PLN ULP Kota Fajar Gerak Cepat Pulihkan Tumbang Tiang di 5 Lokasi Pasca Hujan dan Angin Kencang

HS

- Redaksi

Jumat, 24 Mei 2024 - 15:23 WIB

50159 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Kota Fajar, 21 – 22 Mei 2024 – Dengan sigap, PLN bersiap mengatasi krisis listrik pasca cuaca buruk, hujan deras disertai angin kencang yang melanda Kabupaten Aceh Selatan pada 21 – 22 Mei 2024.
Pengamanan kelistrikan di lakukan pada wilayah yang terdampak di 11 kecamatan Aceh selatan yaitu Trumon, trumon timur, trumon tengah, bakongan, bakongan timur, kota bahagia, kluet selatan, kluet tengah, kluet utara, kluet timur, dan pasie raja yang di alami pada 244 unit trafo atau sekitar 17.347 pelanggan.

PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Subulussalam melakukan tindakan cepat untuk pemulihan sistem kelistrikan termasuk pengamanan trafo, pemblokiran, serta perbaikan tiang dan jaringan yang Rusak akibat hujan disertai angin kencang dan pohon tumbang.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Andhy prasetiawan, Manager UP3 Subulussalam, menjelaskan bahwa pemadaman dilakukan untuk keselamatan bersama, terutama saat rumah warga dan jaringan PLN tertimpa pohon.

“PLN akan Mengaliri listrik kembali jika seluruh jaringan sudah dalam kondisi aman dan siap dialiri listrik,” ujarnya

Manajer PLN ULP Kota Fajar, Iwan Syahputra, menekankan bahwa ada 5 titik tiang Listrik PLN yang tumbang akibat pohon dan angin kencang, yaitu desa Krueng kale, gampong padang bakongan, desa krumg batu, desa Teping Tinggi, dan jalan Lintas Rantau Bulusema. Akibat hujan dan angin kencang 2 hari pun mengakibatkan 5 titil kabe PLN yg putus dan rusak karena tertimpa pohon yaitu di Desa kota fajar, kampung paya, pasie lembang, silolo panton bili, dan Rambong Bakongan. PLN siap menjaga kehandalan dan mengamankan sistem kelistrikan, mulai dari tindakan preventif maupun korektif, termasuk kejadian selama cuaca ekstrim yang saat ini terjadi.

“Kita berharap agar cuaca dan kondisi segera pulih, sehingga tim bisa bekerja secara maksimal,” Iwan Syahputra.

Dalam konteks keselamatan kelistrikan, Iwan menghimbau agar tidak mencoba menangani sendiri Jaringan Listrik PLN yg Rusak atau pohon tumbang yang mengenai jaringan listrik. Masyarakat juga diingatkan untuk segera melaporkan kejadian serupa kepada PLN.

“Namun masih ada 1 titik Tiang Tumbang yang masih dalam tahap perbaikan yg diakibatkan pohon tumbang di desa bulusema kec trumon,” ujarnya.

Iwan juga menghimbau kepada masyarakat apabila ada gangguan dan keluhan bisa langsung melakukan pengaduan melalui Aplikasi PLN Mobile.

Berita Terkait

Di Penghujung Jabatan: Ini Capaian Safrizal Selàma Memimpin Aceh
Dalam Rangka Hari Lahir PPP Ke-52, DPC PPP Aceh Besar Laksanakan Bakti Sosial
USM Raih 4 Penghargaan pada Anugerah LLDikti XIII Award
Prodi TIN USM Laksanakan Kuliah Pakar Kewirausahaan Bersama DUDI
Dorong Digitalisasi untuk Tingkatkan Daya Saing, AMANAH dan PEMA USM Kolaborasi Gelar Seminar UMKM Aceh
Luar Biasa! Mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris USM Raih Juara I Lomba Debat di STAI Nusantara
Aminullah-Isnaini Janji Haramkan Pungutan dan Permudah Izin untuk Investor di Banda Aceh
LSM Radar Aceh, Komut Bank Aceh Sudah Sesuai Aturan

Berita Terkait

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:25 WIB

JPN Kejari Aceh Besar Perjuangkan Perwalian Anak Korban Kekerasan Seksual

Kamis, 27 Februari 2025 - 22:42 WIB

Akhir Sya’ban 1446 H, Inilah Khatib Jumat se Aceh Besar

Selasa, 25 Februari 2025 - 13:02 WIB

Dukung Renewable Energy, PLN ULP Lambaro Lakukan Setting Meter PLTS Atap di Bandara Sultan Iskandar Muda

Senin, 24 Februari 2025 - 21:22 WIB

Ipda Aji Azwardi, S.K.M, S.H, M.H, Dan Bhayangkari Serta Muspika Plus Launching Penguatan Program P2L

Senin, 24 Februari 2025 - 10:10 WIB

Pangdam IM Bersama PJU Lepas 467 Personel Satgas Yonmek TNI untuk Misi Perdamaian PBB di Lebanon

Jumat, 21 Februari 2025 - 14:20 WIB

Pemerintah Aceh Tegaskan Pemberhentian Sulaimi Sebagai Sekda Aceh Besar Sudah Sesuai Aturan

Sabtu, 15 Februari 2025 - 03:16 WIB

Mahasiswa Magister Pengelolaan Sumber Daya Alam Pasca Sarjana USK Banda Aceh Lakukan Kunjungan Ke Bendung Krung Aceh

Selasa, 11 Februari 2025 - 10:57 WIB

DAYAH MADRASATUL QUR’AN MEMBUKA PENERIMAAN SANTRI BARU TAHUN AJARAN 2025/2026

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Bupati Aceh Tenggara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane

Kamis, 13 Mar 2025 - 01:23 WIB

BENER MERIAH

Kapolres Bener Meriah Pimpin Sertijab Wakapolres dan Kasat Reskrim

Kamis, 13 Mar 2025 - 01:10 WIB