Sebuah Mobil Terios Terjun Masuk Irigasi di Gayo Lues Akibat Tidak Melihat Plang Perbaikan Jembatan

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 26 Mei 2023 - 18:10 WIB

50825 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES |  Jumat 26 Mei 2023 pukul 19.20 WIB, satu unit mobil Daihatsu Terios dengan No Polisi BK 1663 AAN mengalami kecelakaan terjun masuk ke Irigasi  akibat tidak melihat Plang perbaikan Jembatan Di jalan lintas Blangkejeren – Kuta Cane yang bertempat di Desa Lempuh Kec.Blangkejeren Kab.Gayo Lues.

Kapolres Gayo Lues AKBP Efrianza SIK melalui Kasat Lantas IPTU Syafaruddin SH menerangkan Adapun Kronologis kejadian sebagai berikut yaitu Pukul 19.10 Wib Kendaraan Roda Empat Daihatsu Terios warna Hitam dengan Nomor Polisi BK 1663  AAN, Yang Dikendarai oleh Sdr. “A”, Umur 27 Tahun, Pekerjaan Wiraswasta, Alamat Kp Jawa, Kec. Blangkejeren, Kab. Gayo Sedang melintas dari arah Blangkejeren menuju Kota Cane, selanjutnya Pukul 19.15 Wib tepat di Desa Lempuh, Kec. Blangkejeren, Kab.Gayo Lues Sdr. “A”, Kehilangan Kendali dikarenakan pengemudi tidak melihat Plang Perbaikan Jembatan, Sehingga menabrak Plang dan masuk ke Irigasi Perbaikan Jembatan, Pengemudi yang tidak Fokus  tidak melihat Plang Pembatas jalan yang menandakan bahwasanya ada perbaikan Jembatan, dikarenakan dalam kecepatan tinggi sehingga kehilangan kendali dan menyebabkan terjadinya laka tunggal, Jelas Syafaruddin SH.

Baca Juga :  Pj. Bupati Gayo Lues Peusejuk 51 Jema’ah Haji

Mobil yang dikendarai oleh pengemudi Sdr. “A”  juga ditumpangi oleh Sdri. ” S”, Umur 25 Tahun, Pekerjaan Wiraswasta, Alamat Ds Penampaan Uken, Kec. Blangkejeren, Kab. Gayo Lues,. selanjutnya ditumpangi oleh Sdri. “M”, Umur 25 Tahun, Pekerjaan Wiraswasta, Alamat Desa Terangun, Kec. Terangun, Kab. Galus, jelas Kasatlantas.

Baca Juga :  Hari ke Sepuluh, Pembukaan Jalan TMMD ke - 120 Kodim 0113/Gayo Lues Mecapai 50 Persen

Adapun Kerugian diperkirakan sebesar Rp. 50.000.000,.dan tidak ada Korban Jiwa Nihil, Kendaraan yang terlibat Laka tunggal tersebut sudah ditangaini oleh Satlantas Polres Gayo Lues, (Abdiansyah)

Berita Terkait

Said Sani Silaturahmi Dengan Tokoh Agama Dan Tokoh Masyarakat
Anggota Koramil 08/Blangpegayon Hadiri Acara IHT di SMAN Seribu Bukit
Tim Pemenangan Bacalon Bupati Dan Wakil Bupati GAESSS Kembali Kunjungi Desa Buntul Gading.
DPRK Anggota Partai Golkar Gayo Lues Silaturrahmi di Desa Agusen
Saini Dan Rombongan Kunjungi Desa Kutebukit Blangpegayon
Masyarakat Ingin Pemimpin Loyalitas Tinggi Dan Mampu Menjadi Pelayanan Masyarakat
Babinsa Koramil 04/KP Mendampingi Warga Memanen Padi di Desa Binaannya
Danramil 08/ Blangpegayon Hadiri Jum’at Curhat Yang Diadakan Polres Gayo Lues
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 8 September 2024 - 05:32 WIB

Humas PB HUDA Ajak Masyarakat Aceh Shalat Jenazah Tu Sop di Masjid Raya Baiturrahman

Minggu, 8 September 2024 - 04:42 WIB

Mualem Berduka Atas Meninggalnya Tu Sop

Sabtu, 7 September 2024 - 22:34 WIB

Majelis Nashihin PAS Aceh Instruksikan Kader Menangkan Aminullah-Isnaini yang Usung Oleh Partai PAS

Sabtu, 7 September 2024 - 16:07 WIB

PW Prima DMI Aceh Ucap Belasungkawa atas Meninggalnya Tusop

Sabtu, 7 September 2024 - 15:57 WIB

Kadis Esdm Apresiasi Langkah Cepat PLN Atasi Gangguan Kelistrikan di Aceh

Jumat, 6 September 2024 - 14:08 WIB

Safni, Ketua Tim Pemenangan Dek Fadh Center di Banda Aceh

Jumat, 6 September 2024 - 12:38 WIB

Propam Polda Aceh Bagi 250 Kotak Makan Siang Untuk Relawan PON XXI Aceh-Sumut

Jumat, 6 September 2024 - 05:48 WIB

Alumni Dayah Deklarasi Dukung Mualem – Dek Fad di Pilkada Aceh 2024

Berita Terbaru

GAYO LUES

Said Sani Silaturahmi Dengan Tokoh Agama Dan Tokoh Masyarakat

Minggu, 8 Sep 2024 - 07:14 WIB

JAKARTA

Dek Fad Ikut Melayat dan Hantar Jenazah Tu sop di Jakarta

Minggu, 8 Sep 2024 - 04:54 WIB

BANDA ACEH

Mualem Berduka Atas Meninggalnya Tu Sop

Minggu, 8 Sep 2024 - 04:42 WIB