Sejumlah 312 Orang Calon PPK Nagan Raya Ikut Tes CAT.

Redaksi

- Redaksi

Selasa, 7 Mei 2024 - 10:57 WIB

50151 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya – Aceh : Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2024 .Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Nagan Raya Provinsi Aceh melaksanakan tes CAT Calon Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Se – Kecamatan dalam Kabupaten Nagan Raya dengan jumlah 312 orang, untuk tempat tes di SMA N 1 Seunagan dan SMA N 3 Seunagan.

Ketua KIP Nagan Raya, Danda Runtala mengatakan, kegiatan ini berlangsung satu hari, para calon PPK tersebut hasil nilai CAT lansung keluar di papan informasi.

Para calon PPK tidak boleh memasukan Hp ke dalam ruangan Tes, guna untuk menghindari hal hal yang tidak diinginkan. Selasa, 7/ 05 /2024.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam pantauannya Ketua KIP Nagan Raya Danda Runtala di dampingi empat anggota Komisioner lainnya untuk mengawas lansung kegiata CAT para Calon PPK. Selain Anggota Komisioner juga Sekretaris KIP Agus Mundaksir ikut memantau.

Danda juga mengharapkan kepada peserta agar mengisi soal Janga terburu buru, teliti dan amati agar peserta benar benar fokus disaat mengisi soal tersebut. Tutup Danda yang di dampingi Tantawi Usman Kadiv Teknis. (red )

Berita Terkait

TRK Bupati Nagan Raya Serahkan Secara Simbolis Paket Pasar Murah Menjelang Idul Fitri 1446.H.
Pemkab Nagan Raya Tanda Tangan Perjanjian Optimalisasi Pemungutan Pajak dengan Kemenkeu
Raja Sayang Wabup Nagan Raya Buka Secara Resmi Forum Konsultasi Publik RPJMK 2025-2029
14 Peserta MTR XXIV Nagan Raya Tahun 2025 Siap Bertarung. Ini Pesan Bupati.
Bupati Nagan Raya Cek Ketersediaan Dan Stabilitas Harga Bahan Pokok Di Pasar Impres SP4.
TRK Bupati Nagan Raya Didampingi Wabup Raja Sayang Salurkan Bantuan Masa Panik Untuk Warga Yang Musibah Banjir
Breaking News. Hujan Deras Air Krung Kulu Meluap Anggota RAPI Nagan Raya Turut Monitor.
Awal Ramadhan Pemdes Langkak Terima Bantuan Kwh Meter. Al-Qur’an Dan Sajadah Dari PT PLN ULP Jeuram.

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:14 WIB

Wakil Bupati Ir. Armia Lakukan Kunker Ke Sejumlah Dinas Dan Kantor

Kamis, 13 Maret 2025 - 01:10 WIB

Kapolres Bener Meriah Pimpin Sertijab Wakapolres dan Kasat Reskrim

Senin, 10 Maret 2025 - 21:00 WIB

Bupati dan Wabup Bener Meriah Gelar Rapim Perdana Pasca Dilantik

Kamis, 6 Maret 2025 - 03:24 WIB

Masyarakat Jangan Terprovokasi, Kasus Pengeroyokan Di Bener Meriah Dalam Proses Mediasi

Selasa, 4 Maret 2025 - 17:11 WIB

Satpol PP, WH dan Dinsyar Lakukan Monitoring Bersama Di Bulan Ramadhan

Senin, 3 Maret 2025 - 00:06 WIB

Jago Merah Hanguskan 7 Unit Rumah Warga Pantan Tengah Kecamatan Permata

Jumat, 28 Februari 2025 - 15:23 WIB

Usai Mandi Air Panas Pria Separuh Baya Meninggal Dunia

Rabu, 26 Februari 2025 - 14:07 WIB

Mengaku Karena Panggilan Hati, Kamal Simanjuntak Akhirnya Ucapkan Dua Kalimah Syahadat.

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Dapil III

Jumat, 14 Mar 2025 - 02:00 WIB