Pertandingan Persahabatan Futsal PT PAG VS PT PIM

Redaksi Bara News

- Redaksi

Minggu, 18 Juni 2023 - 18:48 WIB

50610 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe, Baranews  – Dalam rangka mempererat silaturahmi dan menjaga kesehatan. Tim Futsal PT Perta Arun Gas (PAG) berinisiatif untuk melakukan pertandingan Persahabatan futsal “Happy Friendy Match” melawan PT Pupuk Iskandar Muda (PIM) pada Sabtu (17/6/2023) malam bertempat di NPK Futsal Stadium, Komplek Perumahan PT PIM, Krueng Geukueh, Aceh Utara.

Dalam sambutannya, Direktur Technical & Operation PAG Yan Syukharial menyampaikan harapannya agar kegiatan ini dapat menjadi momentum bagi PT PAG dan PT PIM untuk mempererat tali silaturahmi dan menjadi wadah bagi kita untuk berolahraga. Junjung Tinggi Persahabatan dan Sportifitas.

“Yang terpenting sebenarnya kita semua bisa saling berinteraksi, tetap menjunjung sportivitas, dan enjoy the game,” ujar Yan Syukharial.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pluit Pertandingan dimulai sekitar pukul 21.05 Wib, diawali Pimpinan Direksi dan Managemen kedua perusahaan berlaga.

Tim Futsal PT PIM yang dikomandoi oleh Direktur Operasi dan Produksi, Jaka Kirwanto, IPU. PT PIM sempat memimpin di menit-menit awal pertandingan. Namun keunggulan itu tidak berlangsung lama karena tim futsal PT PAG yang dimotori serangan oleh Direktur Technical & Operation, Yan Syukharial menusuk jantung lawan pun segera membalas dengan serangan bertubi-tubi. Saling serang pun terus terjadi hingga 1 jam hingga score babak pertama imbang PT PIM 1- 1 PT PAG kemudian peluit babak kedua PT PAG memimpin skor hingga akhir dibunyikan tanda pertandingan berakhir dengan skor 3-2 dimenangnan PT PAG.

Selesai bertanding, baik PT PAG maupun PT PIM menyempatkan untuk bersenda gurau seraya melepaskan penat. Tak lupa foto bersama untuk mengabadikan momen. (MI)

Berita Terkait

Polri Buka Rekrutmen Anggota Baru 2025, Polres Lhokseumawe Ajak Generasi Muda Mendaftar
Polres Lhokseumawe Kerahkan Personel untuk Pengamanan Salat Tarawih
Polres Lhokseumawe Bagikan Takjil Gratis dan Berikan Himbauan Kamtibmas Jelang Berbuka
Sat Reskrim Polres Lhokseumawe Monitoring Stok Sembako Menjelang Bulan Suci Ramadhan 1446 H
Polres Lhokseumawe Gelar Gotong Royong di Sejumlah Masjid Sambut Ramadan
Kapolsek Muara Dua Hadiri Pembukaan Musabaqah Qiraatul Kutub ke-V di Dayah Sirajul Muna
Polsek Banda Sakti Saweu Dayah, Pererat Tali Silaturahmi dengan Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat
Ikatan keluarga bilah hilir-sekitar Menyukseskan kegiatan Goes To School di 4 Kecamatan

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:35 WIB

Selama Dua Tahun Lebih Menjadi Kapolres Aceh Tenggara, AKBP R. Doni Sumarsono, S.I.K, M.H: Banyak Prestasi dan Sukses Memberantas Narkoba

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:25 WIB

Safari Ramadhan TIM VI Pemkab Agara Buka Puasa dan Santuni Anak Yatim

Sabtu, 15 Maret 2025 - 17:56 WIB

Selama Dua Tahun Lebih Menjadi Kapolres Aceh Tenggara, AKBP R. Doni Sumarsono, S.I.K, M.H: Banyak Prestasi dan Sukses Memberantas Narkoba

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:27 WIB

Pemkab Aceh Tenggara Gelar Safari Ramadhan di 8 Kecamatan, Serta Salurkan Bantuan Sebesar 97 Juta

Sabtu, 15 Maret 2025 - 02:01 WIB

Buntut Kaburnya Puluhan Napi Lapas Kelas IIB Kutacane : Persoalan Makanan Diusut

Jumat, 14 Maret 2025 - 23:10 WIB

H.M. Salim Fakhry Sebutkan Tidak Ada Lagi Namanya Program Program Titipan Untuk Desa di Aceh Tenggara

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:41 WIB

Kapolres Aceh Tenggara Dimutasi,, Digantkan AKBP. Yulhendri

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:00 WIB

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Dapil III

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Safari Ramadhan TIM VI Pemkab Agara Buka Puasa dan Santuni Anak Yatim

Sabtu, 15 Mar 2025 - 23:25 WIB