Pj Bupati Alhudri Serahkan SK Kenaikan Pangkat untuk 69 PNS Pemkab Gayo Lues

Redaksi Bara News

- Redaksi

Selasa, 26 September 2023 - 11:56 WIB

50320 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Penjabat (Pj) Bupati Gayo Lues, Drs. H. Alhudri, MM., menyerahkan Surat Keputusan (SK) kenaikan pangkat Terhitung Mulai Tanggal (TMT) 1 Oktober 2023 kepada 69 Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Gayo Lues. Penyerahan itu, berlangsung di Kantor Cabang Dinas Pendidikan Aceh Kampung Sentang , Senin 25 September 2023,

Dalam arahanya, Alhudri mengharapkan agar para PNS yang menerima SK kenaikan pangkat untuk dapat meningkatkan kinerja dan profesionalisme serta bekerja lebih optimal.

Semua ASN struktural maupun Non Struktural menunggu apa saudara dapatkan hari yaitu kenaikan pangkat, “kesempatan itu tidak di miliki semua orang, jadi bersyukurlah kita yang mendapatkan kesempatan ini”, ungkap Alhudri.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diingatkannya, PNS harus menjunjung tinggi komitmen untuk memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat. Sesuai dengan komitmen reformasi birokrasi yang telah dicanangkan, tuntutan peningkatan kualitas kinerja dan profesionalisme tidak dapat dihindari.

Maka daripada itu, saya berharap ditangan anda semua Gayo Lues kedepannya semakin maju dari segala sektor, karena saya yakin yang berada di ruangan ini memiliki potensi.

Sementara Kepala Badan Kepegawaian Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Gayo Lues Drs. Jamaluddin, M.Pd., mengatakan hari ini ada 69 orang menerima SK kenaikan pangkat dan 1 satu orang menerima SK pensiunan. (Laber)

Berita Terkait

Personel Polwan Polres Gayo Lues Gelar Bagi Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas
Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa dan Warga Tinjau Irigasi
Sekda Gayo Lues Buka Rakor Penyusunan RPJMK tahun 2025-2029
Pemkab Gayo Lues Gelar Sidak Pasar Jelang Ramadan
Tarawih Perdana Ramadhan 1446 H, Jamaah Padati Masjid Agung Ash Shalihin Blangkejeren
Komsos Dengan kepala Desa Babinsa ajak jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan
Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers
PGRI Kunjungi dan Berikan Donasi Kepada Warga Desa Rejepudung yang Mengalami Musibah Kebakaran

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 22:40 WIB

Hasil Raker Tahun 2025 YARA Serahkan Rekomendasi Ke Pemerintah Aceh

Selasa, 4 Maret 2025 - 22:07 WIB

Wagub Aceh Kunjungi Pasar Ramadhan Cemerleng Kota Banda Aceh, Ini Pesan Wagub Kepada Pelaku Usaha

Senin, 3 Maret 2025 - 22:36 WIB

Serah Terima Jabatan: Alwan Samri Berikan Mandat kepada Ahmad Farhan Ridwan sebagai PJ. Ketua MPM USM

Senin, 3 Maret 2025 - 21:15 WIB

Propam Polda Aceh Bagikan Takjil untuk Pemulung dan Pengendara, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan

Senin, 3 Maret 2025 - 19:51 WIB

Wagub Ajak Investor Berinvestasi di Aceh, Fadhlullah : kami Ingin Tingkatkan Ekonomi

Senin, 3 Maret 2025 - 14:46 WIB

50 Tahun Perumda Tirta Daroy Kota Banda Aceh “Mengabdi dan Melayani” 24 Februari 1975-24 Februari 2025

Minggu, 2 Maret 2025 - 22:15 WIB

Juru Bicara Mualem-Dek Fadh Tanggapi Surat Kepala BPH Migas

Minggu, 2 Maret 2025 - 22:13 WIB

Pj Gubernur Aceh Safrizal Dinilai Telah Lakukan Mall Praktek Dalam Penunjukan Kepala BPMA

Berita Terbaru

OPINI

Sudah Saatnya Presiden RI Ganti Jaksa Agung

Rabu, 5 Mar 2025 - 01:02 WIB