi kunci kesuksesan dalam menjalani tugas,” harap Didi Farisha.

“Saya harap para atasan dapat memberikan bimbingan dan dukungan yang diperlukan agar PPPK dapat sukses dalam menjalankan tugas,” demikian pungkas Didi Farisha.

Berita Terkait

Ketua Ormas LAKI Aceh Timur Beharap Kepada Pihak APH Menanggapi Isu Yang Beredar Dugaan Sering Terjadi KKN Dalam Kegiatan Pelatihan
Ketua KIP Aceh Timur, Bungkam Terkait Dugaan Penggelapan Dana Bimtek Pantarlih yang di Bebankan Kepada PPS oleh Oknum PPK
Asrul menjadi Narsum Memotivasi Siswa Di SMA Darul Ihsan”
HUT ke-60 Tahun Golkar  Senam Bersama dan Doorprize Meriahkan Peringatan
Pemerintan Aceh Timur Gelar Upacara Penyerahan Satlinmas PAM TPS
DPRK Diharapkan Mampu Suarakan Aspirasi Rakyat
Empat Paslon Bupati Dan Wakil Bupati Ikuti Debat Publik Pilkada Kabupaten Aceh Timur 2024
Pemkab Aceh Timur Gelar Pelatihan Mawaris

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 16:45 WIB

Polres Subulussalam Lakukan Pengamanan Pendistribusian Logistik Surat Suara Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 16:25 WIB

Kapolres Subulussalam Hadiri Rakor Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024

Kamis, 21 November 2024 - 19:51 WIB

Selamatkan Generasi Muda, Polres Subulussalam Laksanakan Sosialisasi Pencegahan Kekerasan dan Anti Narkoba

Kamis, 21 November 2024 - 06:36 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Polres Subulussalam Tanam Jagung Serentak

Senin, 18 November 2024 - 04:56 WIB

Quick Respon Brimob Aceh Dalam Penanganan Banjir Di Desa Danau Tras Kota Subulussalam

Minggu, 17 November 2024 - 03:57 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Salah Satu Paslon Walikota

Sabtu, 16 November 2024 - 19:17 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Akbar Salah Satu Paslon Walikota

Minggu, 10 November 2024 - 09:10 WIB

Ketua PSI Kaesang Pengarep Akan Turun ke Subulussalam Bantu Pemenangan Bintang – Faisal

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB