Sentuhan Kepedulian, PB–HIKMAD Salurkan 2.800 Paket Bantuan untuk Korban Banjir Meureudu dan Meurah Dua

HW

- Redaksi

Minggu, 14 Desember 2025 - 22:29 WIB

50278 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BARANEWS|PIDIE JAYA – PB-HIKMAD menyalurkan bantuan kemanusiaan kepada korban banjir bandang di wilayah Meureudu–Meurah Dua pada Minggu, 14 Desember 2025. Penyaluran bantuan tersebut dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat yang terdampak bencana banjir bandang yang sebelumnya melanda kawasan tersebut. Bantuan yang disalurkan berupa 2.800 paket berisi kurma, roti,air mineral dan masker untuk membantu memenuhi kebutuhan dasar warga.

Penyaluran bantuan dipimpin langsung oleh Sekretaris Umum dan Wakil Sekretaris Humas PB-HIKMAD, yang akrab di sapa Raju Merdu dan Nasrizal.Asy’ari syech yang turun ke lapangan guna memastikan bantuan diterima secara tepat sasaran oleh masyarakat yang membutuhkan. Kehadiran pengurus PB-HIKMAD di lokasi menjadi wujud komitmen organisasi dalam aksi kemanusiaan dalam bingkai Meureudu Meurah Dua Meutaloe Wareh Gaseh Meungaseh Bila Meubila.

Raju menjelaskan bahwa bantuan ini merupakan hasil donasi yang dikumpulkan dari masyarakat, khususnya Masyarakat Meureudu dan Meurah Dua yang berada di perantauan maupun di luar Aceh. Partisipasi para donatur menunjukkan kuatnya solidaritas dan kepedulian sosial terhadap sesama.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

PB-HIKMAD berharap bantuan yang disalurkan dapat meringankan beban masyarakat terdampak serta mempercepat proses pemulihan pascabencana. Organisasi ini juga mengajak seluruh elemen masyarakat untuk terus memperkuat semangat kebersamaan dan kepedulian sosial dalam menghadapi situasi darurat kemanusiaan.[]

Berita Terkait

Dirjen Sumber Daya Air Tinjau Penanganan Pascabencana di Krueng Meureudu, Pidie Jaya
Pemerintah Salurkan Dana Tunggu Hunian untuk Warga Terdampak Banjir di Pidie Jaya
Solidaritas Tanpa Batas: HMP–PAI UIN Ar-Raniry dan HMPS PAI UIN SMH Banten Bantu Korban Banjir Aceh
USM Audiensi dengan Pemkab Pidie Jaya Bahas KKN Tematik di Wilayah Terdampak Bencana
KEPEDULIAN BOS GAM, PENGUSAHA SPBU BANTU KORBAN BANJIR PIDIE JAYA DENGAN 5.000 BUNGKUS NASI DAN 3 EKOR SAPI
Polda Aceh Hadir untuk Pendidikan, Satgas Ops Aman Nusa II Bersihkan SMAN 1 Pante Raja Pidie Jaya Pascabencana
Gajah Jinak Dikerahkan Bersihkan Sisa Banjir, Warga Pidie Jaya Sambut Haru
Wagub Aceh Dampingi Menteri, Bantuan Udara Mulai Dikirim

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:54 WIB

Satu Bulan Tanpa Kepastian, Pengungsi Banjir Aceh Timur. Kami Mau Pindah ke Mana?

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:52 WIB

Komitmen Sentuhan Pimpinan Diawal Tahun 2026: Kapolres Kampar Cek Kesiapan Pos Pam Tapung, Beri Bingkisan, Kapolres: Tetap Semangat, Masyarakat Terlayani

Minggu, 28 Desember 2025 - 04:09 WIB

HWK Sumbar Tembus Daerah Terisolir di Solok, Soroti Urgensi Bantuan Hunian dan Pemulihan Ekonomi Pascabanjir

Kamis, 25 Desember 2025 - 14:40 WIB

POLRI–TNI Amankan Perayaan Natal di Kabupaten Gayo Lues Pascabanjir

Rabu, 24 Desember 2025 - 23:53 WIB

BRIN Paparkan Riset Strategis pada Gubernur Sumbar Mahyeldi untuk Dukung Pembangunan Daerah

Sabtu, 20 Desember 2025 - 21:42 WIB

Disaksikan Menhut, Gubernur, Kapolda, Pangdam XlX, Kajati Riau: Panumbangan Sawit Awali Pemulihan Tesso Nilo

Sabtu, 13 Desember 2025 - 15:22 WIB

Bea Cukai Aceh Kirim Relawan dan Bantuan Kemanusiaan ke Lhokseumawe dan Langsa

Jumat, 12 Desember 2025 - 03:40 WIB

Bupati Jepara dan Agus Kliwir Sepakat Perkuat Legalitas Media di Jateng

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Kapolsek Kuala Amankan Tiga Orang Pelaku Pencurian: Ini Kronologisnya

Rabu, 7 Jan 2026 - 01:17 WIB