Polres Aceh Selatan Gelar Binrohtal Rutin, Tingkatkan Keimanan dan Ketaqwaan Personel

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 30 Januari 2025 - 21:31 WIB

501,179 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Selatan |  Polres Aceh Selatan Polda Aceh menggelar kegiatan pembinaan rohani dan mental (Binrohtal) secara rutin sebagai bentuk penguatan spiritual bagi personel. Kegiatan ini dilaksanakan di Masjid Babuttaqwa Polres Aceh Selatan dengan pembacaan Yasin dan doa bersama yang dipimpin oleh Ustadz Tengku Munadi, S.H, (Kamis, 30/1/2025).

Binrohtal menjadi salah satu program pembinaan bagi anggota Polri agar selalu mengedepankan nilai-nilai religius dalam menjalankan tugas sebagai Pelindung, Pengayom, dan Pelayan Masyarakat. Selain pembacaan Yasin, kegiatan ini juga diisi dengan doa bersama yang bertujuan untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan personel.

Baca Juga :  Duduk Berdiskusi Sekaligus Membentuk Cabang Persiapan PMII Aceh Selatan

Kapolres Aceh Selatan melalui Wakapolres Aceh Selatan, Kompol Edwin Aldro, S.H.,M.H., menyampaikan bahwa kegiatan ini diharapkan dapat membentuk karakter anggota Polri yang lebih humanis dan profesional. “Melalui Binrohtal, kami ingin membangun mental yang kuat dan kepribadian yang lebih baik dalam melaksanakan tugas kepolisian,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Personel yang mengikuti kegiatan ini tampak khusyuk dalam beribadah dan mendengarkan tausiyah. Selain sebagai bentuk ibadah, kegiatan ini juga menjadi momen untuk berdoa bersama agar situasi kamtibmas di wilayah Aceh Selatan tetap aman dan kondusif.

Baca Juga :  Pasangan Manis Tak Ingin Rakyat Hanya Jadi Penonton, Siap Fasilitasi IPR Demi Kesejahteraan Rakyat

Polres Aceh Selatan berkomitmen untuk terus mengadakan Binrohtal secara rutin sebagai sarana pembinaan mental bagi seluruh anggota. Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan setiap personel dapat menjalankan tugasnya dengan penuh keikhlasan dan tanggung jawab sesuai dengan nilai-nilai keagamaan.

(nf/hn/nm)

Berita Terkait

Kepemimpinan Mualem-Dekfad adalah Harapan Baru Mewujudkan Legalisasi Pertambangan Rakyat di Aceh
Ahli Waris: Penyerobot Lahan Almarhum T. Sama Indra adalah Oknum Pejabat
HAMAS Mendukung Atas Kinerja Komisi II DPRK Aceh Selatan yang Mengkritik PDAM Tirta Naga Aceh Selatan
SMAN 1 Tapaktuan Gelar Feast III, Ini Tujuannya
Masyarakat Aceh Selatan Merasa Malu Dan Marah Melihat Pemda Aceh Selatan Sampai “IMPOTEN” Ditipu Oleh Perusahaan Tambang PT PSU
Karena “Bodoh” Pemda Kabupaten Aceh Selatan Ditipu Oleh PT PSU Puluhan Tahun Lamanya
Lagi-lagi Akun Facebook Palsu Catut Nama dan Foto H Mirwan MS, Masyarakat Diminta Waspada
Ketum Barmas Apresiasi Penuh ITQANS 1 MUQ Aceh Selatan yang Sangat Meriah

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 17:30 WIB

Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh Berjalan Sukses, Haji Uma Apresiasi DPR Aceh

Jumat, 14 Februari 2025 - 16:59 WIB

Kabid Propam Polda Aceh Buka Turnamen Badminton Friendship Game Sinergi Cup II

Jumat, 14 Februari 2025 - 04:06 WIB

Juru Bicara Muallem – Dek Fadh : Soal Barcode BBM, adalah Soal Rasa Keadilan bagi Rakyat Aceh

Jumat, 14 Februari 2025 - 04:03 WIB

KPT ; Pentingnya Sidang Lapangan atau Pemeriksaan Setempat (PS)

Kamis, 13 Februari 2025 - 22:05 WIB

Asas Dominus Litis yang Terdapat Dalam RKUHAP Terhadap Kejaksaan Bisa Menyebabkan Absolutely Power

Kamis, 13 Februari 2025 - 22:03 WIB

KKJ Aceh untuk Menanggapi Penanganan Kasus Penganiayaan terhadap Kontributor CNN Indonesia TV yang Ditakutkan akan Mencederai Kemerdekaan Pers

Kamis, 13 Februari 2025 - 21:44 WIB

Haji Man Dukung Penuh Kepemimpinan Muallem-Dek Fadh untuk Membangun Aceh

Kamis, 13 Februari 2025 - 10:46 WIB

Dinas PUPR Aceh Mengucapkan Selamat & Sukses atas Pelantikan H. MUZAKIR MANAF H. FADHLULLAH, S.E Sebagai Gubernur Dan Wakil Gubernur Aceh Masa Jabatan 2025 – 2030

Berita Terbaru

JAKARTA

Haji Uma Temui Menteri Ekonomi Kreatif, Ini yang dibahas

Jumat, 14 Feb 2025 - 21:03 WIB

ADVENTORIAL BACK LINK

Waktunya SwaCAM di PLN Mobile 23-27 Setiap Bulannya!

Jumat, 14 Feb 2025 - 17:08 WIB

ADVENTORIAL BACK LINK

Inilah 4 Alasan Produk Buttonscarves Tetap Laris Meski Mahal

Jumat, 14 Feb 2025 - 16:32 WIB