Sabirin Siahaan Hidangkan Nakan Pelleng & Santuni Anak Yatim

Redaksi Bara News

- Author

Sabtu, 8 Juli 2023 - 21:09 WIB

50239 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam -bara news aceh co.Dihariri oleh Kepala Kampong Lae Bersih Ruansyah Putra Angkat, Imam Masjid, BPG, Kepala Dusun, Tokoh Masyarakat, Tokoh Pemuda, dan Masyarakat Lae Bersih lainnya, Sabirin Siahaan laksanakan Kenduri Syukuran atas telah diresmikan nya SLB ABK Yayasan Arroyan oleh Walikota Subulussalam H. Affan Alfian Bintang, S.E pada Selasa, 20 Juni 2023 bulan lalu, Sabtu (8/7/2023)

Dalam mukadimah pidatoya dihadapan segenap undangan Sabirin Siahaan menuturkan ucapan terimakasih kepada Walikota Subulussalam karena telah meresmikan SLB ABK Yayasan Arroyan sehingga kehadiran Arroyan resmi menjadi salah satu lembaga penyelenggara pendidikan yang di akui keberadaan nya oleh pemerintah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Masih dalam pidatonya Sabirin Siahaan juga menyampaikan bahwa Yayasan Arroyan bukan hanya menyelenggarakan pendidikan Anak Berkebutuhan Khusus, akan tetapi ada pula Pendidikan Anak Usia Dini ( PAUD ) yakni Taman Kanak-Kanak ( TK ) usia 5 s/d 6 tahun dan Kelompok Bermaim ( KB ) usia 2 s/d 4 tahun;

Baca Juga :  Diduga Banjir Sebabkan Sejumlah Petani Jagung Di Suak Jampak Terancam Gagal Panen

Selain itu juga menyelenggarakan Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat ( PKBM ) untuk kejar paket A, B, dan C bagi anak/masyarakat putus sekolah. Ada pula Taman Pengajian Alqur’an ( TPA ) untuk anak usia SD dan SMP sederajat di sore hari. Tidak ada kata tidak sekolah, tidak kata terlambat, semua anak harus mengenyam pendidikan, ujarnya

Untuk Anak Berkebutuhan Khusus kita sudah sediakan Asrama dan Guru Asramanya dengan fasilitas belajar yang terus akan di sempurnakan bertahap. Bagi siswa SLB yang menginap atau mondok akan beri bimbingan Agama dan Keterampilan. Pagi belajar Umum, sore belajar Keterampilan, malam belajar mengaji/praktik Ibadah, tambahnya

Kita upayan GRATIS baik biaya Belajar maupun biaya Makan, sehingga orang tua anak betkebutuhan khusus itu nantinya tidak terbebani dengan biaya. Terkait guru khusus, kata Sabirin Siahaan, 10 orang guru akan kita berangkatkan ke lembaga penyelenggara pelatihan guru khusus Sekolah Luar Biasa secara betgantian sehingga mereka menguasai ilmu membimbing anak ABK dengan baik, ucapnya

Baca Juga :  Pemberdayaan Masyarakat Dan Kampung Dan Kejaksan Adakan Sosialisasi Kampung RJ dan Monitoring

Menyelenggarakan pendidikan bagi ABK memang berat apa lagi Gratis, tapi karena ada dukungan kuat dari Walikota Subulussalam, Ketua dan Anggota DPRK, Kajari, Kapolres, Dandim 0118, Kadis DPMK, Kacabdin Pendidikan Aceh Wil. Kota Subulussalam – Kab. Aceh Singkil, Kadisdik Kota Subulussalam, para SKPK, para Camat, Para Kepala Kampong, Para Kepala Sekolah, dan lainnya maka kami berkomitmen pasti bisa melahirkan Anak ABK Cakap dan Terampil, tandasnya

Dimana Langit di Junjung, disutu Bumi di Pijak. Karena Alamat Yayasan Arroyan di Kampong Lae Bersih, Kecamatan Penanggaran yang mayoritas penduduknya suku Pak-pak, Sabirin Siahaan menghidangkan Nakan Pelleng untuk konsimsinya juga menyantuni Anak yatim mengambil keberkahan acara Keduri.

Jurnalis raja uli

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Siswa SMP LB Arroyan Sambut Kunjungan Kadis DPMK Subulussalam Dengan Surah Alfatihah
Berkunjung Ke SLB Arroyan, Kepala Kampong Jabi-Jabi & Lae Pemualan Harap Semua Kepala Kampong Se-Kota Subulussalam Berpartisipasi
Menanggapi Pernyataan AMPES, Saya berterimakasih kepada AMPES
Ada Apa Dengan (PT SNA)’Yang Ada Di Kecamatan runding-Kota subussalam????
Pizza & Resto Mom’s Zetta Kuliner Kota Subulussalam yang menjanjikan
Sibuk Bantu Warga Tertimpa Musibah, Walikota Subulussalam Semakin Dicintai Rakyat
Walikota & Dinas Pangan Bersama Kabulog Kota Subulussalam Lounching Bantuan Beras
M.Ihsan Aset Kota Subulussalam dari Smansa Simpang Kiri Lulus PKN STAN

Berita Terkait

Sabtu, 30 September 2023 - 02:55 WIB

Akselerasi Kinerja, Menteri PANRB: Pejabat Pimpinan Tinggi Kini Bisa Mutasi Kurang Dari 2 Tahun

Sabtu, 30 September 2023 - 02:52 WIB

RUU ASN Masuk Tahap Pengambilan Keputusan Tingkat I

Sabtu, 30 September 2023 - 02:48 WIB

Heli IMI Tanpa Pilot Ehang 216 Dikunjungi Presiden Jokowi, Ketua MPR RI Bamsoet Dorong Pemerintahan Segera Buat Regulasi Pesawat Tanpa Awak

Sabtu, 30 September 2023 - 02:15 WIB

Keadilan Harus Dapat Dijangkau oleh Setiap Warga Negara

Sabtu, 30 September 2023 - 01:57 WIB

Musyawarah Nasional 1 Asosiasi Pengusaha Bumiputera Nusantara (ASPRINDO) Bergerak Maju Membangun Pengusaha Bumiputera Lebih Berkualitas

Sabtu, 30 September 2023 - 01:00 WIB

Panglima TNI Mutasi 38 Perwira Tinggi TNI

Jumat, 29 September 2023 - 19:58 WIB

Menhan Prabowo Beri Kuliah Umum dan Tandatangani MoU Dengan Universitas Muhammadiyah Malang

Jumat, 29 September 2023 - 01:37 WIB

Kemendagri Apresiasi Antusiasme Aparatur Desa dalam Pelatihan P3PD

Berita Terbaru

EKONOMI & BISNIS

Muliono Wibowo: Kami Berharap Pemerintah Pro UMKM

Sabtu, 30 Sep 2023 - 04:15 WIB

NASIONAL

RUU ASN Masuk Tahap Pengambilan Keputusan Tingkat I

Sabtu, 30 Sep 2023 - 02:52 WIB

KORUPSI

Satgassus Polri Lakukan Pencegahan Korupsi Illegal Drilling

Sabtu, 30 Sep 2023 - 02:40 WIB