13 Pejabat Eselon II Pemkab Gayo Lues Ikuti Tes Uji Kompetensi

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 21 Juli 2023 - 01:45 WIB

50835 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES  – Pemerintah Kabupaten Gayo Lues, Aceh, akan gelar tes uji kompetensi bagi pejabat pimpinan tinggi pratama di lingkungan pemerintahan setempat.
Pelaksanaan uji kompetensi tersebut akan diikuti oleh 13 pejabat eselon II yang akan dilaksanakan beberapa hari kedepan di Medan, Sumatra Utara.

Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Gayo Lues Djamaluddin, Kamis (20/7/2023) melalui selulernya mengatakan, uji kompetensi itu guna mengukur kemampuan serta kelayakan seseorang sebagai kepala satuan kerja perangkat daerah, dan juga uji kompetensi itu sebagai syarat utama pemerintah atau pimpinan jika melakukan promosi, rotasi dan mutasi pejabat.

Selain itu katanya, pelaksanaan uji kompetensi ini juga boleh dianggap sebagai rangka evaluasi program serta capaian kinerja para pejabat terkait, ujar Jamluddin.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berikut 13 nama pejabat eselon II yang ikut tes uji kompetensi, Muslim, Irwansyah, Mansyuruddin, Zakaria, Said Idris Wintareza, Jasiwa Maytense, Mukhtaruddin, Hasanuddin, Syahrul, Ridwan, Syamsul Bahri, Sartika Mayasari, Suhaidi.

Liputan: Malik Lingga

Berita Terkait

Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa dan Warga Tinjau Irigasi
Sekda Gayo Lues Buka Rakor Penyusunan RPJMK tahun 2025-2029
Pemkab Gayo Lues Gelar Sidak Pasar Jelang Ramadan
Tarawih Perdana Ramadhan 1446 H, Jamaah Padati Masjid Agung Ash Shalihin Blangkejeren
Komsos Dengan kepala Desa Babinsa ajak jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan
Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers
PGRI Kunjungi dan Berikan Donasi Kepada Warga Desa Rejepudung yang Mengalami Musibah Kebakaran
Kodim 0113/ Gayo Lues Sambut Bulan Suci Ramadhan Dengan Kerja Bakti Pembersihan Mesjid

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:46 WIB

50 Tahun Perumda Tirta Daroy Kota Banda Aceh “Mengabdi dan Melayani” 24 Februari 1975-24 Februari 2025

Minggu, 2 Maret 2025 - 22:15 WIB

Juru Bicara Mualem-Dek Fadh Tanggapi Surat Kepala BPH Migas

Minggu, 2 Maret 2025 - 01:32 WIB

Hadiri HUT Gerindra, Reda Dinilai Halalkan Segala Cara Demi Kursi Jaksa Agung

Minggu, 2 Maret 2025 - 01:31 WIB

Menteri Desa Patut Masuk Orbit Reshuffle

Sabtu, 1 Maret 2025 - 21:52 WIB

Awal Ramadhan Pemdes Langkak Terima Bantuan Kwh Meter. Al-Qur’an Dan Sajadah Dari PT PLN ULP Jeuram.

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:20 WIB

Bupati Nagan Raya Bersama Wabup Ikuti Penutupan Retret Kepala Daerah di Akmil Magelang

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:16 WIB

PT. Pegadaian Unit SP4 Nagan Raya Menerima Cicilan Emas Batang .

Jumat, 28 Februari 2025 - 18:40 WIB

BEA CUKAI BANDA ACEH DUKUNG PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI

Berita Terbaru

GAYO LUES

Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa dan Warga Tinjau Irigasi

Senin, 3 Mar 2025 - 12:22 WIB

BANDA ACEH

Juru Bicara Mualem-Dek Fadh Tanggapi Surat Kepala BPH Migas

Minggu, 2 Mar 2025 - 22:15 WIB